Anda di halaman 1dari 2

SURAT KUASA

Yang bertanda tangan dibawah ini saya masing-masing :

1. Nama : Fauzi Permana bin Karnadijaya


Tempat/Tgl Lahir : Jakarta, 01-01-1962
Pekerjaan : Wiraswasta
Alamat : Kp. Ceuri RT 003/RW 004 Kel. Cidahu Kec. Cidahu
Kab. Sukabumi
2. Nama : Tanto Priyanto bin Iwan bin Karnadijaya
Tempat/Tgl Lahir : Sukabumi, 11-09-1981
Alamat : Kp. Cikareo Kel. Cidahu Kec. Cidahu
Kab. Sukabumi
Dengan ini memberi kuasa kepada :
Nama : Duduh SM. HK
Umur : 70 Th
Alamat : Kp. Cilingkeuy RT 015/RW 005 Desa Gunung Endut
Kec. Klapanunggal Kab. Sukabumi
_________________________________KHUSUS__________________________________
Bertidak untuk dan atas nama pemberi kuasa mewakili segala keperluan pemberi kuasa tyang
dimaksud untuk menyelesaikan tanah Hak Waris pemberi kuasa sepeninggalan
1) atas nama : Rodmah, 2) Karnadijaya, tanah tersebut berlokasi di Gang Gatep Mangga Dua Jakarta.
2) Kuasa diberi hak sepenuhnya memutuskan harga, menadatangani surat penting jual beli dan
menerima uang. Surat kuasa diberikan subsitusi.
3) Kuasa diberi hak untuk menandatangani surat penting dan mengadakan perundingan apabila
diperlukan.
Demikianlah Surat Kuasa ini diberikan sepenuhnya. Kepada yang berkepentingan supaya menjadi tau
adanya. Surat kuasa ini dipertanggungjawabkan kebenarannya dengan dilampirkannya Fotocopy KTP.

Sukabumi, 27 Agustus 2020


Yang Diberi Kuasa Pemberi Kuasa

Duduh SM.HK 1) Fauzi Permana

2) Tanto Priyanto
Mengetahui,
Kepala Desa Cidahu,

H. ASEP SAEPUL PARLAN,SH.I

Saksi-saksi :
1. Parman (…………………….) 2. Nandi Suwandi (………………………)
SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini saya

Nama : Fauzi Permana bin Karnadijaya

Tempat/Tgl Lahir : Jakarta, 01-01-1962


Alamat : Kp. Ceuri RT 003/RW 004 Kel. Cidahu Kec. Cidahu
Kab. Sukabumi

1. Bahwa saya mengakui dengan sebenarnya mempunyai tanah sepeninggalan orangtua yang
berlokasi di Gang Gatep Mangga Dua Jakarta.
2. Bahwa tanah tersebut harus diurus oleh saya diserahkan kepada orangtua saya Nama : K.H. Nawawi
(2) Donis dan kawan-kawan diantaranya Pak Duduh.
3. Mengingat bahwa tanah tersebut diurusnya oleh mereka beberapa tahun menelan biaya yang
sangat besar maka saya selayaknya memberi imbalan yang sesuai dengan perjuangan .
4. Dan saya mengatakan, menimbang atas perjuangannya mereka selama sekian tahun, maka saya
iklorkan kepada yang mengurus dan membiayai adalah KH. Nawawi dan rekan-rekannya diberi hak
bagian 70% dari keseluruhan apabila tanah ini sudah terjual dan saya 30% beserta para ahli waris.

Anda mungkin juga menyukai