Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN PAT TEMA 6

PKN

1. Sebutkan masing-masing 3 contoh kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warna
negara!
2. Apa dampak dari pemenuhan hak, kewajiban, dan tanggung jawab warga negara dalam
kehidupan sehari-hari?
3. Sebutkan masing-masing 3 contoh kewajiban, hak, dan tanggung jawab kamu di lingkungan
sekolah!
4. Sebutkan masing-masing 3 contoh kewajiban, hak, dan tanggung jawab kamu di lingkungan
rumah!
5. Bagaimanakah pajak masyarakat digunakan oleh pemerintah? Apa dampak dari pembayaran
pajak oleh masyarakat dalam kehidupan sehari-hari? (2 dampak)
6. Berikan contoh perilaku negatif yang tidak sesuai dengan pelaksanaan hak, kewajiban, dan
tanggung jawab sebagai warga negara! (masing-masing 1)

IPA

1. Sebutkan 5 ciri-ciri fisik masa pubertas pada anak laki-laki!


2. Sebutkan 5 ciri-ciri fisik masa pubertas pada anak perempuan!
3. Sebutkan 5 ciri-ciri psikis masa pubertas baik pada anak laki-laki maupun perempuan!
4. Tuliskan 3 perbedaan ciri fisik masa pubertas antara anak laki-laki dan perempuan!
5. Bagaimana cara kamu menyikapi masa pubertas? (3)
6. Apa peran orang tua dalam menghadapai masa pubertas putra-putri nya? (3)
7. Sebutkan 3 perilaku yang tepat untuk dilakukan selama menghadapi masa pubertas!
8. Bagaimana cara menjaga kesehatan organ reproduksi dengan baik? (5)
9. Apa dampak yang ditimbulkan apabila kita tidak menjaga kesehatan organ reproduksi kita?

IPS

1. Sebutkan 5 makna proklamasi bagi bangsa Indonesia!


2. Bagaimana cara kamu untuk mengisi kemerdekaan Indonesia dalam kehidupan sehari-hari?
3. Apa yang dilakukan oleh Bung Tomo dalam upaya mempertahankan kemerdekaan
Indonesia?
4. Sebutkan masing-masing 3 perilaku positif dan negatif dalam upaya mempertahankan
kemerdekaan Indonesia!
5. Apa dampak positif serta negatif dari masuknya budaya asing ke dalam negara kita? (masing-
masing 3)
6. Apa dampak pembayaran pajak terhadap kesejahteraab masyarakat Indonesia?
7. Seperti yang kita ketahui, angka kemiskinan dan tingkat kesenjangan sosial di Indonesia
begitu tinggi. Apa pendapatmu mengenai masalah ini? Berikan 3 saran yang dapat dilakukan
untuk enyelesaikan masalah kedua sosial ini!

Anda mungkin juga menyukai