Anda di halaman 1dari 3

AKTUALISASI NILAI ETIKA

Program Pelatihan : Pelatihan Dasar CPNS

Angkatan : Angkatan 45

Nama Mata Pelatihan : Aktualisasi Nilai Etika

Nama Peserta : dr. I Nyoman Ali Suandana, S.Ked

Nomor Daftar Hadir : 26

Pengampu Materi : Drs. I Nyoman Mariada, M.Si

1. Isu Utama :
Rendahnya presentase Bed Occupancy Rate di UPTD Puskesmas 1 Pekutatan
2. Gagasan Solusi Utama:
Melaksanakan upaya promosi pelayanan rawat inap kepada masyarakat di wilayah kerja UPTD Puskesmas 1 Pekutatan
3. Kegiatan:
No Jenis Kegiatan Tahapan Kegiatan Keterkaitan Substansi Mata Pelatihan (ANEKA)
1 Pengadaan Survei Rawat Inap a. Melakukan konsultasi dengan Etika publik
kepala puskesmas terkait  Menunjukkan sikap sopan kepada pimpinan saat
pengadaan survei rawat inap melakukan konsultasi
b. Menyusun isi kuesioner survei Nasionalisme
 Menggunakan Bahasa Indonesia dan tata bahasa sesuai
rawat inap
EYD

c. Mencetak kuesioner survei rawat Akuntabilitas


inap  Mencetak kuesioner sesuai dengan estimasi jumlah yang
diperlukan
 Pencetakan kuesioner selesai dalam kurun waktu yang
sudah ditentukan
2 Pembentukan tim promosi rawat a. Melakukan konsultasi kepada Etika publik
kepala puskesmas terkait  meminta waktu untuk berkonsultasi dan mengkonfirmasi
inap
pembentukan tim promosi kembali 1-2 hari sebelumnya kepada pimpinan
 menggunakan tutur bahasa yang sopan saat
berkomunikasi
b. Menyusun struktur keanggotaan Etika publik
Tim Promosi Rawat Inap  meminta persetujuan kepada anggota terlebih dahulu
sebelum menetapkan keikutsertaan anggota tersebut di
dalam tim promosi
Nasionalisme
 memilih anggota tim dengan tidak membeda-bedakan
atau tidak diskriminatif
 menghormati segala keputusan calon anggota tim
c. Menyerahkan SK kepada kepala Akuntabilitas
Mendistribusikan SK kepada seluruh anggota tim
puskesmas untuk disahkan
(Penetapan SK oleh pimpinan)
3 Rapat koordinasi tim promosi a. Menentukan jadwal dan agenda Etika publik
 Menginformasikan jadwal rapat beberapa hari sebelum
rawat inap rapat tim promosi
tanggal rapat yang telah ditentukan

b. Melaksanakan rapat tim promosi Akuntabilitas


 Membuat laporan hasil rapat tim
Nasionalisme
 membuka dan menutup rapat dengan berdoa dan
mengucapkan salam
 memberikan kesempatan pada setiap anggota untuk
menyampaikan pendapat tanpa terkecuali
 melakukan pembagian tugas secara merata dan tidak
pilih kasih

Bali, 18 September 2021

dr. I Nyoman Ali Suandana, S.Ked

NIP. 199204032020121003

Anda mungkin juga menyukai