Anda di halaman 1dari 1

Dimas Ramadhan

122200128
Plug B
Tugas Review Modul PM 2021
A. Penjelasan umum Proses Manufaktur
Proses Manufaktur adalah suatu proses pengerjaan suatu benda kerja baik menggunakan
permesinan atau tanpa permesinan dari bahan baku dan/atau bahan setengah jadi hingga terbentuk
benda yang memiliki fungsi sesuai spesifikasinya.

B. Materi yang akan dipelajari dari Praktikum Proses Manufaktur antara lain :
1. Kerja Bangku
2. Pengecoran
3. Pembubutan
4. Pengefraisan
5. Las Listrik
6. Las Karbit
7. Penyekrapan
8. CNC
9. Pengeboran
C. Penilaian dalam Praktikum Proses Manufaktur antara lain ;

No Kegiatan Presentase
1. Pre Test 5%
2. Post Test 5%
3. Laporan Sementara 40%
4. Responsi 30%
5. Laporan Resmi 20%

Anda mungkin juga menyukai