Anda di halaman 1dari 8

PENGELOLAAN LABORATURIUM IPA SD

Laboraturium
Presentasi dari Kelompok 1
Anggota : Akbar Apriansyah
Hidayat
Annastasya Wijaya
Putri Purnama

(1107619119) (1107619138)

Hanna Jasmine Nuraini


Aulia
(1107619109)
(1107619104)
Apa itu
Laboratorium
IPA ?
Pengertian Laboratorium
menurut :

1 2 3
Standar Sarana dan
Sukarso (2005) KBBI (2005:505) Prasarana yang
dirancang BNSP (2006)
laboratorium merupakan ruang untuk
melakukan percobaan & penelitian. laboratorium IPA (fisika, kimia,
laboratorium ialah suatu tempat
Suatu tempat dapat dikategorikan biologi) berfungsi sebagai tempat
dimana dilakukan kegiatan kerja
sebagai laboratorium apabila tempat berlangsungnya kegiatan
untuk menghasilkan sesuatu.
tersebut dapat melatih peserta didik pembelajaran IPA secara praktik
Tempat ini dapat berupa suatu
dalam keterampilan melakukan yang memerlukan peralatan khusus
ruangan tertutup, kamar, atau
praktek, demonstrasi, percobaan, yang tidak mudah dihadirkan di
ruangan terbuka.
penelitian dan pengambilan ilmu ruang kelas.
pengetahuan.
Kesimpulan :
Hakikat laboratorium adalah tempat
untuk melakukan kegiatan praktikum,
penelitian, pelayanan masyarakat, &
menunjang kegiatan belajar mengajar.
Laboraturium ilmiah biasanya
dibedakan menurut disiplin ilmunya
(Biologi, Fisika, & Kimia).
Fungsi Laboratorium
Menurut Sukarso (2005):

1. Sebagai tempat untuk berlatih 3.


mengembangkan keterampilan Memberikan dan memupuk
intelektual melalui kegiatan keberanian untuk mencari
pengamatan, pencatatan, dan hakekat kebenaran ilmiah dari
pengkaji gejala-gejala alam. sesuatu objek dalam lingkungan 5.
alam dan sosial.

Membina rasa percaya diri


2. Mengembangkan ketrampilan
motorik siswa. Siswa akan 4. sebagai akibat keterampilan
bertambah keterampilannya Memupuk asa ingin tahu dan pengetahuan atau
dalam mempergunakan alat- siswa sebagai modal sikap penemuan yang diperoleh.
alat media yang tersedia ilmiah seorang calon ilmuan.
untuk mencari dan menemukan
kebenaran.
Kesimpulan :
Fungsi laboratorium IPA pada
dasarnya ialah sebagai tempat
pengamatan & percobaan, juga
sebagai prasarana pendidikan
khususnya pelajaran sains.
Q&A

Silahkan
bertanya...
Sekian pemaparan kelompok kami,
terimakasih karena sudah menyimak.

Anda mungkin juga menyukai