Anda di halaman 1dari 27

GAMBAR TEKNIK

MENGGAMBAR PONDASI
OUTLINE
• Definisi
• Klasifikasi Pondasi
• Macam-macam Pondasi
DEFINISI
• Pondasi adalah suatu konstruksi pada bagian dasar
struktur bangunan (sub-structure) yang berfungsi
meneruskan beban dari bagian atas struktur
bangunan (upper-structure) ke lapisan tanah yang
berada di bagian bawahnya tanpa mengakibatkan
keruntuhan geser tanah, dan penurunan
(settlement) tanah.
• Kedalaman minimum untuk pembuatan pondasi
adalah 60 cm.
KLASIFIKASI PONDASI
Setempat
Telapak Kombinasi
Menerus
Dangkal

Pelat

Pondasi Apung

Dalam Setempat

• Pondasi dangkal  D (kedalaman) < B (lebar)


• Pondasi dalam  D (kedalaman) > B (lebar)
KLASIFIKASI PONDASI

a. Batu belah
b. Pelat beton
c. Tiang strauss
d. Sumuran
e. Tiang pancang
f. Bored piled
MACAM-MACAM PONDASI
1. Pondasi dari pasangan batu bata
MACAM-MACAM PONDASI
2. Pondasi dari pasangan batu belah
MACAM-MACAM PONDASI
3. Pondasi beton tumbuk
TYPE PONDASI
PONDASI SETEMPAT
• Terletak di bawah
kolom dan memikul
beban terpusat (dari
kolom bangunan).
• Biasanya dipakai untuk
bangunan satu lantai
dan menggunakan
sistem struktur rangka.
PONDASI LAJUR
• Terletak tepat di bawah
dinding yang memikul
beban.
• Beban pada dinding
diteruskan ke sloof
beton, diratakan, lalu
disalurkan ke pondasi
 ke tanah dasar /
tanah keras.
PONDASI UMPAK
• Pondasi setempat yang
sebagian badannya
muncul di permukaan
tanah.
• Hal ini terjadi karena :
 Lantai bangunan
hendak diangkat dari
muka tanah.
 Bangunan berada di
atas air.
 Permukaan tanah tidak
rata.
PONDASI TERAS
MACAM PONDASI LAJUR/SETEMPAT
• Batu Belah
MACAM PONDASI LAJUR/SETEMPAT
• Batu Bata
MACAM PONDASI LAJUR/SETEMPAT
• Pelat Beton Bertulang
POLA PERLETAKAN PONDASI LAJUR
TERIMA KASIH
SEKILAS SISTEM PENULANGAN
• Kedudukan tulangan pokok dan tulangan bagi
selalu bersilangan tegak lurus.
• Tulangan pokok dipasang dekat dengan tepi luar
beton, tulangan bagi dipasang di bagian dalamnya
dan menempel pada tulangan pokok.
• Fungsi tulangan bagi, selain memperkuat
kedudukan tulangan pokok, juga sebagai penahan
retak akibat susut dan perbedaan suhu beton
SEKILAS SISTEM PENULANGAN

Anda mungkin juga menyukai