Anda di halaman 1dari 4

PENYUSUNAN SOAL LITERASI MEMBACA

Buatlah 2 soal literasi membaca dan 2 soal numerasi

Literasi Membaca
Level *1 (kelas 1 dan 2)
Konten Teks Informasi
Proses Kognitif/Kompetensi Menemukan Informasi
Sub-kompetensi Mencari informasi melalui bacaan yang sudah disediakan
Indikator soal Disajikan ilustrasi yang berisi bacaan. Kemudian siswa bisa

memilih salah satu jawaban yang tepat sesuai dengan bacaan


Konteks Personal
Bentuk Soal Pilihan Ganda
Nomor butir soal 1 dan 2

Soal Cuaca hari itu terasa sangat panas. Andi menginginkan


membuat es campur. Es campur yang dibuat Andi terdiri dari
buah Kiwi, Strawberry, Apel dan Jeruk. Bahan tambahan terdiri
dari sirup, air mineral dan es batu.

Berikut ini cara membuatnya:

1. Bersihkan dan potong semua buah-buahan


2. Boleh dipotong dadu ataupun dibuat menjadi seperti
bola kecil
3. Masukkan semua buah-buahan tersebut ke dalam
mangkok besar
4. Tambahkan es serut atau es batu di dalam mangkok
tersebut
5. Tuangkan sirup cocopandan atau rasa lainnya di atas es
serut
6. Tuangkan air mineral secukupnya
7. Es buah segar telah siap untuk dihidangkan

1. Berikut ini bukan buah yang dibuat Andi untuk


membuat es campur adalah …
a. Kiwi
b. Strawberry
c. Pisang
d. Apel
2. Mengapa hari itu Andi menginginkan es campur?
karena cuaca …
a. hujan
b. panas
c. berkabut
d. dingin
Kunci jawaban 1. C. Pisang

2. B. Panas
Penjelasan 1. Es campur yang dibuat Andi terdiri dari buah Kiwi,

Strawberry, Apel dan Jeruk.

2. Cuaca hari itu terasa sangat panas.

PENYUSUNAN SOAL NUMERASI

Literasi Numerasi
Level *1 (kelas 1 dan 2)
Konten Pengukuran dan Geometri
Proses Kognitif/Kompetensi Penerapan
Sub-kompetensi Menerapkan konsep perkalian untuk menentukan total

Panjang peniti
Indikator soal Disajikan gambar rangkaian peniti,siswa menghitung Panjang
keseluruhan peniti dengan benar
Konteks Personal
Bentuk Soal Pilihan Ganda
Nomor butir soal 3

Soal 3. . Satu peniti

memiliki panjang 2 cm. Maka peniti diatas memiliki

Panjang keseluruhan …

a. 4 cm

b. 6 cm

c. 8 cm

d. 10 cm

e. 12 cm

Kunci jawaban d.10 cm


Penjelasan 1 peniti panjangnya 2 cm. Karena ada 5 peniti, maka Panjang

keseluruhannya 10 cm

PENYUSUNAN SOAL NUMERASI

Literasi Numerasi
Level 3 Kelas (5 dan 6)
Konten Pengukuran dan Geometri (Volume)
Proses Kognitif/Kompetensi Penerapan
Sub-kompetensi Menerapkan konsep menghitung volume benda tak beraturan
Indikator soal Disajikan gambar perbedaan volume suatu benda sebelum dan

sesudah dimasukkan benda tak beraturan, siswa menghitung

volume benda tak beraturan dengan benar


Konteks Personal
Bentuk Soal Isian
Nomor butir soal 4

Soal

4. Berapakah volume benda tak

beraturan tersebut …
Kunci jawaban 30 ml
Penjelasan Volume sesudah terisi benda tersebut (80ml) dikurangkan

dengan volume sebelum terisi benda (50 ml). Jadi 80 ml – 50

ml = 30 ml

Nama = Nurul Hikmah Nurkhasanah


Absen= 16

Anda mungkin juga menyukai