Anda di halaman 1dari 2

1. Seperti apakah skenario kematian yang anda inginkan?

2. Apa yang diharapkan ketika kelak berada di alam barzakh?

3. Apa yang diinginkan ketika kelak sedang berada di alam


mahsyar?

4. Apa yang diinginkan kelak saat kita sudah berada di surga?


Jawaban

1) Saya ingin mati saat melakukan hal-hal yang baik seperti sholat, tilawah
Al-Qur’an, dsb dan mati dalam dekapan suami di rumah
2) Yang diharapkan terhindar dari siksa kubur
3) Ingin masuk dalam golongan yang dinaungi Allah, karena padang
mahsyar digambarkan sebagai tanah lapang yang luas dan panas, di
mana tidak ada satu pun tempat berteduh, dalam beberapa Riwayat jarak
antara matahari dengan kepala manusia sangatlah dekat, meski tidak ada
tempat berteduh, Allah SWT akan memberikan wujud kasih sayangnya
terhadap hambanya yang masuk ke dalam golongan terpilih, kategori
golongannya menjadi 2 yaitu golongan yang diusir Allah dan golongan
yang dinaungi Allah dan saya termasuk golongan orang-orang yang
ingin dinaungi Allah SWT, saat berada di alam mahsyar.
4) Yang diinginkan saat berada di surga berkumpul Kembali dengan
keluarga, suami dan anak-anak tercinta, kedua orang tua, juga mertua,
saudara-saudara tercinta, juga sahabat-sahabat sholeh dan sholehahku.

Anda mungkin juga menyukai