Anda di halaman 1dari 2

Name : Dina Rantika

NPM : 181102010981

Course : Translation (text economy)

U.S. home prices rise at fastest pace in more than 6 years

U.S. home prices jumped in October by the most in more than six years as a pandemic-fueled
buying rush drives the number of available properties for sale to record lows.

That combination of strong demand and limited supply pushed home prices up 7.9% in October
compared with 12 months ago, according to Tuesday’s S&P CoreLogic Case-Shiller 20-city home
price index. That’s the largest annual increase since June 2014.

The coronavirus outbreak has forced millions of Americans to work from home and it’s curtailed
other activities like eating out, going to movies or visiting gyms. That’s leading more people to
seek out homes with more room for a home office, a bigger kitchen, or space to work out.

“The data from the last several months are consistent with the view that COVID has encouraged
potential buyers to move from urban apartments to suburban homes,” said Craig Lazzara,
Managing Director at S&P Dow Jones Indices.

All 19 cities reported larger year-over-year price gains in October than in September, Lazzara
said. Detroit wasn’t able to fully report its home sales data because of delays related to a
coronavirus lockdown.

The biggest price gain was in Phoenix for the 17th straight month, where home prices rose
12.7% from a year ago. It was followed by Seattle with 11.7% and San Diego at 11.6%.

Harga rumah di A.S. naik dengan cepat dalam lebih dari 6 tahun

Harga rumah di AS melonjak pada Oktober paling tinggi dalam lebih dari enam tahun karena
serbuan pembelian yang dipicu pandemi mendorong jumlah properti yang tersedia untuk dijual
ke rekor terendah.

Kombinasi dari permintaan yang kuat dan pasokan yang terbatas mendorong harga rumah naik
7,9% pada bulan Oktober dibandingkan dengan 12 bulan lalu, menurut indeks harga rumah 20
kota S&P CoreLogic Case-Shiller pada hari Selasa. Itu merupakan peningkatan tahunan terbesar
sejak Juni 2014.
Wabah virus korona telah memaksa jutaan orang Amerika untuk bekerja dari rumah dan
membatasi aktivitas lain seperti makan di luar, pergi ke bioskop, atau mengunjungi gym. Hal itu
membuat banyak orang mencari rumah dengan lebih banyak ruang untuk kantor rumah, dapur
yang lebih besar, atau ruang untuk berolahraga.

"Data dari beberapa bulan terakhir konsisten dengan pandangan bahwa COVID telah
mendorong potensial pembeli untuk pindah dari apartemen perkotaan ke rumah pinggiran
kota," kata Craig Lazzara, Direktur Pelaksana di Indeks S&P Dow Jones.

19 kota melaporkan kenaikan harga dari tahun ke tahun, yang lebih besar di bulan Oktober
dibandingkan di bulan September, kata Lazzara. Detroit tidak dapat sepenuhnya melaporkan
data penjualan rumahnya karena penundaan terkait penguncian virus korona.

Kenaikan harga terbesar terjadi di Phoenix selama 17 bulan berturut-turut, di mana harga
rumah naik 12,7% dari tahun lalu. Disusul Seattle dengan 11,7% dan San Diego 11,6%.

Anda mungkin juga menyukai