Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

PROGRAM STUDI SASTRA INGGRIS


UNIVERSITAS PUTERA BATAM

MATA KULIAH KODE Rumpun MK BOBOT (sks) Semester Direvisi


Basic Reading Skills EL062 Ilmu Sosial dan Humaniora 4 SKS 211 12 Agustus 2021
Koordinator MK Ketua Program Studi

Afriana, S.S., M.Pd. Nurma Dhona Handayani, S.Pd., M.Pd. 


Otorisasi
Ttd Ttd

Deskripsi Mata Mata kuliah ini adalah mata kuliah wajib. Dalam mata kuliah ini mahasiswa akan mempelajari dan membahas berbagai bentuk struktur
Kuliah bacaan, topic of article, paragraph topic, topic sentence, main idea, skimming dan scanning. Disamping membahas berbagai macam
artikel dan bacaan, mahasiswa juga akan membahas tentang berbagai macam kosa kata dan pembentukan kata (word formation),
imbuhan (affixation), seperti awalan (prefix), akhiran (suffix), dan tanda baca (punctuation).

Mata Kuliah Pra-


syarat

Capaian Program
Pembelajaran Studi
CPP 01 Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban
berdasarkan Pancasila (S3)
CPP 02 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian dalam pemberdayaan masyarakat (S6)
CPP 03 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaannya secara mandiri (S9)
CPP 04 Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan (S10)
CPP 05 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi
ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang
keahliannya (KU1)
CPP 06 Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur dalam dunia kerja industri (KU2)
CPP 07 Mampu beradaptasi, bekerja sama, berkreasi, berkontribusi, dan berinovasi dalam menerapkan ilmu pengetahuan pada
kehidupan bermasyarakat serta berperan sebagai warga dunia yang berwawasan global (KU11)
CPP 08 Memiliki pengetahuan kebahasaan tentang bahasa Inggris dan keterampilan berkomunikasi dengan bahasa Inggris
secara lisan dan tulisan (P4)
CPP 09 Memiliki pengetahuan tentang pengembangan kepribadian dan etika berkomunikasi serta berperilaku dalam
lingkungan akademis dan sosial kemasyarakatan (P8)
CPP 10 Menguasai konsep, prinsip, dan teknik kajian bahasa (P13)
CPP 11 Mampu mengaplikasikan keterampilan kebahasaan (bahasa Inggris) secara lisan dan tertulis dalam penyelesaian
masalah, serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi (KK10)
CPP 12 Menguasai dan mampu mengembangkan keterampilan bernalar (critical thinking) sebagai keterampilan dasar bagi
penguasaan ilmu Bahasa, Sastra dan Penerjemahan (KK14)

Mata
Kuliah
CPMK 01 Mahasiswa mampu memahami dan mengerti tentang “reading structure dan topic sentences” dari reading text yang diberikan. (S6,
P4, KK14, KU1)
CPMK 02 Mahasiswa mampu memahami dan menemukan “paragraph topics dan main idea” dari reading text yang diberikan. (S6, P4,
KK14, KU1)
CPMK 03 Mahasiswa mampu memahami dan menemukan “supporting details dan paragraph titles” dari reading text. (S6, P4, KK14, KU1)
CPMK 04 Mahasiswa mampu memahami dan menerapkan metode “skimming and scanning”, dalam bacaan yang diberikan. (S6, P4, KK10,
KU1)
CPMK 05 Mahasiswa mampu memahami dan mengidentifikasi “paragraph in time order” dalam reading text yang diberikan. (S6, P4, KK14,
KU1)
CPMK 06 Mahasiswa mampu memahami dan mengidentifikasi “details of opinion, conversation paragraph form”, dalam reading text yang
diberikan. (S6, P4, KK14, KU1)
CPMK 07 Mahasiswa diharapkan dapat memahami dan membuat “outline form” dari reading text yang diberikan. (S6, P4, KK10, KU1)
CPMK 08 Mahasiswa mampu memahami dan mengidentifikasi “comparison dan contrast” dari reading text yang diberikan. (S6, P4, KK14,
KU1)
CPMK 09 Mahasiswa mampu memahami dan mengidentifikasi “structure of conversation” yang ada dalam reading text yang diberikan. (S6,
P4, KK14, KU1)
CPMK 10 Mahasiswa mampu memahami dan mengidentifikasi “questions and answer letter form” yang ada dalam reading text yang
diberikan. (S6, P4, KK14, KU1)
CPMK 11 Mahasiswa mampu memahami dan mengidentifikasi “outline organization” yang ada dalam reading text yang diberikan. (S6, P4,
KK14, KU1)
CPMK 12 Mahasiswa mampu memahami dan menemukan “outlining point dan exaggeration of details” yang ada dalam reading text yang
diberikan (S6, P4, KK10, KU1)
Utama :
1. Interactions 1: Reading. Elaine Kirn and Pamela Hartmann. McGraw-Hill, 2002
Pustaka
Pendukung:
1. Interactions 1: Reading. Elaine Kirn and Pamela Hartmann. McGraw-Hill, 2002
Media Software : Hardware :
Pembelajaran OS:Windows; Microsoft Office PC& LCD Projector
Dosen Pengampu Afriana, S.S., M.Pd.
Assessment Tugas Mandiri, Tugas Terstruktur, Kehadiran, UTS, UAS
Mg Kode Kode Sub-Capaian Materi Pembelajaran Metode / Strategi Assessment Bobot
Ke- CPP CPMK Pembelajaran MK Pembelajaran Indikator Bentuk Halaman (%)
Penilaian
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
1 S6, KK14, Mahasiswa mampu memahami Reading: School life around Contextual Learning 1. Jumlah soal Exercise, 1 – 17 2
P4 KU1 dan mengerti tentang “reading the world  Teori mengenai yang dijawab diskusi
structure, topic sentences” dari  Reading structure reading structure, dengan benar kelompok,
reading text yang diberikan  Recognizing topic topic sentence. 2. Keaktifan presentasi
dan juga mampu memahami sentences  Penelusuran 3. Kerjasama
dan membedakan “word with  Finding definition in pengalaman/ 4. Cara
the same or similar meaning. context pengetahuan yang penyampaian
 Recognizing words with dimiliki mahasiswa 5. Membuat
the same or similar Group Discussion: kesimpulan
meaning  Mendiskusikan
contoh materi kajian
 Mempresentasikan
hasil diskusi
 Memperoleh
feedback dan
pengetahuan

2 S6, KK14, Mahasiswa mampu memahami Reading: Experiencing Contextual Learning : 1. Jumlah soal Exercise, 20 – 35 2
P4 KU1 dan menemukan “paragraph Nature  Teori mengenai yang dijawab diskusi
topics, main idea” dari reading  Recognizing paragraphs paragraph topic, main dengan benar kelompok,
text yang diberikan serta topics idea. 2. Keaktifan presentasi
mampu juga memahami dan  Recognizing the main  Penelusuran 3. Kerjasama
membedakan “word with the idea pengalaman/ 4. Cara
same or similar meaning”.  Recognizing words with pengetahuan yang penyampaian
the same or similar dimiliki mahasiswa 5. Membuat
meaning Group Discussion: kesimpulan
 Mendiskusikan
contoh materi kajian
 Memperesentasikan
hasil diskusi
 Memperoleh
feedback dan
pengetahuan

3 S6, KK10, Mahasiswa mampu memahami Reading: Living to Eat or Contextual Learning :  Kesesuaian isi Exercise, 38 – 55 2
P4 KU1 dan menemukan “supporting Eating to Live  Teori mengenai jawaban dengan menjawab
details, paragraph titles” dari  Recognizing supporting detailssupporting details, materi quiz
reading text yang diberikan  Paragraph titles paragraph titles.  Ketepatan isi
dan juga mampu memahami  Getting meaning by  Penelusuran jawaban dengan
dan membedakan “meaning using punctuation clues pengalaman/ soal yang
categories”.  Recognizing meaning pengetahuan yang ditanyakan
categories dimiliki mahasiswa  Kelengkapan isi
Problem Based- jawaban dengan
Learning: soal yang
menyelesaikan soal ditanyakan
yang berhubungan
dengan materi
4 S6, KK10, Mahasiswa mampu memahami Reading: In the community Contextual Learning : 1. Jumlah soal Exercise, 58 – 75 2
P4 KU1 dan menerapkan metode  Recognizing paragraph  Teori mengenai yang dijawab diskusi
“skimming and scanning” and whole reading topics scanning and dengan benar kelompok,
dalam reading text yang  Skimming for topics and skimming. 2. Keaktifan presentasi
diberikan dan juga mampu main ideas  Penelusuran 3. Kerjasama
membedakan antara “nouns  Recognizing the pengalaman/ 4. Cara
dan verbs” yang ada dalam relationship of detail to pengetahuan yang penyampaian
reading text. the point dimiliki mahasiswa 5. Membuat
 Recognizing similar Collaborative Learning kesimpulan
meaning and meaning - Penyelesaian kasus
categories secara diskusi
 Recognizing nouns and terbuka
verbs

5 S6, KK14, Mahasiswa dapat memahami Reading: Home Contextual Learning : 1. Jumlah soal Exercise, 2
P4 KU1 dan mengidentifikasi  Recognizing paragraphs  Teori mengenai yang dijawab diskusi
“paragraph in time order” in Time Order (history) paragraph in time dengan benar kelompok,
dalam reading text yang  Recognizing time details order, facts. 2. Keaktifan presentasi
diberikan serta mampu juga (facts)  Penelusuran 3. Kerjasama
memahami dan membedakan  Using punctuation and pengalaman/ 4. Cara 78 – 97
“noun, adjective, similar and phrase clues pengetahuan yang penyampaian
opposite meaning” yang ada  Recognizing similar and dimiliki mahasiswa 5. Membuat
dalam reading text. opposite meanings Collaborative Learning kesimpulan
 Recognizing nouns and - Penyelesaian kasus
adjectives secara diskusi
terbuka
6 S6, KK14, Mahasiswa dapat memahami Reading: Cultures of the Contextual Learning :  Kesesuaian Exercise, 100 – 2
p4 KU1 dan mengidentifikasi “details world  Teori mengenai isi jawaban menjawab 124
of opinion, conversation  Recognizing the details “conversation in dengan materi quiz
paragraph form”, yang ada of opinions paragraph form”,  Ketepatan isi
dalam reading text yang  Recognizing details of opinion. jawaban
diberikan dan juga memahami conversation in  Penelusuran dengan soal
penggunaan “adverb of paragraph form pengalaman/ yang
manner”, dan menerjemahkan  Understanding the point pengetahuan yang ditanyakan
kata berdasarkan konteks.  Figuring out new dimiliki mahasiswa  Kelengkapan
vocabulary from context  Problem Based- isi jawaban
 Recognizing nouns, Learning: dengan soal
verbs, and adjectives menyelesaikan soal yang
 Using adverb of manner yang berhubungan ditanyakan
dengan materi
7 Review sebelum UTS / Quiz  Problem Based-  Kesesuaian Quiz 2 – 124 5
Learning: isi jawaban
menyelesaikan soal dengan materi
yang berhubungan  Ketepatan isi
dengan materi jawaban
dengan soal
yang
ditanyakan
 Kelengkapan
isi jawaban
dengan soal
yang
ditanyakan
UJIAN TENGAH SEMESTER 30
8 S6, KK10, Mahasiswa mampu memahami Reading: Health Contextual Learning : 1. Jumlah soal Exercise, 126 – 2
P4 KU1 dan membuat “outline form”  Recognizing outline  Teori mengenai yang dijawab diskusi 153
dari reading text yang form outline form. dengan benar kelompok,
diberikan dan juga mampu  Finding supporting  Penelusuran 2. Keaktifan presentasi
memahami dan menggunakan reasons pengalaman/ 3. Kerjasama
“suffixes” dalam  Recognizing word pengetahuan yang 4. Cara
mengembangkan kosa kata. endings dimiliki mahasiswa penyampaian
 Choosing word form Collaborative 5. Membuat
with suffixes Learning : penyelesaian kesimpulan
kasus secara diskusi
terbuka

9 S6, KK14, Mahasiswa mampu memahami Reading: Entertainment and Contextual Learning : 1. Jumlah soal Exercise, 156 – 2
P4 KU1 dan mengidentifikasi bentuk the Media  Teori mengenai yang dijawab diskusi 179
“comparison dan contrast” dari  Recognizing comparison comparison and dengan benar kelompok,
reading text yang diberikan and contrast contrast. 2. Keaktifan presentasi
serta mampu memahami dan  Classifying stories and  Penelusuran 3. Kerjasama
membedakan “word families” putting events in order pengalaman/ 4. Cara
yang ada dalam reading text.  Word endings (suffixes) pengetahuan yang penyampaian
 Word families dimiliki mahasiswa 5. Membuat
Collaborative Learning kesimpulan
- Penyelesaian kasus
secara diskusi
terbuka

10 S6, KK14, Mahasiswa dapat memahami Reading: Social Life Contextual Learning : 1. Jumlah soal Exercise, 182 – 2
P4 KU1 dan mengidentifikasi  Recognizing the  Teori mengenai yang dijawab diskusi 199
“structure of conversation” structure of structure of dengan benar kelompok,
yang ada dalam reading text, conversations conversation. 2. Keaktifan presentasi
serta mampu memahami dan  Supplying left-out words  Penelusuran 3. Kerjasama
membuat “inferences” dari and references pengalaman/ 4. Cara
reading text yang diberikan.  Making inferences pengetahuan yang penyampaian
dimiliki mahasiswa 5. Membuat
 Recognizing negative Collaborative Learning kesimpulan
prefixes - Penyelesaian kasus
secara diskusi
terbuka

11 S6, KK14, Mahasiswa mampu memahami Reading: Customs, Contextual Learning : 1. Jumlah soal Exercise, 202 – 2
P4 KU1 dan mengidentifikasi Celebration, and Holidays  Teori mengenai yang dijawab diskusi 223
“questions and answer letter  Recognizing questions question and answer dengan benar kelompok,
form” yang ada dalam reading and answer letter form letter form. 2. Keaktifan presentasi
text dan mampu memahami,  Supplying missing  Penelusuran 3. Kerjasama
membedakan, dan information pengalaman/ 4. Cara
menggunakan “prefix, stems,  Recognizing other pengetahuan yang penyampaian
suffix” dalam prefixes dimiliki mahasiswa 5. Membuat
mengembangkan vocabulary.  Recognizing prefixes, Collaborative Learning kesimpulan
stems, and suffixes - Penyelesaian kasus
secara diskusi
terbuka

12 S6, KK14, Mahasiswa mampu memahami Reading: Science and Contextual Learning :  Kesesuaian Exercise, 226 – 2
P4 KU1 dan mengidentifikasi “outline Technology  Teori mengenai isi jawaban menjawab 249
organization” dalam reading  Review of outline outline organization, dengan materi quiz
text yang diberikan dan juga organization word in context.  Ketepatan isi
mampu memahami,  Special uses of  Penelusuran jawaban
membedakan, dan punctuation pengalaman/ dengan soal
menggunakan “special uses of  Making inferences pengetahuan yang yang
punctuation” dan “word use in  Word use in context dimiliki mahasiswa ditanyakan
context” dalam reading text Problem Based-  Kelengkapan
yang berikan. Learning: isi jawaban
- Menyelesaikan soal dengan soal
yang berhubungan yang
dengan materi ditanyakan

13 S6, KK10, Mahasiswa dapat memahami Reading: The Global Contextual Learning : 1. Jumlah soal Exercise, 252 – 2
P4 KU1 dan menemukan “outlining Consumer  Teori mengenai yang dijawab diskusi 271
point and exaggeration of  Outlining points outlining points. dengan benar kelompok,
details” yang ada dalam  Recognizing  Penelusuran 2. Keaktifan presentasi
reading text serta mahaiswa Exaggeration of Details pengalaman/ 3. Kerjasama
juga dapat memahami dan  Inferring the meaning pengetahuan yang 4. Cara
menemukan “inferring the  Reviewing vocabulary – dimiliki mahasiswa penyampaian
meaning” yang ada dalam learning methods Collaborative Learning 5. Membuat
reading text yang diberikan. - Penyelesaian kasus kesimpulan
secara diskusi
terbuka

14 Review sebelum UAS / Quiz  Problem Based-  Kesesuaian Quiz 126 – 6


Learning: isi jawaban 271
menyelesaikan soal dengan materi
yang berhubungan  Ketepatan isi
dengan materi jawaban
dengan soal
yang
ditanyakan
 Kelengkapan
isi jawaban
dengan soal
yang
ditanyakan
UJIAN AKHIR SEMESTER 35

RINCIAN ASSESSMENT :
A. Tugas Mandiri (15%)
Bobot Total Assessment
Kategori Tugas Instruksi Tugas
Tugas Indikator Penilaian Sub Indikator Penilaian

Tugas Mandiri (TM) 15% Quiz Ketepatan Jawaban Ketepatan dalam


(40%) menjawab pertanyaan
Mahasiswa mengerjakan quiz yang diberikan yang diberikan
dalam bentuk “Reading Article” yang disertai berdasarkan pada setiap
dengan pertanyaan pemahaman mengenai isi topik pembahasan dalam
article, mencari topic dan topic sentence setiap mata kuliah Basic
paragraph dan main idea dari article tersebut Reading Skills (100%)
dan juga mencari makna kata sesuai dengan
context bacaan.

Handwriting Report 1. Ketepatan topik - Jumlah references


pembahasan (20%)
Mahasiswa diminta mencari dari berbagai 2. Ketepatan tata bahasa - Jumlah Halaman
sumber tentang pengertian dan perbedaan dari 3. Tata penulisan (30%)
istilah ‘College, University, Institute, (60%) - Format Laporan
Polytechnic, Academy, Undergraduate, (30%)
Graduate, Postgraduate, dan lain-lain yang - Kerapian laporan
berkaitan dengan pendidikan tinggi. Hasil (20%)
pencarian harus dituliskan dalam bentuk
laporan yang ditulis tangan (handwriting).
Panjang laporan minimal 10 halaman dan
diserahkan pada pertemuan ke 12

B. Tugas Terstuktur (10%)


Assessment
Bobot Total Bobot Per Jenis
Kategori Tugas Jenis TS Topik Indikator Sub Indikator
Tugas TS
Penilaian Penilaian

Tugas 10% 1. Contextual 20% Sesuai dengan 1. Sikap (50%) - Curiosity (35%)
Terstruktur (TS) Learning topik - Tata Krama
 Teori tentang pembahasan (35%)
Basic Reading setiap pertemuan - Disiplin (30%)
Skills (topic,
topic sentence,
main idea dari 2. Brainstorming - Kesesuaian
paragraph) Idea (50%) jawaban dengan
 Penelusuran pertanyaan
pengalaman/ (60%)
pengetahuan - Kedalaman
yang dimiliki pemahanan
mahasiswa terhadap topik
pembahasan
(20%)
- Kemamnpuan
menjelaskan
(20%)
2. Discussion: 30% Sesuai dengan 1. Sikap (30%) - Curiosity (35%)
 Mendiskusikan topik - Tata Krama
penggunaan dan pembahasan (35%)
penerjemahan setiap pertemuan - Disiplin (30%)
kata
(vocabulary)
2. Ketepatan - Rasionalitas Ide
berdasarkan menyampaikan (50%)
konteks. ide atau gagasan - Relevansi Ide
 Memperoleh sesuai dengan dengan Topik
feedback dan materi (50%)
pengetahuan pembahasan
(70%)

3. Praktek 50% Sesuai dengan 1. Sikap (30%) - Curiosity (35%)


Mengerjakan topik - Tata Krama
Latihan Basic pembahasan (35%)
Reading Skills: setiap pertemuan - Disiplin (30%)
penentuan topic,
topic sentence dari
Ketepatan Jawaban Ketepatan dalam
paragraph, dan
(70%) menjawab
main idea dari
pertanyaan
sebuah reading
berdasarkan pada
text yang
setiap topik
diberikan.
pembasahan
dalam Basic
Reading Skills.
(100%)

SISTEM PENILAIAN :

 Kehadiran : 10 %
 Tugas Mandiri : 15 %
 Tugas Terstruktur : 10 %
 UTS : 30 %
 UAS : 35%

Nilai Akhir : Kehadiran (10%)+Tugas Mandiri (15%) + Tugas Terstruktur (10%) + UTS (30%)+ UAS (35%)

Grade Nilai
 80 – 100 :A
 70 – 79 :B
 60 – 69 :C
 41 – 59 :D
 0 – 40 :E

Anda mungkin juga menyukai