Anda di halaman 1dari 10

Konfigurasi IP Address dan Instal Paket Aplikasi

LAPORAN PRATIKUM JOBSHEET 3

diajukan sebagai pelengkap tugas mata kuliah Sistem Operasi Jaringan yang diampu oleh
Syukhri, ST., M.CIO

PUTRI AFIFAH RIZKI

NIM 19076020

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA DAN KOMPUTER


JURUSAN ELEKTRONIKA
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2021
A. Konfigurasi IP pada kedua PC (GUI & CLI)
1. PC CLI
a. pertama kita setting terlebih dahulu network Virtual mesinnya , saya menggunakan
bridged adapter dan menghubungkannya Realtek (wifi pada pc real), permiscuous
mode nya yaitu allow all dan bero centang pada checkbox Cable Connected agar semua
bisa terhubung.

b. kita login sebagai Root . Selanjutanya kita backup terlebih dahulu file interface
dengan perintah cp interfaces interface.ori . saya mengcopy file interface tersebut
dalam direktori yang sama dengan nama interface.ori. untuk melihat apa sudah
terbackup kita masukan perintah ls
c. nah kita langsung saja edit file interfaces dengan memasukan perintah .

Disini kita konfigurasi inet static,


Address : 192.168.1.120
Netmask : 255.255.255.0
Gateway : 192.168.1.1
Dns-nameservers : 8.8.8.8 8.8.4.4

Setelah itu masukan perintah ctrl-x (keluar) lalu Y (untuk save ) dan enter .

Untuk melihat file yang sudah diedit tadi bisa memasukan perintah cat interfaces.

d. untuk menggunakan inet yang kita masukan tadi yang sudah kita masukan perintah
/etc/init.d/networking restart, setelah itu kita periksa lagi ip dengan perintah ip addr
show jika ip pada interface enp0s3 belum muncul dan terdapat pemberitahuan bahwa
interface down, kita masukan perintah ifup untuk menghidupkan interface tersebut, jika
sudah maka hasil nya seperti gambar dibawah berikut .

2. PC GUI
a. sama hal nya dengan Cli sebelumnya kita setting terlebih dahulu network Virtual
mesinnya , saya menggunakan bridged adapter dan menghubungkannya Realtek (wifi
pada pc real), permiscuous mode nya yaitu allow all dan bero centang pada checkbox
Cable Connected agar semua bisa terhubung.

b. kita login sebagai Root masukan perintah su . Selanjutanya kita backup terlebih
dahulu file interface dengan perintah cp interfaces interface.original . saya mengcopy
file interface tersebut dalam direktori yang sama dengan nama interface.ori. untuk
melihat apa sudah terbackup kita masukan perintah ls

c. nah kita langsung saja edit file interfaces dengan memasukan perintah .

Disini kita konfigurasi inet static,


Address : 192.168.1.20
Netmask : 255.255.255.0
Gateway : 192.168.1.1
Dns-nameservers : 8.8.8.8 8.8.4.4
Setelah itu masukan perintah ctrl-x (keluar) lalu Y (untuk save ) dan enter .
d. untuk menggunakan inet yang kita masukan tadi yang sudah kita masukan perintah
/etc/init.d/networking restart, setelah itu kita periksa lagi ip dengan perintah ip addr
show jika ip pada interface enp0s3 belum muncul dan terdapat pemberitahuan bahwa
interface down, kita masukan perintah ifup untuk menghidupkan interface tersebut, jika
sudah maka hasil nya seperti gambar dibawah berikut .
B. Melakukan Test Ping
1. PCI CLI ke GUI

2. PCI GUI ke CLI


C. Instal Paket Aplikasi
Selanjutnya kita instal paket aplikasi dengan memasukan perintah apt-get
install (nama aplikasi).

1. ZIP dan UNZIP


Karena zip dan unzip satu paket, jadi unzip sudah terintall ketika
menginstall zip.

2. NTP
3. VIM
4. LYNX

Anda mungkin juga menyukai