Anda di halaman 1dari 11

Proxy Server

LAPORAN PRATIKUM JOBSHEET 5

diajukan sebagai pelengkap tugas mata kuliah Sistem Operasi Jaringan yang diampu oleh
Syukhri, ST., M.CIO

PUTRI AFIFAH RIZKI

NIM 19076020

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA DAN KOMPUTER


JURUSAN ELEKTRONIKA
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2021
1. pertama change Network Debian virtual menjadi Bridged Adapter

2. periksa ip address pada Debian virtual dan juga pada windows


3. selanjutnya kita install aplikasi Squid , Squid adalah proxy caching berfitur lengkap yang
mendukung protokol jaringan populer seperti HTTP, HTTPS, FTP, dan banyak lagi.
Menempatkan Squid di depan web server dapat sangat meningkatkan kinerja server dengan
meng-caching permintaan yang berulang, memfilter lalu lintas web dan mengakses konten
yang dibatasi secara geografis. Dengan memasukan perintah #apt-get install squid

4. setelah menginstall kita lakukan konfigurasi dengan memasukan perintah nano


/etc/squid/squid .conf
5. untuk Lalu cari kata http_port 3128 dengan cara tekan tombol ctrl+w Lalu cari kata
http_port 3128 dengan cara tekan tombol ctrl+w, setelah itu tambahkan kata transparent
pada belakang kata http_port 3128 untuk membuat proxy menjadi transparan. Maksud dari
transparan ini agar client tidak perlu mengkonfigurasi proxy untuk mengarahkan ke port 3128.

6. selanjutnya masukan kapasitas penyipanan , tekan tombol ctrl+w Lalu cari kata
cache_mem, setelah itu ganti menjadi 16 MB

7. lalu untuk membuat nama proxy nya tekan tombol ctrl+w Lalu cari kata cache_mgr,
setelah itu ganti dengan admin@debian.edu (sesusai keinginan)

8. lalu untuk hostname proxy nya tekan tombol ctrl+w Lalu cari visible_hostname, setelah
itu ganti dengan proxy.debian.edu (seusaikan dengan nama proxy yang dibuat).

9. Cari tulisan acl CONNECT, dan tambahkan script berikut tepat di bawah method
CONNECT.
a) acl situs dstdomain “/etc/squid/url” : membuat access list dengan nama situs
dengan domain tujuan yang berada pada file /etc/squid/situs . sama hal nya dengan acl
key url_regex –i “/etc/squid/key” untuk memblok kata .
b) http_access deny situs : digunakan untuk memblokir semua nama domain yang
terdapat pada file
c) acl jaringan src 192.168.43.0: membuat access list bernama jaringan dengan sumber
ip 192.168.43.0
d) http_access allow lan : mengijinkan acl lan untuk mengakses http
e) http_access allow all : untuk mengijinkan semua akses http yang melewati proxy

10. Lalu cari kata And finally lalu beri tanda pagar (#) untuk menonaktifkan http_access
deny all

http_access deny all : menolak semua akses http yang melewati proxy

11. setelah itu kita buat list situs atau pun keyword yang nanti nya akan kita blokir . kita masuk
dulu ke squid dengan memasukan perintah cd /etc/squid/

a. list untuk keyword yang akan diblokir dengan memasukan perintah nano key, berikut list
keyword yanga akan diblok :
• porno
• porn
• sex
b. list untuk situs yang akan diblokir dengan memasukan perintah nano url, berikut list
keyword yang akan diblok :
• twitter.com
• netflix.com
• youtube.com

12 . setelah konfigurasi selesai kita check apa konfigurasi sudah berhasil atau tidak dengan
memasukan perintah squid -z

13. Setelah itu masukkan firewall iptables -t nat -A PREROUTING -s 192.168.43.0/24 -p


tcp –dport 80 -j REDIRECT –to-ports 3128 untuk membuat agar firewall tersebut berjalan
sebelum proses peroutingan dengan sumber ip 192.168.43.0/24 menggunakan protokol tcp
dengan port HTTP (80) yang kemudian akan dialihkan menuju port proxy (3128).

a) iptables -t nat : membuat firewall NAT baru


b) -A PREROUTING : firewall tersebut akan berjalan sebelum proses peroutingan
c) -s 192.168.43.0/24 : firewall tersebut hanya akan berpengaruh dengan network
192.168.43.0
d) -p tcp : firewall tersebut menggunakan protocol tcp
e) –dport 80 : dengan port HTTP (80)
f) -j REDIRECT : firewall tersebut berfungsi untuk mengalihkan
g) –to-ports 3128 : menuju port 3128

14. setelah konfigurasi selesai kita coba test ke browser di windows . sebelum itu kita setting
proxy dibrowser terlebih dahulu disini saya menggunakan Mozila Firefox. pilih ikon settings
- lalu search kata proxy – pilih settings…
15. masukan ip address Debian virtual 192.168.32.124 dan port 3128, ceklis checkbox also use
this proxy for FTP dan HTTPS - pilih ok

Hasil Konfigurasi :
1. URL
a. Youtube.com
b. Twitter.com

c. Netflix.com
2. Keyword
a. porn

b. sex
c. porno

Anda mungkin juga menyukai