Anda di halaman 1dari 2

1-AGUNG CAHYA

Soal
1. Jelaskan perbedaan umpan balik positif dan negatif beserta contohnya!
2. Jelaskan perbedaan imunitas bawaan dan imunitas dapatan beserta contohnya!

Jawaban
1. Umpan balik positif adalah ketika respon terhadap suatu peristiwa meningkatkan
kemungkinan kegiatan unutk berlanjut. Berperan dalam memelihara volume darah yang
beredar dalam tubuh agar senantiasa konstan. Contohnya:
- Pada saat terjadi kontraksi saat persalinan, hormone oksitosin dilepaskan kedalam
tubuh yang merangsang kontraksi lebih lanjut yang menyebabkan kontraksi
meningkat
- Pada proses pembekuan darah trombosit diaktifkan yang menyebabkan pembekuan
darah dapat terjadi lebih cepat
- Pada proses menyusui lebih banyak susu diproduksi melalui peningkatan sekresi
prolactin
Umpan balik negatif adalah penyimpangan dan ketidaknormalan dalam keadaan
abnormal, tubuh secara otomatis akan melakukan mekanisme balik untuk
menyeimbangkan penyimpngan yang terjadi. Biasa digunakan untuk mengendalikan
proses dalam sel atau jaringan atau organ yang terpengaruh dan mengarahkan pada
stabilitas sistem fisiologis. Contohnya :
- Pada penderita Diabetes Mealitus karena kurangnya insulin maka terdapat banyak
gula diluar sel akibatnya sel akan memakan gula yang ada pada otot untuk
mendapat energi, akibatnya penderita merasa kelelahan dan mudah kelaparan.

2. Perbedaan imunitas bawaan dan dapatan, yaitu:


- Sistem imun bawaan terdiri dari hambatan fisik dan kimia, leukosit fagositik, sel
dendritik, sel-sel pematikan alami, dan protein plasma sedangkan sistem imun
adaptif terdiri dari sel-sel B dan sel T.
- Respon dari sistem bawaan adalah cepat sedangkan kekebalan adaptif lambat dapat
berlangsung selama lebih dari 1-2 minggu.
- Sistem imunitas bawaan terbatas dan potensi yang lebih rendah. Sebaliknya, sistem
adaptif memiliki potensi tinggi.
- Sistem imunitas bawaan mengenali berbagai patogen, tetapi tidak dapat membuat
perbedaan yang baik. Sebaliknya, sistem adaptif mengenali antigen sangat spesifik.
- Sistem imunitas bawaan tidak dapat bereaksi dengan potensi yang sama pada
paparan berulang dengan patogen yang sama sedangkan sistem adaptif dapat
mengingat patogen spesifik yang telah ditemukan sebelumnya.
- Sistem kekebalan bawaan adalah evolusi, lebih tua dan ditemukan di kedua
vertebrata dan invertebrata, tetapi sistem kekebalan adaptif telah dikembangkan
baru-baru ini dan hanya ditemukan pada vertebrata.

Penjelasan dan contoh imunitas bawaan dan dapatan, antara lain:

- Sistem imunitas bawaan atau diseut juga dengan sistem kekebalan tubuh spesifik
yaitu sistem pertahanan tubuh yang peka terhadap patogen tertentu yang sudah
masuk kedalam tubuh manusia setelah melewati sistem pertahanan non spesifik.
Contoh pertahanan tubuh spesifik adalah lapis tiga yaitu limfosit B dan T serta
antibodi.
- Sistem imunitas dapatan (adaptif) atau disebut juga dengan sistem kekebalan tubuh
non spesifik merupakan sistem kekebalan tubuh yang terdiri dari sel-sel yang sangat
khusus yaitu sel T limfosit yang berasal dari timus dan diturunkan sel limfosit B yang
berasal sumsum tulang. Sel-sel ini mampu mengenali antigen asing yang berbeda
dalam cara yang sangat tepat dan memiliki kapasitas untuk menghasilkan memori
imunologi, sehingga memungkinkan pengenalan patogen yang telah ditemukan
sebelumnya. Contoh sistem kekebalan adaptif adalah orang yang sudah pernah
terkena cacar, tidak akan terjangit penyakit ini untuk ke dua kalinya.

Anda mungkin juga menyukai