Anda di halaman 1dari 2

Nama : Reka Amelia Putri

Npm : 21334745

1. Apa perbedaan botani murni dan botani terapan, jelaskan


Jawab :
Botani murni yaitu Ilmu botani yg tidak dapat langsung diterapkan di lapangan, perlu
waktu penelitian lama. Sedangkan botani terapan yaitu ilmu botani yang dapat dipakai
langsung di lapangan.

2. Apa perbedaan Angiospermae dan Gymnospermae? Jelaskan


Jawab :
Angiospermae adalah tumbuhan vaskular yang memiliki bunga dan buah dengan biji
tertutup dimana bijinya dibungkus oleh ovarium. Sedangkan gymnospermae adalah
tumbuhan vascular dengan biji yang terlanjang atau terbuka juga tidak memiliki bunga
dan buah.

3. Apa perbedaan daun tunggal dan majemuk? Jelaskan


Jawab :
Daun tunggal adalah daun yang helaian nya hanya terdiri dari satu helai tanpa adanya
persendian di bagian dasar helaian tersebut, sedangkan daun majemuk adalah daun
dimana helaiannya disusun oleh sejumlah bagian-bagian terpisah yang berbentuk seperti
daun dan disebut anak daun (leaflet).

4. Apa perbedaan daun lengkap dan tidak lengkap? Jelaskan


Jawab :
Daun lengkap terdiri dari bagian-bagian daun seperti pelepah (vagina), tangkai (petiolus),
dan helai daun (lamina). Sedangkan daun tidak lengkap tidak mempunyai salah satu atau
dua dari ketiga bagian daun tersebut, disebut daun tidak lengkap.

5. Sebutkan 5 contoh tanaman (nama lokal dan ilmiah) masing-masing untuk :


Jawab :
    a). Daun tunggal
 daun kelapa (Cocos nucifera)
 daun tebu (Saccharum offcinarum)
 daun mangga (Mangifera indica)
 daun bayam akar (Amaranthus spp.)
 daun selada air (Nasturtium officinale)
   b). Daun majemuk 
 daun Mawar (Rosa sp.)
 Pohon Asam (Tamarindus indica L.)
 daun Tomat (Solanum lycopersicum L.)
 daun Randu (Ceiba pentandra)
 daun salam (Syzygium polyanthum).  
 c). Daun lengkap 
 daun bambu (Bambusa sp)
 daun keladi (Caladium)
 daun pisang (Musa paradisiaca)
 daun kunyit (Curcuma longa)
 daun lengkuas (Alpinia galanga)
   d). Daun tidak lengkap
 daun mangga (Mangifera indica L),
 daun serai (Cymbopogon citratus)
 daun putri padi (Oryza sativa L)
 daun nangka (Artocarpus integra),
 daun rambutan (Nephelium lappaceum),

Anda mungkin juga menyukai