Kimia 1

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Mata Pelajaran : Kimia (Teknologi dan Rekayasa) Materi : Pengenalan Ilmu Kimia
Sekolah : SMK N 2 Kotamobagu Alokasi Waktu : 9 x 45 Menit
Kelas/Semester : X/ Ganjil

Tujuan Pembelajaran
Dengan menggunakan pendekatan saintifik, setelah siswa melihat video dan membaca modul
pembelajaran, peserta didik dapat menjelaskan tentang kedudukan kimia dalam sains, hakikat ilmu kimia,
peraanan ilmu kimia dalam kehidupan, materi dan perubahannya, mengklasifikasikan materi, dan
membedakan cara pemisahan berbagai macam campuran.

Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1
Pendahuluan Inti Penutup
- Siswa menyiapkan diri (berdoa dan - Guru meminta siswa untuk - Siswa dibantu guru merefleksikan
mengakses grup WA) menonton video dan membaca KBM DARING dan member umpan
- Guru menyapa siswa dan mengecek modul yang diberikan oleh guru. balik terhadap tugas yang diberikan
keikutsertaan siswa dalam grup WA - Setelah menonton video, guru - Guru mengumpulkan tugas dari
- Mengingatkan untuk melakukan meminta siswa untuk memberikan masing-masing siswa.
protokol kesehatan (pakai masker, umpan balik agar guru dapat - Apabila ada yang belum selesai,
Sosial distancing dan selalu mengetahui kesulitan siswa dalam maka pekerjaan dapat dikumpulkan
berolahraga) belajar. minggu depan.
- Siswa diminta untuk - Secara berkala melalui grup WA, - Guru memberikan informasi
menggambarkan peranan ilmu kimia guru memonitoring perkembangan pembelajaran pada pertemuan
dalam kehidupan. pembelajaran siswa selanjutnya.
Pertemuan 2
Pendahuluan Inti Penutup
- Siswa menyiapkan diri (berdoa dan - Guru meminta siswa untuk - Siswa dibantu guru merefleksikan
mengakses grup WA) mendownload modul pelajaran KBM DARING dan member umpan
- Guru menyapa siswa dan mengecek melalui link yang telah dibagikan balik terhadap tugas yang diberikan
keikutsertaan siswa dalam grup WA guru di grup WA. - Guru mengumpulkan tugas dari
- Mengingatkan untuk melakukan - Setelah membaca modul, siswa masing-masing siswa.
protokol kesehatan (pakai masker, diminta untuk menonton video - Apabila ada yang belum selesai,
Sosial distancing dan selalu melalui link yang dibagikan oleh maka pekerjaan dapat dikumpulkan
berolahraga) guru. minggu depan.
- Siswa diminta untuk mereview - Secara berkala melalui grup WA, - Guru memberikan informasi
materi pada pertemuan sebelumnya guru memonitoring perkembangan pembelajaran pada pertemuan
dan menyimpulkannya. pembelajaran siswa selanjutnya.

Penilaian Pembelajaran
Ketrampilan Pengetahuan Sikap
Membuat peta konsep, Menjelaskan peranan ilmu kimia Terlibat aktif dalam
mengelompokan dan dalam kehidupan, pembelajaran, menunjukan sifat
mengklasifikasikan materi. Membandingkan metode jujur, kerjasama, santun dan
pemisahan campuran dan cara peduli.
pemurnian campuran

Mengetahui, Kotamobagu, 09 Juli 2020


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Hardi Mokoginta, S.Pd, M.M Adi Ahmad Samin, S.Pd


NIP. 19750211 200012 1 004 NIP. 19910620 201502 1 001

Anda mungkin juga menyukai