Anda di halaman 1dari 3

SUHU DAN PERUBAHANYA

Suhu adalah
derajat panas suatu benda (ukuran derajat panas atau
dinginnya suatu benda)
Satuan suhu adalah Kelvin (K) , Celcius (C), Reamur (R),
dan Fahrenheit (F)

 Benda yang panas mempunyai derajat panas lebih tinggi


daripada benda yang dingin.
 Indra perasa memang dapat merasakan tingkat panas
benda. Akan tetapi, indra perasa bukan pengukur tingkat
panas yang andal.
 Benda yang tingkat panasnya sama dirasakan berbeda
oleh tangan kanan dan kirimu. Jadi, suhu benda yang
diukur dengan indra perasa menghasilkan ukuran suhu
kualitatif yang tidak dapat dipakai sebagai acuan.
 Suhu harus diukur secara kuantitatif dengan alat ukur
suhu yang disebut termometer.
Termometer
• Sebuah termometer biasanya terdiri dari sebuah
pipa kaca berongga yang berisi zat cair (alkohol
atau air raksa), dan bagian atas cairan adalah
ruang hampa udara.
• Termometer dibuat berdasarkan prinsip bahwa
volume zat cair akan berubah apabila
dipanaskan atau didinginkan.
• Volume zat cair akan bertambah apabila
dipanaskan, sedangkan apabila didinginkan
volume zat cair akan berkurang.
• Naik atau turunnya zat cair tersebut digunakan
sebagai acuan untuk menentukan suhu suatu
benda.

Anda mungkin juga menyukai