Anda di halaman 1dari 4

BAB II

GAMBAR UMUM PERUSAHAAN

2.1 Gambaran Umum Perusahaan

Objek penelitian yang di ambil penulis adalah PT.


SATELIT PALAPA yang beralamat Jl. Satelit No 44,
Lhokseumawe 24355

2.2 Sejarah Singkat Perusahaan

PT. SATELIT PALAPA merupakan perusahaan yang


bergerak dibidang mekanika electrical bangunan sipil & gedung dan
supplier. Berdiri sejak 08 Agustus 2006 dan berlokasi di
Lhokseumawe. Kami telah membangun proyek yang tersebar di
beberapa wilayah Indonesia. Didukung oleh Sumber Daya Manusia
yang handal dan Peralatan yang mendukung kami yakin mampu
bersaing di Industri Konstruksi Indonesia.

Kualitas terbaik adalah prioritas utama kami untuk mencapai


kepuasaan klien. Maka dari itu kami berupaya untuk selalu
mengedepankan material bangunan terbaik, ketepatan waktu dan
integritas yang tinggi.

2.3 Visi, Misi Perusahaan

Berikut ini akan dijelaskan visi, misi perusahaan PT.


SATELIT PALAPA.

a. Visi
PT. SATELIT PALAPA berkembang menjadi perusahaan
yang profesional dan selalu memberikan hasil yang terbaik dari
setiap pekerjaan yang dilaksanakan baik bagi pemberi pekerjaan
maupun pada perusahaan sendiri.
7

b. Misi
Menjalankan usaha secara efektif dan
efisie,Memeliharasumber daya yang dimiliki perusahaan dan
mengelolanya secara profesional guna mencapai tujuan
perusahaan dan selalu melakukan yang terbaik dalam setiap
pekerjaan dan selalu mengutamakan hasil pekerjaan yang
terbaik demi kepuasan pemberi kerja..

2.4 Struktur Organisasi Perusahaan

Setiap perusahaan pada umumnya akan memiliki struktur


perusahaan apalagi perusahaan tersebut sudah berkembang dengan baik
maka dari itu struktur organisasi PT. SATELIT PALAPA

Gambar 3.2 Struktrur Perusahaan PT. SATELIT PALAPA


8

2.5 Job Description/Deskripsi Tugas

Berdasarkan struktur organisasi pada PT SATELIT PALAPA,


berikut penjelasan dari struktur organisasi dan job deskripsi PT.
SATELIT PALAPA :

1. DIREKTUR UTAMA :

Orang yang berwenang merumuskan dan menetapkan suatu


kebijaksanaan dan program umum perusahaan, atau organisasi
sesuai dengan batas wewenang yang diberikan oleh suatu badan
pengurus atau badan pimpinan yang serupa seperti dewan
komisaris..

2. MANAGER SAFETY :

HSE Officer merupakan bagian yang bertanggung jawab


atas kesehatan dan keselamatan para tenaga kerja di perusahaan,
pada deskripsi jabatan HSE Officer dikhususkan pada industri
Minyak dan Gas atau Pertambangan. HSE Officer harus
mengawasi dan memastikan tenaga kerja bekerja sesuai dengan
SOP agar kesehatan dan keselamatan tenaga kerja dapat
terjamin..

3. MANAGER OPERASIONAL :

Bertanggung jawab untuk memastikan organisasi berjalan


sebaik mungkin dalam memberikan pelayanan dan memenuhi
harapan para pelanggan dan klien dengan cara yang efektif dan
efisien. Inti tugas manajer operasi ini adalah bagaimana membuat
perusahaan bisa mendapatkan keuntungan yang lebih banyak
dengan biaya yang lebih rendah.
9

4. SEKRETARIS :

seseorang, baik pegawai maupun karyawan yang mempunyai tugas


yang berhubungan dengan rahasia suatu oragnisasi atau perusahaan.
Seorang sekretaris adalah seseorang yang membantu pemimpin, baik
oragnisasi maupun perusahaan, terutama dalam penyelenggaraan
kegiatan yang berhubungan dengan masalah administratif penunjang
kegiatan pemimpin atau kegiatan operasional perusahaan.

Anda mungkin juga menyukai