Anda di halaman 1dari 1

Karya : Shollihatuss Ca’diyyah

Hati yang selalu merepotkan

Pernah kah kau menyelami kesunyian

Dalam Lorong yang tak henti terang

Adakah rasa jemu di sudut mu itu

Atas apa ketidak pastian sang diri yang selalu berharap

Tersenyum ,

Ternyata hanya penutupan atas kegelapan

Kosong , sunyi, di atas gurun yang gersang yang ku ciptakan

Sedang apa aku ini?

Heh, berharapkah?

Manusia, sudah jelas dia lembah ketidakpastian

Namun rasa akan terjerumbub masih tak terasa

Ketika tersadar, dalam rintihanya

Masih ada cahaya kesadaran, kesadaran akan kekecewaan

Kesadaran akan kesakitan atas kesemuan

Anda mungkin juga menyukai