Anda di halaman 1dari 7

INSTRUMEN PENILAIAN

Nama Satuan Pendidikan : SMP Katolik Theodorus Kotamobagu


Tahun Pelajaran : 2021/2022
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Mata Pelajaran : Matematika
Materi Pokok : RELASI DAN FUNGSI
Sub Materi : Relasi

A. LEMBAR PENGAMATAN SIKAP

Rubrik Penilaian
1. Penilaian Observasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-
hari yang mengacu pada nilai-nilai utama PPK (religius, nasionalis, mandiri, gotong
royong, integritas) baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum.
Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian sikap.

Aspek perilaku yang


Jumlah Skor
NO Nama Siswa dinilai Predikat
Skor sikap
BS JJ TJ DS
1 Aileen Rondonuwu 75 75 50 75 275 68,75 C
2 Alvaro Rumengan
3 Brigitta Kembuan
4 Clif Carundeng
5 Cinta Tamon
6 Navel Mangelep
dst

Keterangan :
BS : Bekerja Sama
JJ : Jujur
RJ : Tanggung Jawab
DS : Disiplin
Catatan:
1. Aspek Perilaku dinilai dengan kriteria:
100 : Sangat Baik
75 : Baik
50 : Cukup
25 : Kurang
2. Skor Maksimal = Jumlah Sikap Yang dinilai dikalikan Jumlah Kriteria = 100 x 4 = 400
3. Skor Sikap = Jumlah Skor dibagi Jumlah Sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75
4. Predikat:
75,01 – 100 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75 = Baik (B)
25,01 – 50 = Cukup (C)
00,00 – 25 = Kurang (K)
5. Format diatas dapat diubah sesuai dengan perilaku yang dinilai.
FORMAT PENILAIAN SIKAP

SIKAP JUMLAH
NO NAMA SISWA KRITERIA
1 2 3 SKOR
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
dst

JURNAL PENILAIAN SIKAP (KEJADIAN YANG MENONJOL)


Butir Tindak
No Waktu Nama Siswa Kejadian/Perilaku Pos/Neg
Sikap Lanjut
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
dst
B. PENGETAHUAN
KISI-KISI SOAL

Kompetensi Indikator Pencapaian Level No. Bentuk


No Materi Indikator Soal
Dasar Kompetensi Kognitif Soal Soal
3.3. 3.3.1 Mengenali relasi Relasi Disajikan C4 2 Pil.
Mendeskripsikan, antara dua himpunan Ganda
menyatakan dan himpunan. pasangan
membedakan 3.3.2 Menyatakan relasi berurutan,
antara relasi dan dua himpunan
peserta didik
fungsi kedalam bentuk
dapat mengenali
(linier) dengan diagram panah,
menggunakan 3.3.3 Menyatakan relasi nama relasi dari
berbagai dua himpunan dua himpunan
representasi (kata- kedalam bentuk
kata, tabel, dan himpunan Disajikan C4 1
grafik). pasangan diagram panah, Pil.
berurutan, Peserta didik Ganda
3.3.4 Menyatakan relasi dapat
dua himpunan menemukan
kedalam bentuk daerah hasil
diagram kartesius
suatu relasi

Diberikan C4 3-5
masalah
kontekstual, Pil.
dengan Ganda
menggunakan
konsep
menyatakan
relasi dengan
berbagai
representasi,
peserta didik
dapat
menemukan
solusi dari
permasalahan
yang ada

KUNCI JAWABAN
TAUTAN
Untuk butir soal silahkan scan Qr Code
disamping Atau bisa klik
link berikut:
https://forms.gle/2thxRmcUHWrzLPrCA
PEDOMAN PENSKORAN

Jika pencapaian tingkat penguasaan peserta didik lebih atau sama dengan 70%, maka
peserta didik tersebut sudah menguasai buku ajar ini. Apabila masih dibawah 70%,
peserta didik harus mengulangi lagi untuk mempelajari bagian-bagian yang masih
kurang tersebut
C. KETERAMPILAN

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN


Indikator terampil menggunakan konsep relasi untuk menyelesaikan masalah yang berkaitan
relasi antara dua himpunan.

(1) Skor 4 jika siswa dapat :


a. Menunjukkan kreatifitas yang tinggi dalam pemecahan masalah
b. Kebenaran jawaban masalah sangat tepat
c. Kerjasama kelompok sangat baik
d. Interpretasi jawaban masalah dangat akurat
e. Laporan disusun dengan baik dan lengkap
f. Kemampuan komunikasi dalam presentase hasil kerja baik

(2) Skor 3 jika siswa dapat :


a. Menunjukkan kreatifitas yang cukup dalam pemecahan masalah
b. Kebenaran jawaban masalah cukup tepat
c. Kerjasama kelompok cukup baik
d. Interpretasi jawaban masalah cukup akurat
e. Laporan disusun dengan cukup dan kurang lengkap
f. Kemampuan komunikasi dalam prenstase hasil kerja baik

(3) Skor 2 jika siswa dapat :


a. Menunjukkan kreatifitas yang rendah dalam pemecahan masalah
b. Kebenaran jawaban masalah cukup tepat
c. Kerjasama kelompok cukup baik
d. Interpretasi jawaban masalah kurang akurat

(4) Skor 1 jika siswa dapat :


a. Menunjukkan kreatifitas yang rendah dalam pemecahan masalah
b. Kebenaran jawaban tidak tepat, kerjasama kelompok kurang baik
c. Interpretasi jawaban masalah tidak akurat
d. Penggunaan strategi tidak benar dan tepat
e. Tidak ada laporan hasil kerja yang dapat disajikan didepan kelas
Berilah tanda () pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan

KETERAMPILAN
Menggunakan konsep
relasi untuk
No NAMA SISWA menyelesaikan masalah
yang berkaitan relasi
antara dua himpunan.
4 3 2 1
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
dst

Penilaian Unjuk Kerja


Contoh instrumen penilaian unjuk kerja dapat dilihat pada instrumen penilaian ujian keterampilan
berbicara sebagai berikut:

Instrumen Penilaian:
Kurang Tidak
Sangat Baik Baik
No Aspek Yang Dinilai Baik Baik
(100) (75)
(50) (25)
1. Kesesuaian respon dengan pertanyaan
2. Keserasian pemilihan kata
3. Kesesuaian penggunaan tata bahasa
4. Pelafalan

Instrumen Penilaian Diskusi:


Kurang Tidak
Sangat Baik Baik
No Aspek Yang Dinilai Baik Baik
(100) (75)
(50) (25)
1. Penguasaan materi diskusi
2. Kemampuan menjawab pertanyaan
3. Kemampuan mengolah kata
4. Kemampuan menyelesaikan masalah

Cara mencari nilai = (Jumlah Skor yang diperoleh siswa : Jumlah skor maksimal) x Skor ideal (100)

Anda mungkin juga menyukai