Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Mata Kuliah : Perpajakan 1


Kode :
Bobot SKS : 3 SKS
Program Studi : Akuntansi
Dosen Pengampu : Fitri Damayanti, M.Si
Semester : 3 (Tiga)
Mata Kuliah Prasyarat :
Metode Pembelajaran : Learning by the Case Method (LCM)
Strategi Pembelajaran : Teori : Kasus 80% : 20%
Komposisi Penilaian : 30% : 30% : 40%

Capaian Pembelajaran (LO):

1. Mampu Menguasai, menjelaskan, tentang Konsep dasar perpajakan, Ketentuan dan tatacara perpajakan dimulai dari tahap pendaftaran, pelaporan, penetapan dan
ketetapan, keberatan, banding dan pengadilan pajak, Konsep Pajak Penghasilan Umum, PPh Pemotongan dan Pemungutan / Potput (PPh 21/26, PPh 22, PPh 23, PPh 24,
PPh Final (Pasal 4 ayat 2), Pajak Bumi dan Bangunan (PBB), Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB), Bea Materai (BM), dan Pajak Daerah lainnya.
2. Mampu melakukan penghitungan dan memiliki keterampilan dalam memecahkan masalah pajak dalam perusahaan (PPh PotPut), PBB, BPHTB, Bea Materai dan Pajak
Daerah.

Deskripsi Mata Kuliah

Mata ajar ini akan membahas tentang Konsep dasar perpajakan, Ketentuan dan tatacara perpajakan dimulai dari tahap pendaftaran, pelaporan, penetapan dan ketetapan, keberatan,
banding dan pengadilan pajak, Berikutnya akan dibahas secara komprehensif mengenai Konsep Pajak Penghasilan Umum, dan konsep penerapan penghitungan PPh Pemotongan
dan Pemungutan / Potput (PPh 21/26, PPh 22, PPh 23, PPh 24, PPh Final (Pasal 4 ayat 2). Pajak Bumi dan Bangunan (PBB), Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan
(BPHTB), Bea Materai (BM), dan bagian akhir akan dibahas mengenai Pajak Daerah.

1
Strategi dan
Kemampuan Materi/ Media
Prt Pola Kriteria Bobot
Topik yang Indikator Bahan Pembelajaran Waktu Buku Sumber
ke- Penugasan Penilaian* Nilai
Diharapkan Kajian

1
Pendahulu Mampu Mahasiswa mampu SAP Ceramah - - SAP 3,5%
An dan memahami memahami :
Konsep Dasar peraturan dan 1. Peraturan dan
Perpajakan kontrak disiplin perkuliahan
perkualiahan 2. Bahan kuliah secara
keseluruhan

Mampu 1. Definisi dan Fungsi BAB 1 1. Ceramah 1. Mardiasmo,


menguasai dan Pajak (Active 2016. Perpajakan
menjelaskan 2. Kedudukan dan Lecturing) Edisi terbaru
mengenai Pembagian Hukum 2. Diskusi 2016
150 Menit
konsep dasar Pajak 2. Siti Resmi, 2017.
perpajakan 3. Teori dan Azas Pajak Perpajakan Teori
4. Jenis Pajak dan Kasus, Edisi
5. Tata Cara 10, Buku 1
Pemungutan Pajak 3. Teguh Hadi W.
6. Timbul dan dan Amin
berakhirnya Hutang Subiyakto, 2016.
Pajak Modul Taxation
7. Tarif Pajak Pengantar
Perpajakan
Indonesia

2 Ketentuan Mampu Mahasiswa mampu BAB 2 1. Ceramah 150 Menit Kajian Communication 1. Undang- 3,5%
Umum dan menguasai dan menguasai dan (Active pustaka dan Skill, Undang KUP
Tatacara menjelaskan menjelaskan: Lecturing) artikel Collaborative, No: 28 TAHUN
Perpajakan mengenai 1. Kewajiban dan Hak 2. Diskusi Creative thinking, 2007
(KUP) : Ketentuan Wajib Pajak Critical thinking, 2. Mardiasmo,
Kewajiban Umum dan 2. NPWP dan NPPKP Problem solving, 2016. Perpajakan
Pendaftaran, Tatacara 3. Pembayaran Pajak Culture Value, Edisi terbaru
Pembayaran, Perpajakan 4. Pelaporan Pajak Spiritual, 2016
Pemotongan (KUP) : 5. Pembukuan dan Peer Evaluation 3. Siti Resmi, 2017.
dan Kewajiban Pencatatan Perpajakan Teori
Pendaftaran, dan Kasus, Edisi
2
Pembayaran, 10, Buku 1
pemungutan Pemotongan
dan dan 4. Teguh Hadi W.
Pelaporan pemungutan dan Amin
dan Subiyakto, 2016.
Pelaporan Modul Taxation
Pengantar
Perpajakan
Indonesia

3 Ketentuan Mampu Mahasiswa mampu


1. Undang-
Umum dan menguasai dan menguasai dan
Undang KUP
Tatacara menjelaskan menjelaskan:
No: 28 TAHUN
Perpajakan mengenai 1. Pemeriksaan Pajak
2007
(KUP) : Ketentuan 2. Penyidikan Pajak
2. Mardiasmo,
Pemeriksaan, Umum dan 3. STP,SKP dan
2016. Perpajakan
Penyidikan, Tatacara Prosedur dalam SKP Communication
Edisi terbaru
dan Perpajakan 4. Penagihan dengan 1. Ceramah Skill,
2016
Penagihan, (KUP) : surat Paksa (Active Collaborative,
3. Siti Resmi, 2017.
Keberatan, Pemeriksaan, 5. Sanksi-sanksi Lecturing) Kajian Creative thinking,
A. BAB 2 Perpajakan Teori
Banding, Penyidikan, perpajakan 2. Diskusi 150 Menit pustaka dan Critical thinking, 3,5%
B. BAB 3 dan Kasus, Edisi
Gugatan dan 6. Syarat Keberatan 3. Kuis artikel Problem solving,
10, Buku 1
Peninjauan Penagihan, 7. Keberatan Hasil 4. Short Case Culture Value,
4. Teguh Hadi W.
Kembali Keberatan, Pemeriksaan Spiritual,
dan Amin
Banding, 8. Peraturaran dasar Peer Evaluation
Subiyakto, 2016.
Gugatan dalam Peradilan
Modul Taxation
Peninjauan 9. Pembahasan Proses
Pengantar
Kembali Banding/Gugatan di
Perpajakan
Peradilan Pajak
Indonesia
10.Peninjauan Kembali
ke MA
4 Ketentuan Mampu Mampu melakukan KASUS 1. Presentasi 150 Menit Kajian Communication Kasus 3,5%
Umum dan melakukan penghitungan dan KUP, PPSP, 2. Diskusi pustaka dan Skill, Paper
Tatacara penghitungan memiliki keterampilan Pengadilan 3. Short Case artikel Collaborative, Mahasiswa
Perpajakan dan memiliki dalam memecahkan Pajak Creative thinking,
(KUP) keterampilan masalah pajak Komprehen Critical thinking,
dalam sif ( Case Problem solving,
memecahkan Based Culture Value,
masalah pajak Learning) Spiritual,
3
Peer Evaluation
5 Konsep Pajak Mampu Mahasiswa mampu
Penghasilan menguasai dan menguasai dan
Umum dan menjelaskan menjelaskan:
PPh 21/26 mengenai 1. Dasar Hukum 1. Undang-
konsep Pajak 2. Subjek Pajak Undang PPh
Penghasilan Penghasilan No: 36
Umum dan 3. Objek Pajak TAHUN 2008
PPh 21/26 Penghasilan 2. Mardiasmo,
4. Menghitung Pajak 2016.
Penghasilan Perpajakan
5. Pengertian PPh 21/26 Communication Edisi terbaru
6. Subjek Pajak 1. Pre- Skill, 2016
Pemotong PPh 21/26 preparation Collaborative, 3. Siti Resmi,
7. Subjek Pajak yang 2. Kuis Kajian Creative thinking, 2017.
A. BAB 4
dipotong PPh 21/26 3. Ceramah 150 Menit pustaka dan Critical thinking, Perpajakan 3,5%
B. BAB 5
(WP PPh 21) 4. Presentasi artikel Problem solving, Teori dan
8. Hak dan Kewajiban 5. Diskusi Culture Value, Kasus, Edisi 10,
Pemotong Pajak dan 6. Short Case Spiritual, Buku 1
Wajib Pajak Peer Evaluation 4. Teguh Hadi W.
9. Objek PPh 21/26 dan Amin
10.Penghasilan yang Subiyakto,
tidak dipotong PPh 2016. Modul
21/26 (Bukan Objek Taxation
Pajak PPh 21) Pengantar
11.Tata cara perhitungan Perpajakan
dan Pelaporan PPh Psl Indonesia
21

6 PPh Pasal Mampu Mahasiswa Mampu A. BAB 4 1. Pre- 150 Menit Kajian Communication 1. Undang- 3,5%
21/26 melakukan melakukan B. BAB 5 preparation pustaka dan Skill, Undang PPh
penghitungan penghitungan dan 2. Kuis artikel Collaborative, No: 36
dan memiliki memiliki keterampilan 3. Presentasi Creative thinking, TAHUN 2008
keterampilan dalam memecahkan 4. Diskusi Critical thinking, 2. Mardiasmo,
dalam masalah pajak : 5. Short Case Problem solving, 2016.
memecahkan Penghitungan PPh 21/26 Culture Value, Perpajakan
masalah pajak 1. Mengetahui Spiritual, Edisi terbaru
PPh Pasal perhitungan PPh Psl Peer Evaluation 2016
21/26 21 untuk pegawai 3. Siti Resmi,
4
tetap gaji bulanan
2. Mengetahui
perhitungan PPh 21/26
untuk pegawai tetap
yang menerima THR 2017.
dan Bonus Perpajakan
3. Mengetahui Teori dan
perhitungan PPh 21/26 Kasus, Edisi 10,
untuk pegawai tetap Buku 1
yang dipindah 4. Teguh Hadi W.
tugaskan, meninggal, dan Amin
dalam tahun berjalan Subiyakto,
4. Mengetahui 2016. Modul
perhitungan PPh 21/26 Taxation
untuk pegawai tidak Pengantar
tetap atau tenaga kerja Perpajakan
lepas Indonesia
5. Mengetahui cara
penyetoran dan
pelaporan PPh psl
21/26

7 PPh Pasal Mampu Mampu melakukan


Communication
21/26 melakukan penghitungan dan
KASUS Skill,
penghitungan memiliki keterampilan
PPh 21 SPT Collaborative,
dan memiliki dalam memecahkan
1721 1. Presentasi Kajian Creative thinking, Kasus
keterampilan masalah pajak
Komprehen 2. Diskusi 150 Menit pustaka dan Critical thinking, Paper 3,5%
dalam
sif ( Case 3. Short Case artikel Problem solving, Mahasiswa
memecahkan
Based Culture Value,
masalah pajak
Learning) Spiritual,
PPh Pasal
Peer Evaluation
21/26
8 UJIAN TENGAH SEMESTER 20%
9 PPh Pasal 22, Mampu Mahasiswa mampu A. BAB 4 1. Pre- 150 Menit Kajian Communication 1. Undang- 3,5%
menguasai menguasai dan B. BAB 6 preparation pustaka dan Skill, Undang PPh
dan menjelaskan, melakukan 2. Kuis artikel Collaborative, No: 36
menjelaskan penghitungan: 3. Ceramah Creative thinking, TAHUN 2008
mengenai PPh 1. Pemotong/Pemungut 4. Presentasi Critical thinking, 2. Mardiasmo,
5
Pasal 22 Pajak PPh 22 2016.
2. Objek PPh Pasal 22 Perpajakan
Edisi terbaru
Mampu 3. Kegiatan Yang tidak 2016
melakukan dikenakan PPh 22 3. Siti Resmi,
penghitungan 4. Saat Terutang Pph 22 2017.
dan memiliki 5. Tata cara Pemungutan Perpajakan
keterampilan dan Pemotongan PPh Teori dan
Problem solving,
dalam 22 Kasus, Edisi 10,
5. Diskusi Culture Value,
memecahkan 6. Sifat Pemungutan Buku 1
6. Short Case Spiritual,
masalah pajak 7. Menghitung PPh 4. Teguh Hadi W.
Peer Evaluation
PPh Pasal 22 Pasal 22 dan Amin
8. Contoh Penghitungan Subiyakto,
9. Surat Pembeitahuan 2016. Modul
Masa dan Bukti Taxation
Pemotongan Pengantar
Perpajakan
Indonesia

10 PPh Pasal 23 Mampu Mahasiswa mampu A. BAB 1. Pre- 150 Menit Kajian Communication 1. Undang- 3,5%
menguasai menguasai dan 4 preparation pustaka dan Skill, Undang PPh
dan menjelaskan, melakukan B. BAB 2. Kuis artikel Collaborative, No: 36
menjelaskan penghitungan: 7 3. Ceramah Creative thinking, TAHUN 2008
mengenai PPh 1. Pemotong PPh 23 4. Presentasi Critical thinking, 2. Mardiasmo,
Pasal 23 2. Penerima Penghasilan 5. Diskusi Problem solving, 2016.
yang dipotong PPh 6. Short Case Culture Value, Perpajakan
Pasal 23 Spiritual, Edisi terbaru
Mampu 3. Penghasilan yang Peer Evaluation 2016
melakukan dikenakan PPh 23 3. Siti Resmi,
penghitungan 4. Penghasilan yang 2017.
dan memiliki dikecualikan dari Perpajakan
keterampilan pemotongan PPh 23 Teori dan
dalam 5. Menghitung PPh 23 Kasus, Edisi 10,
memecahkan (Tarif, DPP) Buku 1
masalah pajak 6. Saat Terutang Pph 23 4. Teguh Hadi W.
PPh Pasal 23 7. Tata cara Pemungutan dan Amin
dan Pemotongan PPh Subiyakto,
23 2016. Modul
8. Menghitung PPh Taxation
6
Pasal 23
Pengantar
9. Contoh Penghitungan
Perpajakan
10.Surat Pembeitahuan
Indonesia
Masa dan Bukti
Pemotongan

11 PPh Pasal 24 Mampu Mahasiswa mampu 1. Undang-


menguasai menguasai dan Undang PPh
dan menjelaskan, melakukan No: 36
menjelaskan penghitungan: TAHUN 2008
mengenai PPh 1. Permohonan Kredit 2. Mardiasmo,
Pasal 24 Pajak Luar Negeri 2016.
2. Penggabungan Perpajakan
Penghasilan Edisi terbaru
Communication
Mampu 3. Penentuan Sumber 2016
1. Pre- Skill,
melakukan Penghasilan 3. Siti Resmi,
preparation Collaborative,
penghitungan 4. Besarnya Kredit Pajak 2017.
2. Kuis Kajian Creative thinking,
dan memiliki yang diperbolehkan A. BAB 4 Perpajakan
3. Ceramah 150 Menit pustaka dan Critical thinking, 3,5%
keterampilan 5. Pengurangan/pengem B. BAB 8 Teori dan
4. Presentasi artikel Problem solving,
dalam balian PPh Luar Kasus, Edisi 10,
5. Diskusi Culture Value,
memecahkan Negeri Buku 1
6. Short Case Spiritual,
masalah pajak 4. Teguh Hadi W.
Peer Evaluation
PPh Pasal 24 dan Amin
Subiyakto,
2016. Modul
Taxation
Pengantar
Perpajakan
Indonesia

12 Pajak Mampu Mahasiswa mampu A. BAB 4 1. Pre- 150 Menit Kajian Communication 1. Undang- 3,5%
Penghasilan menguasai menguasai dan B. BAB 4 preparation pustaka dan Skill, Undang Pajak
Final dan menjelaskan: 2. Kuis artikel Collaborative, Penghasilan
menjelaskan 1. Pajak Penghasilan atas 3. Ceramah Creative thinking, No: 36
mengenai Penghasilan dari 4. Presentasi Critical thinking, TAHUN 2008
Pajak usaha yang diterima 5. Diskusi Problem solving, 2. Mardiasmo,
Penghasilan 2. WP yang memiliki 6. Short Case Culture Value, 2016.
Final Peredaran Bruto Spiritual, Perpajakan
7
Tertentu Edisi terbaru
2016
3. Pajak Penghasilan atas
Penghasilan Bersifat 3. Siti Resmi,
Final Pasal 4 ayat (2) 2017.
Perpajakan
Teori dan
Kasus, Edisi 10,
Buku 1
Peer Evaluation
4. Teguh Hadi W.
dan Amin
Subiyakto,
2016. Modul
Taxation
Pengantar
Perpajakan
Indonesia

13 Pajak Bumi Mampu Mahasiswa mampu A. BAB 7 & 8 1. Pre- 150 Menit Kajian Communication 1. Undang- 3,5%
dan Bangunan menguasai menguasai dan B. BAB 13 & 14 preparation pustaka dan Skill, Undang PBB
(PBB) dan dan menjelaskan, melakukan 2. Kuis artikel Collaborative, No: 12
Bea Perolehan menjelaskan penghitungan: 3. Ceramah Creative thinking, TAHUN 1994
Hak atas mengenai 1. Objek dan Subjek 4. Presentasi Critical thinking, 2. UU No. 21
Tanah dan Pajak Bumi PBB dan BPHTB 5. Diskusi Problem solving, Tahun 1997
Bangunan dan Bangunan 2. Penilaian PBB dan 6. Short Case Culture Value, tentang
(BPHTB) (PBB) dan Tatacara Pengenaan Spiritual, BPHTB
BPHTB BPHTB Peer Evaluation 3. UU No. 28
3. Dasar Pengenaan, Tahun 2009 ttg
Penghitungan dan Pajak Daerah
Mampu
Penagihan PBB dan Retribusi
melakukan
4. Hak Wajib Pajak PBB Daerah
penghitungan
& BPHTB 4. Mardiasmo,
dan memiliki
5. Penagihan, daluwarsa 2016.
keterampilan
6. Ketetapan BPHTB Perpajakan
dalam
Edisi terbaru
memecahkan
2016
masalah Pajak
5. Siti Resmi,
Bumi dan
2016.
Bangunan
Perpajakan
(PBB) dan
8
BPHTB Teori dan
Kasus, Edisi 8,
Buku 2
6. Teguh Hadi W.
dan Amin
Subiyakto,
2016. Modul
Taxation
Pengantar
Perpajakan
Indonesia

14 Bea Materai Mampu Mahasiswa mampu 1. Pre- 1. Undang-


dan Pajak menguasai menguasai dan preparation Undang Bea
Daerah & dan menjelaskan: 2. Kuis Materai No: 13
Retribusi menjelaskan 1. Objek Bea Materai 3. Ceramah TAHUN 1985
Daerah mengenai Bea 2. Tatacara Pelunasan 4. Presentasi 2. Mardiasmo,
Materai, Pajak Bea Materai 5. Diskusi 2016.
Daerah Tk 1 3. Ketentuan Khusus 6. Short Case Perpajakan
dan 2 dan dan Sanksi Edisi terbaru
Communication
Retribusi 4. Pengertian Pajak dan 2016
Skill,
daerah Retribusi Daerah 3. Siti Resmi,
Collaborative,
5. Dasar hukum 2017.
Kajian Creative thinking,
6. Jenis Pajak Daerah A. BAB 6 Perpajakan
150 Menit pustaka dan Critical thinking, 3,5%
dan Retribusi daerah Teori dan
artikel Problem solving,
7. Dasar Penghitungan Kasus, Edisi 10,
Culture Value,
Pajak Buku 1
Spiritual,
8. Saatterutangnya pajak 4. Teguh Hadi W.
Peer Evaluation
daerah dan Amin
Subiyakto,
2016. Modul
Taxation
Pengantar
Perpajakan
Indonesia

9
15 PPh PotPut Mampu Mampu melakukan
(PPh 22, 23, melakukan penghitungan dan
24, Final) penghitungan memiliki keterampilan
Communication
dan memiliki dalam memecahkan
KASUS PPh Skill,
keterampilan masalah pajak
22, 23, 24, Collaborative,
dalam
PPh Final 1. Presentasi Kajian Creative thinking, Kasus
memecahkan
masalah pajak
Komprehen 2. Diskusi 150 Menit pustaka dan Critical thinking, Paper 3,5%
sif ( Case 3. Short Case artikel Problem solving, Mahasiswa
PPh PotPut
Based Culture Value,
Learning) Spiritual,
Peer Evaluation

16 UJIAN AKHIR SEMESTER 30%

*Notes untuk kriterai penilaian


No. Kriteria Penilaian Bobot Nilai
1. Communication Skill, Collaborative, 1,5%
Creative thinking, Critical thinking, Problem solving
2. Culture Value 1%
3. Spiritual 0,5%
4. Peer Evaluation 0,5%
Total 3,5%

Buku Sumber :
1. Undang-undang Nomor 28 Tahun 2007 tentang Ketentuan Umum dan Tatacara Perpajakan (UU KUP)
2. Undang-undang No. 36 Tahun 2008 tentang Pajak Penghasilan
3. Undang-undang No: 12 Tahun 1994 tentang Pajak Bumi dan Bangunan
4. Undang-undang No. 21 Tahun 1997 tentang Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (UU BPHTB)
5. Undang-undang No. 13 tahun 1985 tentang Bea Materai
6. Undang-undang No. 28 Tahun 2009 ttg Pajak Daerah dan Retribusi Daerah
7. Uindang-undang No. 19 Tahun 2000 tentang Penagihan Pajak dengan Surat Paksa
8. Prof. Dr. Mardiasmo, MBA.,AK. Perpajakan Edisi terbaru 2016. Yogyakarta, Penerbit Andi, 2016
10
9. Siti Resmi, Perpajakan Teori dan Kasus, Edisi 10 Buku 1, Jakarta, Penerbit Salemba Empat, 2017.
10. Siti Resmi, Perpajakan Teori dan Kasus, Edisi 8 Buku 2, Jakarta, Penerbit Salemba Empat, 2015
11. Teguh Hadi Wardoyo, Amien Subiyakto, Modul Taxation Pengantar Perpajakan Indonesia, Jakarta, Taxsys, 2016

Mengetahui Jakarta, Agustus 2017


Ketua Jurusan/Program Studi, Dosen Pengampu Mata Kuliah

Yessi Fitri,SE.,M.Si.,Ak.,CA. Fitri Damayanti, M.Si


NIP 19760924 200604 2 002 NIP 19810731 200604 2 003

11

Anda mungkin juga menyukai