Anda di halaman 1dari 6

UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA KODE

FAKULTAS TEKNIK & ILMU KOMPUTER DOKUMEN


PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRO

R E N C A N A P E M B E L A J A R A N S E M E S T E R
KODE MATA BOBOT(SKS) TANGGAL
MATA KULIAH KODE SEMESTER
KULIAH PENYUSUNAN

Sensor & Aktuator TE226 Teori : Praktik :0


2

Pengembang Mata Kuliah Koordinator Bidang Ketua Program Studi Wakil Dekan
Keahlian

Otorisasi
Tanda Tangan Tanda Tangan Tanda Tangan Tanda Tangan

Try Susanto. S.Pd., M.Cs <nama> <nama> <nama>

Capaian Program Studi (CPL-PRODI):


Pembelajaran
Lulusan (CPL) Sikap (CPL-S)

CPL02-P1 Menguasai konsep teoretis sains dasar, aplikasi matematika, prinsip-prinsip rekayasa, sains rekayasa dan
perancangan rekayasa yang diperlukan untuk analisis dan perancangan sistem komputer, jaringan
komputer, sistem tertanam, dan sistem kendali berbasis komputer

CPL02-P2 Menguasai prinsip dan teknik perancangan sistem komputer, jaringan komputer, sistem tertanam, dan
sistem kendali berbasis komputer

Keterampilan Umum (CPL-KU)


CPL-KU6 Mampu menggunakan teknologi dalam konteks pengembangan keilmuan dan implementasi dalam bidang
keahlian

Keterampilan Khusus (CPL-KK)

CPL-KK-5 Mampu merancang sistem komputer, jaringan komputer, sistem tertanam, atau sistem kendali berbasis
komputer dengan pendekatan analitis dan mempertimbangkan standar teknis, aspek kinerja, keandalan,
kemudahan penerapan, keberlanjutan, serta memperhatikan faktor-faktor ekonomi, kesehatan dan
keselamatan publik, kultural, sosial dan lingkungan

CPL-KK-6 Mampu memilih sumberdaya dan memanfaatkan perangkat perancangan dan analisis rekayasa berbasis
teknologi informasi dan komputasi yang sesuai untuk melakukan aktivitas rekayasa pada sistem komputer,
jaringan komputer, sistem tertanam, atau sistem kendali berbasis komputer

Pengetahuan (CPL-P)

CPP-04 Mampu menerapkan pengetahuan inti dalam konteks pengembangan keilmuan dan implementasi dalam
bidang keahlian

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK):

CPMK-1 Mampu memahami prinsip dasar interface dan peripheral dalam system elektronik digital dan computer.

CPMK-2 Mampu memahami prinsip dasar komunikasi digital dan interfacing

CPMK-3 Mampu menghubungkan mikroprosesor dengan berbagai peripheral

CPMK-4 Mampu merancang peripheral antarmuka computer untuk aplikasi system control, komunikasi dan
instrumentasi elektronika.

Sub- Capaian Pembelajaran mata Kuliah (Sub-CPMK)

Deskripsi Mata kuliah ini mempelajari cara menulis sketsa dasar menggunakan bahasa C, penyimpanan data, dan antar muka dengan
Singkat Mata Web. Arduino untuk Internet of Things. Materi yang dipelajari diantaranya konsep fundamental perangkat keras arduino,
Kuliah menyiapkan dan menjalankan arduino dan memulai mengunggah sketsa, dasar-dasar bahasa C, fungsi, susunan, dan string
untuk membuat sketsa. Masukan dan keluaran digital dan analog arduino, fungsi dari perpustakaan arduino standar, sketsa
yang bisa menyimpan data, antarmuka dengan display, Terhubung ke internet dan membuat konfigurasi arduino sebagai
server Web, Mengembangkan program menarik untuk Internet of Things serta menulis perpustakaan arduino sendiri dan
menggunakan metode pemrograman berorientasi objek
Materi 1. konsep sensor dan aktuator
Pembelajaran 2. Metode pengukuran menganalisa parameter dalam sensor dan aktuator
3. desain sensor dan tranduser
4. prinsip dasar perambatan gelombang akustik
5. aplikasi gelombang ultrasonik untuk pengukuran jarak
6. sistem pemantauan hidroklimatologi
7. sistem telemetering

Daftar Utama
Referensi
Evans, B. 2011. Beginning Arduino Programming. New York: Apress.
Pendukung

1. Monk, S. 2016. Programming Arduino: Getting Started with Sketches, Second Edition. New York: McGraw Hill
2. Tahir, M., Javed, K. 2017. ARM Microprocessor Systems: Cortex-M Architecture, Programming, and Interfacing.
Massachusetts: CRC Press.
Dosen Try Susanto. S.Pd., M.Cs
Pengampu

Mata Kuliah
Prasyarat

Minggu Sub-CPMK Materi


Bobot
ke. (Kemampuan Penilaian Bentuk dan Metode Pembelajaran Pembelajaran,
%
akhir yang Referensi
direncanakan)
Indikator Kriteria dan Luring Daring
bentuk

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

Pemaparan konsep
Pemaparan konsep
brainstromin Antarmuka
1,2 SUB CPMK-1 Post test Antarmuka 1-8 10%
g komputer via
komputer
SPADA

Pemaparan konsep Pemaparan konsep


brainstromin sistem sistem motherboard
3, 4 SUB CPMK-1 Post test 1-8 10
g motherboard komputer via
komputer SPADA

Pemaparan konsep
brainstromin Pemaparan konsep
5,6 SUB CPMK-1 Post test operasi sistem bus via 1-8 10
g operasi sistem bus
SPADA

Pemaparan konsep
brainstromin Pemaparan konsep
7-8 SUB CPMK-1 Post test operasi sistem bus via 1-3 10
g operasi sistem bus
SPADA

Pemaparan prinsip
Pemaparan prinsip
brainstromin dasar perambatan
7,8 SUB CPMK-1 Post test dasar perambatan 1-8 10
g gelombang akustik
gelombang akustik
via SPADA

9 QUIZ 10

Pemaparan konsep
brainstromin Pemaparan konsep
10-11 Post test Bus interfacing via 10
g Bus interfacing
SPADA
Pemaparan konsep
Pemaparan konsep
brainstromin I/O memori
12-13 Post test I/O memori 10
g interfacing via
interfacing
SPADA

Pemaparan konsep Pemaparan konsep


brainstromin
14-15 Post test komunikasi dua komunikasi dua 10
g
arah arah via SPADA

Pemeaparan konsep
brainstromin Pemaparan konsep
16-17 Post test data transfer via 10
g data transfer
SPADA

Pemaparan konsep
Pemaparan konsep
brainstromin serial & parallel
18-19 Post test serial & parallel
g interfacing via
interfacing
SPADA

Pemaparan konsep
Pemaparan konsep
brainstromin IIC & USB
20-21 Post test IIC & USB
g interfacing via
interfacing
SPADA

22 UTS

Pemaparan konsep
brainstromin Pemaparan konsep
23-24 Post test timing sistem via
g timing sistem
SPADA

Pemaparan konsep Pemaparan konsep


brainstromin
25-26 Post test interrupt & DMA interrupt & DMA
g
sistem sistem via SPADA
Pemeparan konsep
brainstromin Pemeparan konsep
27-28 Post test DAC & ADC via
g DAC & ADC
SPADA

Pemaparan konsep
brainstromin Pemaparan konsep
29-30 Post test mikrokontroler via
g mikrokontroler
SPADA

Pemaparan konsep
brainstromin Pemaparan konsep
31 Post test akuisisi data via
g akuisisi data
SPADA

32 UAS

Anda mungkin juga menyukai