Anda di halaman 1dari 4

M-FILE Dan Pengaplikasiannya sebagai Penghitung

Luas Bangun Datar dengan switch case


Ahmad Reza Fahlovi
2214030065

Program Studi D3 Teknik Elektro, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Indonesia


rezaacmad@yahoo.com
Mata kuliah : Bahasa Pemrograman lanjut / MATLAB

Abstract— Dalam menghadapi persoalan perhitungan


matematika,diperlukan adanya suatu Bahasa pemrograman
yang berbasis pemrograman,visualisai dan komputasi.Matlab
salah satu bahasa pemrograman yang berorientasi pada
Matematika dan Komputasi,dalam Matlab suatu script program
disimpan dalam bentuk M-File,M_File dalam bentuk skrip dapat
dieksekusi secara mudah dengan menuliskan nama skrip
tersebyut di command window.

Keywords— M File Matlab, script M-File, half adder, full adder,


Flip - Flop

I. M-FILE
A. pengertian
M‐file merupakan sederetan perintah matlab yang dituliskan
secara berurutan sebagai sebuah file. Nama file yang
tersimpan akan memiliki ekstensi .m yang menandakan bahwa
file yang dibuat adalah file matlab. M‐file dapat ditulis
sebagai sebuah script atau dapat pula ditulis sebagai
sebuah fungsi yang menerima argument atau masukan yang
menghasilkan output. Contoh script sederhana dari
matlab:

B.FUNGSI
Fungsi adalah m‐file yang menerima argument input dan
menghasilkan argument output. Fungsi dapat dipanggil
langsung dari command window atau dari suatu m‐file yang
berbeda. Aturan penulisan fungsi adalah sebagai berikut

Fungsi di dalam matlab jika disimpan secara default akan


tersimpan dengan nama yang sama dengan nama fungsinya.

C. GRAFIK
Jika di running, hasilnya akan terlihat di command Matlab mempunyai bermacam‐macam fungsi untuk
menampilkan grafik, dimana setiap fungsi memiliki perbedaan
window seperti berikut:
dalam menskalakan garis sumbu. Setiap menerima inputan
dalam bentuk vector atau matriks, matlab akan menskalakan F. Statemen Kontrol
secara otomatis. Sama seperti bahasa pemrograman yang lain, matlab
juga memiliki statemen kontrol. Berikut
adalah beberapa pembahasan statemen kontrol yang ada di
D. PLOT
Matlab:
Fungsi plot digunakan untuk menggambar grafik 2D dengan if, else, dan elseif
skala linear pada kedua sumbunya. if merupakan statemen control yang digunakan untuk
Contoh: mengevaluasi ekspresi logika dan
>> x=-10:10;
>> y=x.^2;
mengekskusi kelompok statemen yang didasarkan pada
>> plot(x,y) nilai ekspresi. Penulisan kontrol if else
Hasilnya akan tampak sebagai berikut: adalah sebagai berikut:
if <ekspresi logika>
statemen‐statemen
else if <ekspresi logika>
statemen‐statemen
else<ekspresi logika>
statemen‐statemen
end
contoh:

E. Plot 3 Dimensi
Fungsi plot3 digunakan untuk menampilkan grafik 3 while
dimensi. Plot3 memerlukan 3 argumen while digunakan untuk melakukan proses perulangan selama
dengan bentuk plot3(x,y,z), dimana x, y, z merupakan 3 kondisi ekspresi terpenuhi. Begitu kondisi sudah tidak
bagian vector yang sama panjang. terpenuhi lagi, maka proses perulangan akan langsung
Contoh: dihentikan. Bentuk umum dari while adalah:
>>t=0:pi/100:10*pi;
>> plot3(sin(2*t), cos(2*t), t) While <ekspresi>
Hasilnya akan tampak sebagai berikut:
Statemen‐statemen
end
contoh:
For 3 .Blok otherwise. Blok ini ada untuk mengantisipasi apabila
nilai
f o r digunakan untuk melakukan proses perulangan selama eksepresi pada switch tidak sama dengan nilai ekspresi pada
kondisi ekspresi terpenuhi. Perbedaannya dengan while adalah case manapun. Pernyataan-pernyataan yang berada dalam
pada for jumlah perulangan dapat diketahui, sedangkan pada blok
while bergantung pada nilai ekspresi ini akan berakhir saat bertemu dengan pernyataan end.
4.Pernyataan end.
Bentuk umum dari for adalah: Pernyataan switch bekerja dengan cara membandingkan
for indeks=nilai awal:step:nilai akhir masukan (input) ekspresi dengan harga pada tiap-tiap
Statemen‐statemen peryataan
end case. Untuk ekspresi numerik, pernyataan case bernilai benar
contoh: apabila (nilai=ekspresi). Untuk ekspresi string, pernyataan
case
bernilai benar apabila strcmp(nilai,ekspresi).
Dibawah ini diberikan sebuah contoh penggunaan pernyataan
switch-case. Pernyataan switch akan mengecek variabel
masukan
untuk nilai tertentu. Apabila variabel masukan adalah 1, 2 atau
3 ,
maka pernyataan case akan menampilkan luas masing-masing
untuk
kubus, persegi panjang dan lingkaran. Sedangkan, apabila
variabel
masukan bukan 1,2 atau 3, maka switch akan langsung
menuju ke
otherwise.
Switch
Termasuk di dalamnya adalah case dan otherwise.
Statement ini mengeksekusi kelompok pernyataan berbeda G. Pengaplikasian command switch dalam Program
bergantung pada harga syarat kondisi. Berikut ini adalah sintaks programnya;
Pernyataan switch akan mengeksekusi sekelompok
perintah/pernyataan berdasarkan pada harga variabel atau % program menghitung luas bangun
ekspresi. Bentuk dasar dasi switch adalah fprintf('Pilih salah satu program..\n');
fprintf('1: menghitung luas bujur sangkar: ');
fprintf('2: menghitung luas persegi panjang: ');
fprintf('3: menghitung luas lingkaran: ');
no=input('Anda ingin menghitung luas 1,2 atau 3 \n');
switch no
case 1
a=input('masukkan panjang sisi bujur sangkar:');
luas=a*a;
fprintf('Luas bujur sangkar adalah %f \n',luas);
case 2
a=input('masukkan panjang persegi panjang: ');
b=input('masukkan lebar persegi panjang: ');
luas=a*b;
fprintf('Luas persegi panjang adalah %f',luas);
case 3
Dari bentuk umum penggunaan switch di atas, maka a=input('masukkan jari-jari lingkaran :');
pernyataan switch terdiri atas beberapa blok antara lain: luas=3.14*pow(r,2);
1 .switch diikuti oleh ekspresi yang mana dapat berupa skalar fprintf('Luas lingkaran adalah %f ',luas);
(bilangan) maupun string. otherwise
2 .Sejumlah grup case yang masing-masing diikuti oleh nilai fprintf('Ulangi pilihan yang ada...!!')
ekspresi. Nilai ekspresi ini berada dalam satu baris dengan end
case. Baris dibawahnya berisi pernyataan-pernyataan yang
akan dijalankan apabila ekspresi nilai sesuai dengan ekspresi
pada switch. Blok case akan berakhir saat ditemukan blok Tampilan pada editor Matlab
otherwise.
juga hampir sama dengan bahasa C,bahkan lebih simpel
seperti pada penggunaan switch pada program diatas.

III.REFERENSI
[1] http://ira.lecturer.pens.ac.id/materi/pengolahan%20sinyal%20digital/pe
ngenalan%20matlab%20.pdf
[2] http://akateljakarta.weebly.com/uploads/9/2/9/5/9295181/pelatihan_ma
tlab.ppt
[3] http://elista.akprind.ac.id/upload/files/1585_Modul4.pdf

Hasil run program ;

II.KESIMPULAN
Kesimpulan dari keseluruhan tentang M-file pada matlab
ini adalah M-File memiliki keunggulan dari pada command
window,karena kita tidak perlu lagi mengetik dan membuat
fungsi yang sama dalam melakukan run berkali - kali.Selain
itu fungsi dan command pada m-file matlab hampir sama
dengan bahasa C atau C++.Untuk kontrol aliran di matlab

Anda mungkin juga menyukai