Anda di halaman 1dari 3

Kuis Kelas 6 Teks Sejarah

Bagaimana isi kandungan sebuah Informasi?

a. Berisi informasi asal


b. Mengandung fiktif
c. Mengandung imajinasi
d. Mengandung fakta
e. Berisi pemikiran dari penulis

Kata tanya yang digunakan untuk menunjukkan penjelasan mengenai suatu hal atau
benda adalah …

a. Di mana
b. Kapan
c. Apa
d. Bagaimana
e. Siapa

Teks Sejarah adalah …

a. Sebuah teks dimana isinya menjelaskan atau menceritakan mengenai hal


tentang fakta atau kejadian masa lalu, yang menjadi asal mula sesuatu sehingga
tersirat sebuah nilai sejarah di dalamnya
b. Teks yang berisi tentang cerita peristiwa sejarah tidak pasti yang terjadi pada
masa lampau
c. Ungkapan pribadi manusia yang berupa pengalaman, pemikiran, perasaan, ide,
semangat, keyakinan dalam suatu bentuk gambaran kehidupan

d. Merupakan sebuah teks berisi gagasan terhadap suatu hal yang nantinya akan
disampaikan di depan umum

e. Berita atau pesan untuk mendorong dan membujuk khalayak untuk tertarik pada
sebuah produk atau jasa
Berikut yang bukan merupakan cara mengali Informasi dari sebuah teks adalah …

a. Membaca secara cemat dan berkonsentrasi

b. Memberikan tanggapan pada bacaan

c. Menjawab pertanyaan yang diberikan

d. Memuat daftar pertanyaan

e. Mengunakan kata tanya 5W+1H (ADiKSiMBa)

Kata tanya “Bagaimana” digunakan untuk?

a. Menunjukkan nama orang, jabatan, atau pekerjaan

b. Menunjukkan penyebutan alasan atau sebab

c. Menunjukkan penyebutan atau penjelasan waktu

d. Untuk penyebutan tempat

e. Menunjukkan keterangan cara atau proses, penjelasan ciri – ciri atau karakter

Carilah Informasi dari Teks Sejarah di bawah ini, kemudian buatlah kata Tanya 5W+1H
(ADiKSiMBa) beserta jawabannya !!

Tsunami Aceh

Kejadian yang terjadi pada 26 Desember 2004 yang sangat memilukan Gempa
bumi dan Tsunami Aceh. Kurang lebih 500.000 orang kehilangan nyawa dalam waktu
singkat diseluruh tepi dunia yang berbatasan dengan samudra Hindia

Gempa yang terjadi pada waktu itu merupakan gempa yang paling hebat dalam
kurun waktu 40 tahun terakhir. Gempa tersebut tidak hanya di aceh tetapi sampai di
Malaysia, Thailand, Sri Langka, bahkan sampai ke pantai Timur Afrika. Gempa bumi
pada waktu itu merupakan gempa bumi yang tercatat paling lama yaitu sekitar 10 menit.
Beberapa ahli mengungkapkan bahwa gempa bumi ini sanggup untuk menggetarkan
bumi dengan amplitude getaran diatas 1 cm. Dan gempa yang berpusat ditengah
samudra Indonesia ini juga memicu gempa bumi diberbagai tempat didunia

Akibat dari bencana tersebut 8 negara mendapatkan akibatnya dan 230.000


kehilangan nyawanya. Namun jumlah korban di Asia Tenggara, Asia selatan ,dan Afrika
Timur yang sesungguhnya tidak bisa diketahui dengan tepat jumlahnya.

Diperkirakan sedikitnya 150.000 orang, PBB memperkirakan sebagian besar dari


korban tambahan berada di Indonesia. Di Indonesia gempa dan tsunami menelan
kurang lebih dari 126.000 korban jiwa. Dan gedung gedung rumah rumah warga pun
diratakan oleh tanah karena bencana Tsunami. Bencana ini adalah salah satu peristiwa
yang paling banyak memakan korban jiwa yang terjadi disejarah Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai