Disusun Oleh :
1. Lilis Komariah (4282111100226)
2. Elia Sugiarti (
Puji syukur kami ucapkan kepada Allah SWT, karena atas rahmat dan hidayah-
Nya saya dapat menyelesaikan tugas makalah yang berjudul “Nilai – Nilai (Etika) yang
berlaku di masyarakat. Tugas ini dibuat dalam rangka memenuhi tugas dari mata kuliah
Etika Profesi dan Bisnis. Selain itu jugasaya ingin memberikan pengetahuan kepada
pembaca mengenai bagimana nilai – nilai (Etika) yang berlaku di masyarakat.
Penulis
DAFTAR ISI
BAB I
PENDAHULUAN
Maka dari itu, pemahaman akan etika dalam kehidupan bertetangga dan
bermasyarakat sangat penting untuk dalam mengimplementasikannya dalam
kehidupan sehari-hari di masyarakat.
B. Rumusan Masalah
1. Apa yang dimaksud etika sebagai petunjuk hidup dalam kehidupan masyarakat ?
2. Apa manfaat etika dalam kehidupan bermasyarakat
3. Bagaimana peranan etika dalam kehidupan masyarakat ?
4. Apa saja Manfaat dan contoh etika dalam kehidupan masyarakat ?
5. Bagaimana penerapan hukum menyangkut etika dalam kehidupan masyarakat ?
C. Tujuan
1. Untuk mengetahui pengertian etika sebagai petunjuk hidup dalam peranan dalam
masyarakat
2. Untuk mengetahui manfaat etika dalam kehidupan bertetangga dan
bermasyarakat
3. Untuk mengetahui peranan etika dalam kehidupan masyarakat
4. Untuk mengetahui manfaat dan contoh etika dalam kehidupan masyarakat
5. Untuk mengetahui cara penerapan hukum menyangkut etika dalam kehidupan
masyarakat
BAB II
PEMBAHASAN
Secara etimologi kata “etika” berasal dari bahasa yunani yang terdiri dari
dua kata yaitu Ethos dan ethikos. Ethos berarti sifat, watak kebiasaan, tempat yang
biasa. Ethikos berarti susila, keadaban, kelakuan dan perbuatan yang baik.
Sedangkan dalam bahasa Arab kata etika dikenal dengan istilah akhlak, artinya budi
pekerti. Sedangkan dalam bahasa Indonesia disebut tata susila.
K Bertens dalam buku etikanya menjelaskan lebih jelas lagi. Etika berasal
dari bahasa Yunani kuno. Kata Yunani ethos dalam bentuk tunggal mempunyai
banyak arti: tempat tinggal yang biasa; padang rumput; kandang; kebiasaan, adat;
akhlak, watak; perasaan, sikap, cara berpikir. Dalam bentuk jamak artinya adalah
adat kebiasaan. Dalam arti ini, etika berkaitan dengan kebiasaan hidup yang baik,
tata cara hidup yang baik, baik pada diri seseorang atau kepada masyarakat.
Kebiasaan hidup yang baik ini dianut dan diwariskan dari satu generasi ke generasi
lain.
Etika merupakan suatu ilmu yang mempelajari tentang adat istiadat serta
membahas perbuatan baik dan buruk di dalam kehidupan manusia sejauh yang dapat
dipahami oleh pikiran manusia yang mencakup tata sikap, tata tutur dan tata pikir.
1. Etika Pergaulan
2. Etika Berpakaian
3. Etika dalam Berkendara
4. Etika dalam Berkumpul
5. Etika dalam Berbagi Informasi
6. Etika dalam Bertetangga
Pasal 41 ayat (2) jo Pasal 13 ayat (1) Perda DKI Jakarta No. 2 Tahun
2005 tentang Pengendalian Pencemaran Udara yakni, setiap orang yang
merokok di kawasan dilarang merokok di kawasan dilarang merokok
diancam dengan pidana kurungan paling lama 6 (enam) bulan atau denda
sebanyak-banyaknya Rp. 50.000.000,- (lima puluh juta rupiah).
PENUTUP
A. Kesimpual
Etika memiliki cakupan yang sangat luas dalam kehidupan manusia. Etika
dalam kehidupan masyaraakat berkembang sesuai adat istiadat, kebiasaan, nilai
perilaku manusia terkait dengan situasi dan realitas yang membudaya dalam
kehidupan masyarakat. Pemahaman mengenai etika berdampak banyak bagi
kehidupan diantara dampak dan manfaatnya adalah timbul rasa saling menghargai,
rukun dan damai.etika memiliki peranan penting baik sebagai ilmu teori maupun
sebagai praktik nyata dalam kehidupan masyarat.
B. Saran
Dilhat dari sisi peranan etika dalam kehidupan masyarat dari tulisan ini,
maka diharapkan setiap lembaga tetap menekankan pendidikan moral dalam
linkungan sekolah dan perguruan tinggi. Selain itu masyarakat luas juga diharapkan
dapat lebih memahami serta dapat menerapkan hal-hal yang berhubungan erat
dengan etika.
DAFTAR PUSTAKA
https://id.scribd.com/document/405747227/makalah-etika-dalam-masyarakat-docx
http://www.academia.edu/5690888/makalah_Etika
http://eviiafifah.blogspot.com/2015/06/etika-dalam-bermasyarakat.html
http://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/6956/3/BAB%20II.pdf
https://akademikita.blogspot.com/2016/09/pentingnya-etika-dalam-kehidupan.html