Anda di halaman 1dari 7

Soal Quis 1:

1. Data hasil praktikum I dan Praktikum II disajikan sebagai berikut :


Prak II 57 64 55 64 60 66 75 82 48 54 𝑋̅= 62,5 S2 =103,17
Prak I 65 55 58 55 52 68 72 60 72 49 𝑋̅= …… S2 = …..

Pada data hasil praktikum I, dengan manual :


a. Hitunglah kuartil 1 (Q1 = …..) dan Kuartil 3 ( Q3 = ……)
b. Hitung Rata-rata ( X = …? )
c. Hitung variansnya ( S2 = …… )

2. Dengan SPSS, Lakukan uji t untuk menyelidiki kesamaan rata-rata populasi dari data hasil
praktikum pada nomor 1, dengan terlebih dahulu menuliskan hipotesis ujinya. Gunakan taraf
signifikan pengujian α =0,05 ( T(0,025;18) = 2,101) dan terlebih dahulu menguji bahwa apakah kedua
varians sama atau berbeda. Tulis komentar setiap langkah langkah yang dilakukan dan Tulis
kesimpulan hasil pengujiannya. !
3. Data hasil analisis regresi dengan SPSS disajikan sebagai berikut.
a. Tuliskan persamaan regresi dugaannya
b. Lakukan uji partial terhadap masing-masing koefisien, dengan terlebih dahulu menuliskan
masing-masing hipotesis ujinya. Tulis kesimpulan hasil pengujiannya. !
Coefficientsa
Model Unstandardized Standardized t Sig.
Coefficients Coefficients
B Std. Error Beta
(Constant) -5.980 .659 -9.073 .000
X1 -2.890 2.346 -.292 -1.232 .234
1
X2 6.879 2.783 .489 2.472 .024
X3 17.109 3.082 .798 5.551 .000
a. Dependent Variable: Y

Hasil jawaban discan, disatukan dan diupload di Mols paling lambat jam 13.00. jangan lupa tulis

nama dan Nim, serta kelasnya pada lembar jawaban


2. Kita akan melakukan Independent Sample T-Test dengan menggunakan SPSS Independent Sample T-Test sendiri digunakan untuk menguji
signifikansi beda rata-rata dua kelompok. Tes ini digunakan untuk menguji pengaruh variable independen terhadap variable dependen.

Berikut adalah hasil komputerisasi dengan menggunakan SPSS pada data tersebut

Anda mungkin juga menyukai