Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

PRAKTIK KEWIRAUSAHAAN 3
INOVASI PRODUK DAN LEGALITAS BISNIS

Kreasi Gula Semut

MENTOR :

Maharani Retnaningrum, S.E, M.M.


NIK : 2160725

DISUSUN OLEH :
KELOMPOK : 16 C

1. Zhafira Indiansyah 1902030098


2. Mutiara Dwi C. 1902030100
3. Iqbal Fadholi 1902010131
4. Muhammad Arsyad 1902010133
5. Yogga Aditya 1902010134
6. Muhammad Rizki Chaidar R. 1902010135
7. Nawang Putri Pradini 1902010368
8. Lutfia Setyani 1902010369
9. Neneng Yustia Agustin 1902010404
10. Dyandra Viorica I. 1902010407

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO
2020
HALAMAN PENGESAHAN

Judul Kegiatan : Proyek Kewirausahaan 3


Inovasi dan Legalitas Bisnis
Program Studi/Fakultas : Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Ketua Kelompok : Muhammad Rizki Chaidar R 1902010135
Sekretaris Kelompok : 1. Lutfia Setyani 1902010369
2. Mutiara Dwi C 1902030100
Bendahara Kelompok : 1. Nawang Putri Pradini 1902010368
2. Dyandra Viorica I 1902010407
Jumlah Anggota : 10 Mahasiswa
Nama Anggota : 1. Zhafira Indiansyah 1902030098
2. Iqbal Fadholi 1902010131
3. Muhammad Arsyad 1902010133
4. Yogga Aditya 1902010134
5. Neneng Yustia Agustin 1902010404

Purwokerto, 13 Oktober 2020


Menyetujui,
Mentor Ketua Kelompok

Maharani Retnaningrum, S.E, M.M. Muhammad Rizki


NIK 2160725 NIM 1902010135
Mengetahui,
Koordinator KWU 3

Edi Joko Setyadi, S.E., M.Si., Ak., CA.


NIK. 2160820

1
DAFTAR ISI
A. LATAR BELAKANG ................................................................................3
B. TUJUAN .....................................................................................................3
C. VISI dan MISI ............................................................................................ 3
D. RENCANA USAHA .................................................................................. 4
1. Segmen Pasar dan Target Pasar ........................................................4
2. Cara Memasarkan Produk .................................................................4
E. ANALISIS KEUANGAN ............................................................................4
1. Biaya Tetap .......................................................................................4
2. Biaya Produksi ..................................................................................5
F. OPERASIONAL ...........................................................................................5
G. ANALISIS PELUANG USAHA .................................................................5
1. Kebutuhan Akan Produk di Masyarakat Atau Pasar .........................5
2. Permintaan Produk di Pasar ...............................................................5
3. Produk ................................................................................................6
H. ANALISIS S.W.O.T ......................................................................................6
1. Strengh ................................................................................................6
2. Weakness ............................................................................................6
3. Opportunity .........................................................................................6
4. Threat ..................................................................................................7
I. PENUTUP .......................................................................................................7

2
A. LATAR BELAKANG
Gula Semut NUMas merupakan produk yang dibuat oleh warga Desa Karang
Kemiri, Kec. Pekuncen, Kab. Banyumas. Produk gula semut ini belum begitu di kenal
masyarakat luas, dan produk ini belum memiliki label ataupun logo khusus dalam
kemasannya. Oleh karena itu kami kelompok 16C mencoba untuk menginovasi kemasan
untuk produk tersebut agar bisa dikenal banyak masyarakat dan meniliki nilai tambah
yang lebih tinggi.
Di dalam proyek kewirausahaan 3 inovasi produk dan legalitas bisnis ini
dilaksanakan dalam semester 3, dan untuk proyek kewirausahaan 3 inovasi produk dan
legalitas bisnis kali ini berfokus pada inovasi produk terutama di kemasannya. Hal ini di
karenakan untuk legalitas belum bisa dilaksanakan karena dinas kesehatan sedang fokus
untuk menangani pengendalian penyebaran virus covid 19.

B. TUJUAN
Tujuan dalam inovasi Gula Semut:
1. Menumbuhkan pola pikir kreatif mahasiswa dalam berwirausaha.
2. Berani mengambil resiko dan melihat peluang dalam berwirausaha.
3. Menumbuhkan citra produk untuk menarik daya minat pembeli.
4. Menambah tampilan dan inovasi produk-produk tas yang ada di pasaran.

C. VISI dan MISI


VISI :
Menjadi mitra perusahaan gula semut yang mampu berinovasi dan bersaing dengan
produk-produk lainnya.
MISI :
1. Memberikan kepuasan kepada konsumen
2. Memberikan pelayanan terbaik untuk menjaga kepercayaan konsumen.
3. Menciptakan produk yang unik, ramah lingkungan dan memiliki nilai guna yang
tinggi.
4. Memperkenalkan produk secara luas ke berbagai kalangan.

3
D. RENCANA USAHA

1. Segmen Pasar dan Target Pasar

a. Segmentasi pasar berdasarkan geografi


Produk gula semut ini dipasarkan secara online melalui media sosial yang dapat
menjangkau wilayah yang luas.
b. Segmentasi pasar berdasarkan demografi
Produk ini memiliki target untuk masyarakat luas.
c. Segmentasi psikografi
Hal ini ditunjukkan untuk bahan pangan sebagai penunjang kebutuhan rumah tangga.

Potensi pasar gula semut cukup besar karena untuk memenuhi kebutuhan pangan
sehari-hari. Dan yang di harapkan dengan adanya inovasi produk ini dapat
meningkatkan pemasaran dan penjualan bagi yang memproduksi gula semut tersebut.

2. Cara Memasarkan Produk


Cara memasarkan ptoduk dari klompok kami adalah ada dengan dua cara yaitu
secara online dan offline. Strategi online dilakukan dengan cara mempromosikan
produk melalui sosial media seperti WhatsApp, Facebook , dan Instagram.
Sedangkan, strategi offline dilakukan secara langsung tatap muka dengan pembeli
dengan mrngikuti protokol kesehatan sesuai keadaan indonesia saat ini yang sedang
mengalami wabah covid-19.

E. ANALISIS KEUANGAN

1. Biaya tetap
No. Jenis Pengeluaran Unit Harga satuan Total Biaya
1 Bahan baku 5 kg Rp 25,000 Rp 125,000
2 Plastik kemasan 5 pcs Rp 10,000 Rp 50,000
Jumlah Rp 175,000

4
2. Biaya produksi
No. Keterangan Unit Harga Satuan Total Biaya
1 Label kemasan 20 Rp 5,000 Rp 100,000

F. OPERASIONAL
1. Produk utama yaitu gula semut.
2. Bahan baku kemasan adalah plastik untuk isi 250 ml, atau sesuai pesanan.
3. Pembuatan desain label di buat dengan aplikasi logo editor atau sejenisnya.
4. Kemudian label yang sudah di desain di cetak dengan kertas label ke percetakan.
5. Label yang sudah jadi kemudian di tempel ke plastik kemasan.
6. Kemudian gula semut yang sudah dipersiapkan di timbang dan di masukkan ke
plastik kemasan.

G. ANALISIS PELUANG USAHA

1. Kebutuhan akan produk di masyarakat.


Sikap konsumtif dan permintaan akan produk di dalam masyarakat apabila tidak dipenuhi
dengan baik maka itu akan berpengaruh terhadap keberlangsungan usaha dan
perekonomian. Sehingga kami berusaha untuk memenuhi permintaan akan produk di
dalam masyarakat agar merasa terpenuhi kebutuhannya dengan baik. Dengan begitu akan
terjadi proses pembelian ulang yang siifatnya berkelannjutan.

2. Permintaan akan produk di pasar.


Tingginya permintaan kurang seimbang dengan pengadaan produk. Kemudian sikap
konsumtif yang sudah ada pada masyarakat yang selalu ingin memenuhi kebutuhan dan
keinginannya. Kebanyakan masyarakat memiliki sikap ini, dimana sepanjang mereka
mampu membeli, maka mereka akan membelinya meski barang tersebut bukan tergolong
kebutuhan mendesak. Di dalam ilmu ekonomi, penawaran dan permintaan bisa
menentukan harga dan kuantitas yang terjual di pasar. Jika permintaan dan penawaran
seimbang, maka akan terbentuk keseimbangan ekonomi antara harga dan kuantitas.

5
3. Produk
Jenis : Makanan
Nama Produk : Gula Semut NUMas
Kualitas : Original

Produk kami adalah Gula Semut, inovasi yang kami lakukan adalah
dengan label, logo dan produsen untuk memberikan informasi produk agar produk
memiliki ciri khas atau karakteristik dan bisa di kenal oleh masyarakat luas.
Pada bagian kemasan akan kami coba memberi nama produsen agar produk bisa
dengan mudah dikenal sehingga bisa menunjang brand dari produsen gula semut
tersebut bisa memenuhi kebutuhan akan bahan pangan di masyarakat.

H. ANALISA S.W.O.T
1. Strength (Kekuatan)
- Bahan yang digunakan termasuk bahan yang berkualitas tinggi.
- Bahan yang original.
- Harga yang ditawarkan sangat terjangkau.
- Dapat dsimpan dalam jangka waktu yang cukup lama.
2. Weakness (Kelemahan)
- Belum di kenal luas oleh masyarakat
- Pemasaran produk masih terkendala wilayah geografis.
3. Opportunity (Peluang)
- Permintaan produk gula di pasaran cukup tinggi.
- Kebutuhan akan bahan pangan di tengah pendemi.

6
4. Threat (Ancaman)
- Adanya pesaing yang muncul untuk membuat produk yang sama dengan
menawarkan harga yang relatif lebih terjangkau.
- Harga bahan yang tiba-tiba naik sangat berpengaruh pada biaya produksi dan harga
jual.

I. PENUTUP
Gula Semut NUMas adalah produk gula yang di produksi oleh paguyuban petani
gula di desa Karang Kemiri. Produk gula ini merupakan hasil dari pekerjaan sebagian
besar warga desa Karang Kemiri sebagai petani gula sebagai pencaharian sehari-hari.
Kemudian gula semut ini bertujuan memenuhi kebutuhan pangan di berbagai kalangan
masyarakat. Kemudian, untuk harga dari produk yang di tawarkan sangatlah terjangkau
sehingga kalangan menengah bawah pun dapat menjangkaunya.

Anda mungkin juga menyukai