Anda di halaman 1dari 4

KEJUARAAN

1. Yel-Yel Per cluster


Lomba membuat yel yel per cluster minimal 10 anak boleh lebih.
Ketentuan Yel – yel :
- Setiap cluster membuat yel yel dengan minimal durasi 1 menit.
- Isi video tidak mengandung SARA dan hal-hal negatif lainnya
- Upload di Instagram salah satu talent, kemudian link dapat dimasukkan
kedalam Google Classroom.
- Menambahkan motion logo yang bisa di download pada web Yuwaraja beserta
nama peserta yang mengikuti
- Instagram tidak boleh dikunci atau diprivate
- Caption berisi penjelasan singkat mengenai video yang dibuat

Menyertakan hashtag :
#Cluster
#YelYelKejuaraan
#YuwarajaXIII
#VokasiUB
#KejuaraanYuwaraja
Note : Setiap post wajib diberi Nama/BidangMinat/Cluster dan tag Instagram
@vokasiub @pkkmb_vokasiub dan @bemvokasiub

2. OOTD Kampus (TikTok)


Lomba OOTD Putra Putri bersifat individu. Contoh OOTD ini bisa dilihat di
TikTok @pkkmb_vokasiub.
Ketentuan OOTD :
- Menggunakan 4 outfit yang sopan untuk ke kampus
- Isi video tidak mengandung SARA dan hal-hal negatif lainnya
- Upload di Tiktok salah satu talent, kemudian link dapat dimasukkan kedalam
Google Classroom
- TikTok tidak boleh dikunci atau diprivate dan diperbolehkan panitia
mendownload
- Caption berisi penjelasan singkat mengenai video yang dibuat

Menyertakan hashtag :
#Cluster
#OOTDKampusKejuaraan
#YuwarajaXIII
#VokasiUB
#KejuaraanYuwaraja

Note : Setiap post wajib diberi Nama/BidangMinat/Cluster dan tag TikTok


@pkkmb_vokasiub.

3. Tiktok freestyle challenge (TikTok)


Lomba freestyle bersifat kelompok. buatlah video TikTok dengan gerakan bebas
dengan teman cluster dengan semenarik dan sekreatif mungkin. Contoh gerakan free
style ini bisa dilihat di TikTok @pkkmb_vokasiub.

Ketentuan Free Style Challenge :


- Backsound yang digunakan adalah bebas, tetapi tetap mengandung lirik yang
sopan.
- Setiap cluster menunjuk 10 orang.
- Membuat konten atau video semenarik dan sekreatif mungkin.
- Durasi Video freestle minimal 60 detik
- TikTok tidak boleh dikunci atau diprivate dan diperbolehkan panitia
mendownload .
- Upload video di tiktok mengunakan salah satu akun yang mewakili lomba ini,
kemudian kumpulkan link kedalam google classroom.

Menyertakan hastag :
#Cluster
#FreeStyleKejuaraan
#YuwarajaXIII
#VokasiUB
#KejuaraanYuwaraja
Note : Setiap post wajib diberi Nama/BidangMinat/Cluster dan tag TikTok
@pkkmb_vokasiub.

4. Mini vlog (TikTok)


Lomba mini vlog bersifat individu dengan Tema "One Day in My Life" . Contoh
Mini Vlog dapat dilihat di TikTok @pkkmb_vokasiub.

Ketentuan Mini Vlog :


- Menggunakan kata-kata sopan di dalam video atau konten yang dibuat
- Isi video tidak mengandung SARA dan hal-hal negatif lainnya
- Durasi minimal 2 menit dan maksimal 3 menit
- Upload di TikTok masing-masing, kemudian link dapat dimasukkan kedalam
Google Classroom
- TikTok tidak boleh dikunci atau diprivate dan diperbolehkan panitia
mendownload.
- Caption berisi penjelasan singkat mengenai video yang dibuat

Menyertakan hashtag :
#Cluster
#MiniVlogKejuaraan
#YuwarajaXIII
#VokasiUB
#KejuaraanYuwaraja
Note : Setiap post wajib diberi Nama/BidangMinat/Cluster dan tag TikTok
@pkkmb_vokasiub.

5. Makeup challenge di tiktok perwakilan (TikTok)


Lomba makeup challenge bersifat individu, perwakilan satu orang putra atau putri
dari setiap cluster. Makeup Challenge ini bisa dilihat di TikTok @pkkmb_vokasiub.

Ketentuan Makeup Challenge :


- Membuat video semenarik mungkin
- Upload di TikTok masing-masing, kemudian link dapat dimasukkan kedalam
Google Classroom
- TikTok tidak boleh dikunci atau diprivate dan diperbolehkan panitia
mendownload.
- Caption berisi penjelasan singkat mengenai video yang dibuat

Menyertakan hashtag :
#Cluster
#MakeUpChallengeKejuaraan
#YuwarajaXIII
#VokasiUB
#KejuaraanYuwaraja
Note : Setiap post wajib diberi Nama/BidangMinat/Cluster dan tag TikTok
@pkkmb_vokasiub.

Semua Deadline : 4 Oktober 2021 jam 23.59

6. Pengumpulan Penugasan Besar Colaborasi nyanyi lagu nasional mengunakan pakaian


adat.

Deadline : 2 Oktober 2021 jam 23.59

Anda mungkin juga menyukai