Anda di halaman 1dari 2

SOAL UTS MATEMATIKA EKONOMI

Semester/ Prodi : VII / Hukum Ekonomi Syariah


Dosen Mata Kuliah : Uus Putria, S.Sy., M.E.Sy.

1. Gambarkan sebuah diagram venn yang menunjukan himpunan universal serta himpunan
bagian Adan B.
U = {x; 3 < x < 14 } Kemudian selesaikan: A-B, B-A, A U B, B U A
A = {6,7,9,10,13}
B = {4,5,11}
2. Sebuah perusahaan sepatu bernama “Untung Terus”. Pada tahun pertama produksinya
menghasilkan 5.000.000 pasang sepatu. Perusahaan tersebut menambah tenaga kerja,
sehingga menghasilkan tambahan produksinya sebanyak 600.000 pasang sepatu setiap
tahunnya. Berapa pasang sepatu yang dihasilkan pada tahun ke-13 ? berapa pasang sepatu
yang dihasilkan sampai dengan tahun ke-13?
3. Fungsi permintaan akan suatu barang ditunjukan oleh persamaan P= 40-Q. Sedangkan
penawarannya P= 8 + 0,5Q. Berapa harga keseimbangan dan jumlah keseimbangan yang
tercipta dipasar.
4. Fungsi permintaan akan suatu barang ditunjukan oleh persamaan P=30-Q. Sedangkan
penawarannya P=6+0,5Q. Pemerintah memberikan subsidi sebesar Rp. 2,5 atas setiap
unit barang yang diproduksi . Berapa harga keseimbangan serta jumlah keseimbangan
tanpa dan dengan subsidi.
5. Data permintaan P=15-Qdan penawaran P=3+0,5Q. pajak yang dikenakan pemerintan
sebesar 45% dariharga jual. Berapa harga dan jumlah keseimbangan tanpa pajak dan
setelah pajak ?
6. Andai biaya total yang dikeluarkan perusahaan ditunjukan oleh persamaan
C=400.000+2.000Q dan penerimaan totalnya R=4.000Q. Pada tingkat produksi berapa
unit prusahaan ini berada dalam posisi break even point? Apa yang terjadi jika ia
berproduksi sebanyak 6.000 unit?
dy
7. Tentukan dari fungsi dibawah ini :
dx
a. 2 x 3−4 x 2+7 x−5
−2
b. 9−3 x 1−¿+6 x ¿

Anda mungkin juga menyukai