Anda di halaman 1dari 1

Penilaian Harian 1

PH 1

Mata Pelajaran : Matematika

Materi : Kesebangunan dan Kekongruenan Bangun Datar

Kelas/ Semester : IX / Genap

Waktu : 2 Jam Pelajaran

Jawablah pertanyaan berikut dengan benar dan lengkap!

1. Perhatikan dua buah trapesium pada gambar berikut! Jika dua bangun itu sebangun,

hitunglah nilai x !

2. Panjang bayangan pohon oleh sinar matahari adalah 15 m. Pada tempat dan saat yang

sama tiang bendera sepanjang 3 m memiliki panjang bayangan 6 m. Hitunglah Tinggi

pohon tersebut!

3. Perhatikan gambar di bawah !

Segitiga ABC siku-siku di B. Jika AD = 3 cm, DB = 2 cm dan BC = 4 cm, Hitunglah

panjang DE !

4. Pada gambar di bawah.

diketahui ΔABC ≅ ΔEDC Jika panjang ED = 4 cm dan AD = 10 cm, HItunglah Panjang BC !

5. Perhatikan gambar di bawah !

Jika ΔABC ≅ ΔEDC, BC = 12 cm dan CD 1/3 DB, maka panjang DE adalah ….

Anda mungkin juga menyukai