Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Jawab:
Dengan informasi akuntansi kos maka manajemen mampu membuat perencanaan dan
proyeksi mengenai produksi di masa depan dan juga melakukan pengendalian atas kos
dengan cara melakukan pembandingan antara kos estimasian dan kos aktual atau
sesungguhnya terjadi.
2. a) Kos variable
Jawab : 6.940
2. b) Kos tetap
Jawab : 1.301.472
Jawab :
Y X XY X2
1. 2.000.000 100
200000000 10.000
2. 2.500.000 150
375000000 22.500
3. 2.800.000 225
630.000.000 50.625
4. 3.000.000 250
750.000.000 62.500
5. 3.500.000 300
1.050.000.000 90.000
6. 3.750.000 350
1.312.500.000 122.500
7. 4.200.000 450
1.890.000.000 202.500
8. 4.500.000 525
2.362.500.000 275.625
9. 5.750.000 600
3.450.000.000 360.000
∑Y ∑X ∑XY ∑X2
3. a) Sebuah perusahaan membayar karyawan dengan tarif reguler Rp 30.000 per jam sampai
dengan 40 jam kerja. Jika jam kerja melebihi 40 jam maka setiap kelebihan jam akan
dipertimbangkan sebagai lembur dan dibayar Rp50.000 per jam. Seorang karyawan telah
bekerja selama 45 jam dalam minggu ini. Dengan demikian, bagaimana perhitungan gaji
yang diterima oleh seorang karyawan tersebut dan penjurnalannya?
Jawab :
40 jam x Rp 30.000 = Rp 1.200.000
5 jam x Rp 50.000 = Rp 250.000
Total gaji karyawan 1 minggu = Rp 1.450.000
Jurnalnya :
3.b) karyawan yang bekerja di siang hari dibayar Rp 30.000 per jam, sedangkan karyawan
yang
bekerja di malam hari dibayar Rp 35.000 per jam. jika shift siang dan shift malam setiap
bekerja selama 40 jam dalam minggu ini maka berapakah kos tenaga kerja yang harus
dibayar dan bagaimana jurnalnya?
Jawab :
40 jam x Rp 30.000 = Rp 1.200.000
40 jam x Rp 35.000 = Rp 1.400.000
Total gaji karyawan shift siang dan malam = Rp 2.600.000