Anda di halaman 1dari 5

Identifikasi Prilaku atau Potensi

Korupsi dilingkungan Kerja

Ady Pradana, S.Pd


Angkatan Ke 39 Tutor :
Kelompok 04 Drs. BACHRUDIN, M.Pd
TUGAS INDIVIDU ANTI KORUPSI
TABEL I
IDENTIFIKASI PRILAKU ATAU POTENSI KORUPSI DI LINGKUNGAN KERJA (INSTANSI)
NO KEGIATAN (TUPOKSI PENUGASAN POTENSI NILAI DASAR ANTI URAIAN KET
PIMPINAN DAN INSIATIF) TINDAK PIDANA PERILAKU KORUPSI KORUPSI
KORUPSI
1 Hadir dan Pulang ke sekolah/kerja - Terlambat Hadir Disiplin Dalam hal ini saya akan hadir lebih awal
- Tidak melaksanakan dan mengikuti apel pagi dan pulang
apel pagi dan pulang
- Pulang lebih awal
Jujur Saya akan melakukan absen yang telah
dari jam yang telah
di sediakan oleh TU sekolah
ditentukan
2 Mengajar dan mendidik siswa - Hanya memberikan Tanggung Jawab Saya akan bertangung jawab untuk
catatan tidak pernah lebih responsive dalam halnya mengajar
menjelaskan tidak hanya memberikan catatan
- Melihat saja siswa kepada siswa tapi akan memberikan
yang melangar tata penjelasan dan pemahan yang lebih
tertib ringan dan terperinci lagi.
sedang Disiplin Untuk hal ini saya akan menegur ketika
- tidak memberikan siswa melakukan pelanggaran disekolah
tugas kepada siswa tanpa ada indikasi kekerasan dalam fisik
dan serta memberikan pemahan apa
yang menjadi pelanggaran dan
sanksinya tersebut.
3 Membuat laporan pertanggung jawaban - Membuat laporan Jujur Dalam hal ini saya akan membuat
Dana Operasional Sekolah (BOS) yang pertanggung laporan sesuai dengan juknis dan real
sudah digunakan jawaban fiktif yang berdasarkan RAKS atau kebutuhan
- Merugikan primer sekolah serta di buktikan foto
Keuangan Negara dan kwintansi pembelanjaan.
Tanggung Jawab Saya akan memastikan untuk anggaran
pembelajaannya dana BOS tidak ada
indikasi untuk melakukan pembelanjaan
fikti dan pembuatan laporan fiktif.
TABEL II

RANCANGAN AKTUALISASI

NO KEGIATAN TAHAPAN KEGIATAN OUTPUT/HASIL KETERKAITAN KONSTRIBUSI PENGUATAN NILAI-


KEGIATAN SUBTANSI MATA TERHADAP VISI MISI NILAI ORGANISASI
PELATIHAN (DENGAN ORGANISASI
NILAI-NILAI DASAR
ANEKA)
1 Hadir dan Pulang ke sekolah/kerja - Istrahat yang cukup Disiplin dan konsisten Untuk kehadiran dan Kontribusi dalam visi Menjadikan diri
- Mempersiapkan diri dalam halnya Hadir pulang pada saat misi sekolah, sebagai teladan bagi
20 menit sebelum dan Pulang pada saat bekerja saya akan menjadikan sumber rekan-rekan sejawat
berangkat kerja sesuai aturan. lebih disiplin dan daya manusia lebih dan siswa/I untuk
- Memasang alaram konsisten dalam berkualitas dan lebih dsiplin dalam hal
pengingat kehadiran dan pulang berkarakter sesuai kehadiran disekolah.
serta akan mengisi keadaan sekolah dan
absen yang sudah distuasi dengan
disediakan oleh TU. kehadiran guru lebih
awal dan sigap.

2 Mengajar dan mendidik siswa - Mempersiapkan - Agar lebih terarah - Dalam proses Dengan melaksanakan Menumbuhkan dan
perangkat dalam hal kegiatan belajar proses pembalajaran memotivasi siswa agar
pembelajaran memberikan atau mengajar perlu dan penjelasan lebih semangat dalam
(Silabus dan RPP) menyampaikan adanya perangkat atauran sekolah yang belajar dan
- Mencetak aturan materi pembelajaran agar baik maka akan mematuhui peraturan
dan tata tertib pembelajaraan yang lebih terarah, efektif menciptakan sumber yang berlaku disekolah
sekolah untuk disampaikan. dan efisiensinya daya manusia yang agar tercapainya siswa
disosialisasikan proses KBM. Dan itu berintelek, berakhlak, yang berkualitas dan
- Siswa memahami merupakan wujud berkarakter, unggul.
aturan dan tata akuntabilitas yang berkualitas dan
tertib sekolah yang dapat dipertanggung berimtaq.
diberlakukan oleh jawabkan.
sekolah.
- Dengan memahami
aturan dan tata
tertib sekolah, siswa
lebih disiplin dan
tidak melanggar
aturan yang berlaku
disekolah.

3 Membuat laporan pertanggung jawaban - Membuat surat - Laporan - Dapat Kontribusi terhadap Menjadi teladan bagi
Dana Operasional Sekolah (BOS) yang tugas, rincian pertanggung mempertanggung visi misi sekolah, guru yang lain agar
sudah digunakan kegiatan dan nama- jawabannya selesai jawabkan laporan berkerja secara berkerja yang bernilai
nama guru yang tepat waktu. SPJ secara tanggung jawab dan ANEKA setiap kegiatan
diikutkan dalam - Dapat akuntabel. tidak melakukan apapun disekolah.
kegiatan sekolah. dipertanggung - Bekerjasama dalam Tindakan penyalah
- Melaksanakan jawabkan sesuai merancang dan gunaan Dana BOS agar
kegiataan yang dengan juknis dan membuat laoran SPJ tecapainya mutu
sudah dirancang rincian anggaran sesuai masing- Pendidikan yang
- Membuat laporan yang telah masing anggaran unggul dan berkualitas
kegiatan dengan digunakan yang dipakai.
melengkapi foto - Berkas diarsipkan - Menggunakan
kegiatan. dan disimpan rapi, anggaran kegiatan
- Membuat SPJ Dana agar Ketika ada sesuai prosedur
BOS dan dilampirkan pemberkasan atau di - Melaporkan
dengan berkas serta audit dapat segera kegiatan secepatnya
rincian anggaran dilampirkan. sesuai prosedur
yang digunakan. apabila sudah
- Melaporkan selesai.
kebagian keuangan. - Menggunakan dana
sesuai juknis dan
RAKS berdasrkan
kebutuhan sekolah.
Link Youtube : https://youtu.be/5-E1ttWgS7M

Anda mungkin juga menyukai