2. Orientasi Perkembangan
3. Orientasi Permasalahan
A. Segi Fungsi
C. Segi Pelayanan
D. Segi Masalah
Ditinjau dari segi masalah yang dihadapi oleh siswa, bimbingan di
sekolah mencangkup 4 bidang yaitu: (1) Bimbingan Pribadi. Dalam
bidang bimbingan pribadi ini dapat membantu siswa menemukan dan
mengembangkan pribadi yang beriman dan bertakwa terhadap Tuhan
Yang Maha Esa, mandiri serta sehat jasmani dan rohani. (2) Bimbingan
Sosial. Dalam bidang bimbingan sosial ini dapat membantu siswa
mengenal dan berhubungan dengan lingkungan sosialnya yang
dilandasi budi pekerti, tanggung jawab kemasyarakatan. (3) Bimbingan
Belajar. Dalam bidang bimbingan belajar ini dapat membantu siswa
mengembangkan diri, sikap dan kebiasaan belajar yang baik untuk
menguasai pengetahuannya guna persiapan melanjutkan pendidikan
ke tingkat yang lebih tinggi. Dan (4) Bimbingan Karier. Dalam bimbingan
karier ini dalpat membantu siswa merencanakan dan mengembangkan
masa depan karier nya.