Anda di halaman 1dari 2

Cara Unreg Telkomsel

1. Melalui SMS
 Pada menu SMS, ketik UNREG#NomorNIK.
 Contoh: UNREG#1231231231231233.
 Kirim SMS tersebut ke nomor 444.
 Tunggu balasan otomatis dari operator.
2. Melalui Kode Dial/USSD
 Pada menu panggilan, ketik *444#, lalu tekan OK/YES/CALL.
 Pilih opsi nomor 3 untuk “UNREG”.
 Kemudian, masukkan 16 digit nomor NIK yang kamu gunakan saat pendaftaran dan
kirim.

Cara Unreg Indosat


1. Melalui SMS
 Pada menu SMS, ketik UNREG#NomorNIK.
 ketik UNPAIR#NomorHP#.
 Contoh UNPAIR#081289101112#.
 Kirim SMS ke nomor 4444 dan tunggu balasan dari operator.

2. Menggunakan Telepon
 Buka menu panggilan
 Tekan kode *123*4444# lalu tekan OK atau tombol panggilan
Pengguna akan diminta memilih salah satu penawaran yang terdiri
dari registrasi, cek status, cek NIK, dan hapus data registrasi
 Pilih dan ketik nomor 4. Kemudian tekan OK
 Pengguna akan diminta melakukan konfirmasi ulang untuk
menyetujui proses unreg.
 Setelah itu mereka mendapat notifikasi Unpair nomor telah
berhasil.

Cara Unreg Tri


1. Melalui Situs Resmi Tri
 Silakan akses situs resmi tri melalui PC atau smartphone dengan url: registrasi.tri.co.id
 Ada dua menu yang tersedia pada laman tersebut yaitu “Registrasi Kartu Prabayar”
dan “Unreg“.
 Klik menu “Unreg“.
 Masukkan data-data yang Anda gunakan ketika meregistrasi nomor tri yang akan di-
unreg. Mulai dari nomor ponsel hingga NIK.
 Kemudian, klik “Minta Kode Rahasia”. Kode ini akan otomatis dikirim melalui SMS ke
nomor Tri yang Anda daftarkan.
 Masukkan kode rahasia tersebut pada kotak yang tersedia secepatnya karena kode ini
hanya valid untuk waktu lima menit.
 Klik kolom “I’m not a robot” untuk validasi.
 Klik kirim.

Cara Unreg XL dan Axis


1. Melalui SMS
 Pada menu SMS, ketik UNREG#NomorNIK.
 ketik UNREG#NomorHP#.
 Contoh UNREG#081222222222#.
 Kirim SMS ke nomor 4444 dan tunggu balasan dari operator XL/Axis.

Cara Unreg Smartfren


1. Melalui SMS
 Pada menu SMS, ketik UNREG#NomorNIK.
 ketik UNREG#NomorHP#.
 Contoh UNREG#081289101112#.
 Kirim SMS ke nomor 4444 dan tunggu balasan dari operator.
2. Melalui Situs Resmi Smartfren
 Silakan akses situs resmi Smartfren melalui ponsel kami dengan url: mysf.id/unreg
 Situs hanya bisa diakses melalui ponsel dan dengan menggunakan data
internet/jaringan Smartfren.
 Pastikan juga opsi “Data Saver” di aplikasi browser yang Anda gunakan berada dalam
kondisi “Off”.
 Caranya adalah dengan mengeklik ikon titik tiga di sebelah kanan kolom URL, pilih
Settings atau Pengaturan, lalu pilih Data Saver.
 Selanjutnya, pada laman tersebut Anda tinggal memasukkan data-data kartu SIM yang
akan di-unreg.
 Tunggu informasi penonaktifan dari operator.

Anda mungkin juga menyukai