Anda di halaman 1dari 1

Pasal 1 ayat 3 yang berbunyi : “Sistem pendidikan nasional adalah

keseluruhan komponen pendidikan yang saling terkait secara terpadu untuk


mencapai tujuan pendidikan nasional”.

1.2. Rumusan masalah

1. apakah pengertian pendidikan nasional?


2. Apakah nilai-nilai pendidikan nasional dalam pancasila?
3. Apakah nilai-nilai pendidikan nasional dalam UUD 1945?
4. Apakah isi dari Tridharma Perguruan Tinggi?
5. Bagaimanakah hubungan antara Pancasila dan Tridharma Perguruan
Tinggi?
6. Bagaimanakah pandangan menurut Kampus Sebagai Moral
Force Pengembangan Hukum Dan HAM?

1.1 Tujuan Penulisan

1. Untuk mengetahui arti dari makna pendidikan nasional.


2. Untuk mengetahui nilai-nilai pendidikan nasional yang terkandung dalam
pancasila.
3. Untuk mengetahui nilai-nilai pendidikan nasional yang terkandung dalam
UUD 1945.
4. Untuk mengetahui isi dari Tridharma Perguruan Tinggi
5. Untuk mengetahui hubungan antara Pancasila dan Tridharma Perguruan
Tinggi.
6. Untuk mengetahui pandangan dari Kampus Sebagai Moral
Force Pengembangan Hukum Dan HAM.

Anda mungkin juga menyukai