Anda di halaman 1dari 2

Jenis kemasan minuman bisa didapatkan dengan mudah dan murah di

produsen terpercaya. Havalina adalah salah satunya sebagai pemasok


kemasan untuk berbagai usaha seperti cathering, cafe, resto dan lain
sebagainya. Kemasan sendiri merupakan tempat penyimpanan minuman
agar kebersihannya tetap terjaga. Kemasan juga membuat minuman
mudah untuk Anda bawa. Berikut ini adalah beberapa jenis kemasan yang
digunakan sebagai wadah minuman :

1. Kaca

Untuk kemasan minuman yang lebih sehat dan berkualitas Anda bisa
memilih dari bahan kaca. Bahan ini bisa berbentuk botol maupun gelas.
Sebagai bahan kemasan, kaca menjadi salah satu produk premium
dengan harga yang lebih mahal dari plastik maupun kertas.

Mulai dari minuman berenergi hingga jus bisa menggunakan jenis


kemasan yang satu ini. Akan tetapi, kemasan ini memang memiliki
kelemahan tersendiri, seperti halnya rentan pecah dan tidak tahan
terhadap suhu. Disamping itu, terdapat berbagai kelebihan dari jenis
kemasan ini, yaitu :

o Dapat didaur ulang => Kemasan dari kaca bisa digunakan berulang
kali. Jadi Anda akan mendapat lebih banyak manfaat dari
penggunaan kemasan kaca.
o Memiliki nilai estetik yang tinggi => Dengan kemasan ini maka nilai
jual minuman yang Anda produksi juga akan meningkat. Anda bisa
menambahkan logo, brand dan juga berbagai informasi pada
kemasan botol kaca.
o Membuat minuman lebih bersih => Botol kaca tidak akan berkarat
seperti halnya kaleng. Karena itu, kemasan ini sangat disukai untuk
berbagai produk minuman premium.

Anda mungkin juga menyukai