Anda di halaman 1dari 1

Catatan.

BAHASA INDONESIA BUPENA TEMA 3

Kegiatanku jilid 1B 10 Oktober 2021

KEGIATAN PAGI HARI

1. Pada pagi hari kegiatan setiap orang berbeda-beda.

2. Ada yang olahraga, pergi ke pasar, pergi ke kantor,

pergi ke sekolah dan pergi ke sawah.

3. Anak yang rajin , setiap hari bangun pagi.

4. Setelah bangun tidur selalu berdoa,

mengucap syukur kepada Tuhan .

5. Melipat selimut dan merapikan tempat tidur.

6. Membuka jendela agar udara masuk , rumah menjadi sejuk.

7. Menyapu kamar dan seluruh ruangan.

8. Mandi, memakaian seragam ,makan pagi atau sarapan.

9. Berpamitan kepada orang tua sebelum berangkat ke sekolah.

10. Berangkat ke sekolah.

11. Belajar di sekolah.

Anda mungkin juga menyukai