Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Diajukan Untuk Memenuhi Mata Kuliah Manajemen Usaha Mikro & Kecil
Disusun oleh:
Surya (5112181054)
Ranti (5112181060)
CIMAHI
2020
KATA PENGANTAR
Segala puji dan syukur dipanjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan
rahmat dan karunia-nya, sehingga kami dapat menyusun makalah ini dengan
sebaik-baiknya. Makalah yang berjudul “Menyusun Rencana Pemasaran Untuk
Usaha Mikro dan Kecil” disusun dalam rangka memenuhi tugas mata kuliah
Manajemen Rantai Pasokan dosen pengampu Ibu Eka Ludiya, SE., MM.
Makalah ini berisi tentang analisis struktur sistem rantai pasokan. Dalam
penyusunannya melibatkan berbagai pihak. Oleh sebab itu kami mengucapkan
banyak terima kasih atas segala kontribusinya dalam membantu penyusunan
makalah ini.
Meski telah disusun secara maksimal, namun kami sebagai manusia biasa
menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna. Karenanya kami
mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca sekalian.
Demikian apa yang bisa kami sampaikan, semoga pembaca dapat
mengambil manfaat dari makalah ini.
Penulis
ii
DAFTAR ISI
iii
E. JADWAL PELAKSANAAN PEMASARAN ....................................................... 18
F. ANGGARAN PEMASARAN ................................................................................ 20
G. METODE PENGAWASAN KEGIATAN PRODUKSI ................................... 20
H. METODE PENGAWASAN KEGIATAN PENJUALAN ................................. 25
I. LAPORAN LABA RUGI ................................................................................... 27
BAB IV PENUTUP ......................................................................................................... 28
3.1 KESIMPULAN ..................................................................................................... 28
iv
BAB I
PENDAHULUAN
1.3 TUJUAN
1. Menyediakan dan memasarkan produk yang mengikuti trend
1
2
BAB II
PEMBAHASAN
2.1 KAJIAN PUSTAKA
A. Strategi Pemasaran
Strategi pemasaran menurut Kotler (Kotler and Amstrong, 2012, p.72)
adalah logika pemasaran dimana perusahaan berharap dapat menciptakan nilai bagi
customer dan dapat mencapai hubungan yang menguntungkan dengan pelanggan.
Strategi pemasaran adalah rencana yang menjabarkan ekspektasi perusahaan akan
dampak dari berbagai aktivitas atau program pemasaran terhadap permintaan
produk atau lini produknya di pasar sasaran tertentu. Perusahaan bisa menggunakan
dua atau lebih program pemasaran secara bersamaan, sebab setiap jenis program
seperti periklanan, promosi penjualan, personal selling, layanan pelanggan, atau
pengembangan produk memiliki pengaruh yang berbeda-beda terhadap permintaan.
Oleh sebab itu, dibutuhkan mekanisme yang dapat mengkoordinasikan program-
program pemasaran agar program-program itu sejalan dan terintegrasi dengan
sinergistik. Mekanisme ini disebut sebagai strategi pemasaran. Umumnya peluang
pemasaran terbaik diperoleh dari upaya memperluas permintaan primer, sedangkan
peluang pertumbuhan terbaik berasal dari upaya memperluas permintaan selektif.
(Kotler and Amstrong, 2012, p.193)
B. Analisis SWOT
Analisis SWOT adalah metode perencanaan strategis yang digunakan untuk
mengevaluasi kekuatan (Strengths), kelemahan (Weaknesses), kesempatan atau
peluang (Opportunities), dan ancaman (Threats) yang ada dalam proyek atau dalam
bisnis.
cara menganalisis dan memilah berbagai hal yang mempengaruhi ke-empat faktor
SWOT. Kemudian menerapkan dalam gambar matriks SWOT. Aplikasinya adalah
bagaimana kekuatan mampu mengambil keuntungan dari peluang yang ada,
bagaimana cara mengatasi kelemahan yang mencegah keuntungan dari peluang
yang ada, bagaimana kekuatan mampu menghadapi ancaman yang ada, dan
bagaimana cara mengatasi kelemahan yang mampu membuat ancaman menjadi
nyata atau menciptakan ancaman baru.
Faktor Internal dapat dipandang sebagai kekuatan atau kelemahan, tergantung pada
dampaknya terhadap tujuan organisasi. Apa yang dapat mewakili kekuatan
sehubungan dengan satu tujuan mungkin kelemahan untuk tujuan lain. Faktor itu
dapat mencakup semua 4P, yaitu Product, Price, Place, Promotion, serta personil,
keuangan, kemampuan manufaktur, dan sebagainya.
5
Kekuatan (Strength)
Kekuatan adalah kondisi suatu perusahaan yang mampu untuk melakukan semua
tugasnya secara baik dikarenakan semua sarana dan prasarana sangat mencukupi
(umumnya diatas rata-rata industri). (Rangkuti, 2006, p.18)
Kelemahan (Weakness)
Peluang (Opportunities)
6
Peluang adalah bagian dari analisis lingkungan eksternal perusahan yang membantu
manajemen dalam mencari dan mengetahui apa saja yang menjadi peluang dan
kesempatan bagi perusahaan dalam menjalankan bisnisnya sehingga perusahaan
tersebut dapat meraih pangsa pasar dengan keuntungan yang lebih besar. (Rangkuti,
2006.19)
Ancaman (Threats)
BAB III
PERENCANAAN
A. ANALISIS SWOT
1. Profil Bisnis
Nama Usaha : Kiwari Shop
Logo :
Social Media :
- Instagram : @_Kiwarishop_
- E-commerce : Shopee : http://shopee.co.id/kiwarishop04
: Tokopedia : kiwarishop4@gmail.com
2. Faktor Internal
Strength (Kekuatan)
Produk Cilok Jando Jeletot: Disini kami juga menjual makanan seperti
cilok, cilok ini karena selain cita rasa yang enak cilok juga makanan khas
Indonesia, cilok ini berbahan dasar tepung terigu, tepung tapioka dan
campuran ikan tongkol dengan isian daging ayam. Cilok ini mengandung
banyak kadar protein sebanyak 26 g, energy 180 kalori, air 68 g, lemak 6 g,
zat besi 1,15 mg, mangan 57 mg, sodium 44 mg, vitamin A 740 re, tiamin
0,27 mg, vitamin E 1,13 te, karena dengan campuran ikan tongkol tersebut
Produk cilok jeletot merupakan produk yang harganya terjangkau, jadi
semua orang bisa membeli cilok jeletot baik dari kalangan bawah,
menengah dan atas.
Weakness (Kelemahan)
3. Faktor Eksternal
Opportunities (Peluang)
rasanya tidak ketinggalan zaman dan sampai saat ini cilok berbahan pokok
ikan tongkol belum begitu banyak dan masih mempunyai peluang yang
besar untuk menggeluti usaha cilok ini.
Threats (Ancaman)
Produk Parfum Original Thailand : Saat ini banyak yang menjual
parfum-parfum original Thailand ini dengan harga yang sangat relative
rendah sekali tetapi belum tentu kwalitas yang diberikan sama dengan
produk yang kami jual.
Produk Cilok : Banyaknya pesaing untuk jajanan cilok ini, pandangan
masyarakat mengenai cilok yang kurang sehat . Tetapi disini kami selalu
mnerapkan terobosan baru misalnya dengan cita rasa yang berbeda yakni
cilok dengan isian daging dan bersifat cepat saji (instan) serta
mengutamakan kebersihan agar higienis.
B. STRATEGI BAURAN PEMASARAN
1. Product (Produk)
Produk yang ditawarkan adalah Parfume Original Thailand dan Cilok Jando
Jeletot Kami memilih produk ini karena :
Parfum sudah menjadi teman setia bagi sebagian orang karena parfum ini
membuat tubuh menjadi wangi dan mmbuat nyaman orang disekitar,
dengan tingginya minat masyarakat peluang bisnis parfum Original
Thailand ini menjadi pilihan bagi kelompok kami.
Cilok Jando Jeletot
10
11
Kami mengambil produk Cilok ini karena sudah menjadi tren di kalangan
masyarakat apalagi anak muda, bahwa kuliner ini mempunyai rasa yang
familiar di lidah orang Indonesia sehingga semua kalangan dari berbagai
usia gemar menyantap Cilok. Cilok isi yang dibuat dengan menggunakan
bahan isian daging ayam yang berkualitas dan pilihan dengan penyajian di
kemas menggunakan plastik vaccum dan plastic kemasan, di atas plastik
terdapat nama merk cilok ini di depan kemasan yang digunakan sebagai
identitas produk kami.
2. Price (Harga)
Harga yaitu sejumlah uang yang konsumen bayar untuk membeli produk
atau mengganti hal milik produk. Harga meliputi last price, discount, allowance,
payment period, credit terms, and retail price. Bauran harga berkenaan dengan
kebijakan strategis dan taktis seperti tingkat harga, struktur diskon, syarat
pembayaran dan tingkat diskriminasi harga diantara berbagai kelompok pelanggan.
Harga menggambarkan besarnya rupiah yang harus dikeluarkan seorang konsumen
untuk memperoleh satu buah produk dan hendaknya harga akan dapat terjangkau
oleh konsumen. Harga yang ditawarkan untuk masing-masing produk :
12
Parfum Original Thailand yaitu Rp. 30.000/pcs . Harga ini sudah dinilai
cukup terjangkau dengan kondisi perekonomian masyarakat kota Cimahi.
Cilok yaitu Rp 10000/porsi dengan isian 3 cilok isi daging,3 cilok polos, 1
batagor dan 3 siomay serta jeruk nipis. Harga ini sudah dinilai cukup
terjangkau dengan kondisi perekonomian masyarakat kota Cimahi.
Produk : Parfum Original Thailand
3. Promotion (Promosi)
Promosi yaitu berbagai kegiatan perusahaan untuk mengkomunikasikan dan
memperkenalkan produk pada pasar sasaran. Variabel promosi meliputi antara lain
sales promotion, advertising, sales force, public relation, dan direct marketing.
Menurut Kotler dalam Anonim (2009) variabel promosi atau yang lazim disebut
bauran komunikasi pemasaran:
a. Advertising, yaitu semua bentuk presentasi nonpersonal dan promosi ide, barang,
atau jasa oleh sponsor yang ditunjuk dengan mendapat bayaran.
c. Public relations and publicity, yaitu berbagai program yang dirancang untuk
mempromosikan dan atau melindungi citra perusahaan atau produk individual yang
dihasilkan.
13
d. Personal selling, yaitu interaksi langsung antara satu atau lebih calon pembeli
dengan tujuan melakukan penjualan.
4. Place (Tempat)
Tempat atau saluran distribusi yaitu berbagai kegiatan untuk membuat
produk yang dihasilkan atau dijual terjangkau dan tersedia bagi pasar sasaran.
Merupakan keputusan distribusi menyangkut kemudahan akses terhadap jasa bagi
para pelanggan. Tempat dimana produk tersedia dalam sejumlah saluran distribusi
dan outlet yang memungkinkan konsumen dapat dengan mudah memperoleh suatu
produk.
Untuk penjualan online pada akun Instagram, facebook dan whatsapp dan
melalui e-commerce shopee, tokopedia. Untuk penjualan secara offlinenya kami
menjual dengan system COD (Cash On Delivery)
C. TUJUAN PEMASARAN
Tujuan pemasaran dari produk kami adalah :
14
15
Produk yang kami jual saat ini hanya di wilayah kota Cimahi atau bisa di
bilang wilayah tersebut sangat strategis dan padat oleh penduduk, maka dalam hal
ini produk parfum original Thailand dan cilok kemungkinan sangatlah menjanjikan
karena mengingat wilayahnya yang padat penduduk ini, apalagi untuk membeli
parfum maupun cilok yang harganya murah dapat terjangkau tidak terlalu keberatan
untuk mengeluarkan uang. Tidak hanya sekitaran kota cimahi kami juga
menjualnya via media sosial seperti Instagram, facebook dan WhatsApp dan
melalui perusahaan e-commerce seperti shopee, Tokopedia selain itu kami
menggunakan jasa pengiriman seperti JNE , JNT, Si Cepat, Gosend Someday , dan
Grab Express Someday.
Segmentasi Demografis
Dari luasnya segmentasi pasar yang ada, produk memilih target pasar ialah
dari kalangan remaja sampai dengan dewasa. Dalam hal ini produk parfum original
Thailand dan cilok. Produk parfum original Thailand target pasar yang paling tepat
16
rentang usia 20 sampai dengan 35 tahun, produk cilok rentang usia 10 tahun sampai
dengan 35 tahun. Sehingga konsumen yang paling potensial untuk dijadikan target
ialah konsumen yang berasal dari kota Cimahi. Tidak hanya itu, harga produk yang
terjangkau serta sesuai dengan kualitas yang diberikan semakin cocok dengan
kantong masyarakat. Dimana dari rentang penghasilan mayoritas berkisar antara Rp
500.000 - Rp 3.000.000.
Segmentasi Psikografis
Produk yang kami tawarkan sangat cocok untuk orang yang memiliki gaya
hidup dengan kesenangan atau hobby kuliner dan kesehatahn dimana karena
pandemic covid-19. Produk yang kami tawarkan memiliki kualitas yang baik
sehingga konsumen tidak perlu merasa khawatir akan kesenangan atau hobby
mereka dalam jajan dan wangi-wangian.
Segmentasi Perilaku
2. Targeting
Target utama kami adalah masyarakat yang memiliki kesenangan untuk
mencoba parfum dan makanan dengan memberikan produk berkualitas yang aman
untuk digunakan oleh seluruh anggota keluarga mulai dari anak-anak hingga orang
dewasa sekalipun. Sedangkan cilok memilik target pasarnya yakni beberapa
kalangan masyarakat yang berada pada kelas ekonomi menengah. Sasaran
pendistribusian dilakukan dengan cara menjual langsung ke teman, sahabat,
keluarga, tetangga dan cara online melalui media Instagram, facebook, dan Whats
App dan yang sering diakses atau digunakan oleh konsumen dalam mencari
informasi.
17
3. Positioning
Dengan slogan “Wangi-wangian dan makanan cepat saji” kami ingin
memperkenalkan kepada masyarakat luas bahwa kebiasaan jajan bukanlah hal yang
tidak sehat. Sebagian masyarakat pada umumnya menganggap bahwa kebiasaan
jajan adalah hal yang buruk. Namun disini, dengan produk yang berkualitas, bersih
dan proses produksi yang baik dengan bahan yang berkualitas dan aman untuk
dikonsumsi oleh seluruh kalangan usia kami ingin memberikan pandangan bagi
masyarakat bahwa jajan parfum dan mkanaan ringan yaitu cilok bukan hal yang
sangat buruk bila mengkonsumsi makanan yang berkualitas baik dengan harga yang
tidak harus mahal.
Dalam hal ini kami merupakan Cost Leadership karena kami menjual produk
dengan harga yang terjangkau sehingga konsumen tidak merasa diberatkan dengan
harga yang mahal untuk menikmati makanan khas dengan rasa yang baru. Hal yang
dapat kami lakukan untuk memenuhi kepuasan konsumen adalah:
Mencari dan mendapatkan supplier Parfum dan Cilok dengan harga yang rendah
dan kualitas yang bagus, kemudian memasarkan produk dan memberikan
pelayanan untuk kepuasan konsumen.
Kami melihat peluang dan potensi pasar untuk mengembangkan bisnis ini dan
memasarkan produk parfum Thailand dan Cilok Instan yang banyak dibutuhkan ,
diinginkan dan digemari serta disukai oleh anak muda pada saat ini.
Waktu Kegiatan
01 December 2020 Mencari dan mengubungi Supplier Parfum
dan Cilok Instan
02-05 December 2020 Menyusun makalah mengenai Rencana
Pemasaran Untuk Usaha Mikro dan Kecil
5 December 2020 Membuat power point dan videountuk
presentasi
6 December 2020 Membuat akun media social dan e-
commerce untuk berjualan
7-dst December 2020 - Menghubungi suppier untuk
memesan produk yang akan
dipasarkan
- Memulai berjualan online dan
memposting feed maupun insta story
pada setiap harinya
F. ANGGARAN PEMASARAN
Biaya pemasaran adalah biaya-biaya yang diperlukan untuk memasarkan,
mendistribusikan, dan melayani produk atau jasa.
Dalam kegiatan ini, kami menganggarkan biaya pemasaran berupa biaya kuota
internet untuk mempromosikan produk melalui media sosial instagram dan whats
app. Selain itu, kami menerapkan program promosi gratis ongkir pada e-commerce
Shopee dan Tokopedia.
melalui video
20
06 Desember Membuat Akun Media Telah membuat Akun
2020 Sosial dan e-commerce Instagram, Shopee dan -
untuk berjualan Tokopedia
- Menghubungi supplier
-
untuk memesan parfum
dan cilok sesuai pesanan
pembeli dengan jumlah
parfum 5 pcs dan cilok 25
pcs
11 Desember - Cod parfum dan Cilok - Tidak jadi melakukan - Supplier Parfum
2020 dengan supplier Cod cilok dan parfum membatalkan po
karena kapentingan
pribadi (mau
melahirkan)
25
26
Kiwari Shop
Laporan Laba Rugi Cilok Jeletot
Tgl 14-20 December 2020
Penjualan (27 x Rp.15.000) Rp.405.000,-
Kiwari Shop
Laporan Laba Rugi Parfum Thailand
Tgl 14-20 December 2020
Penjualan (7 x Rp.30.000) Rp.210.000,-
Kiwari Shop
Laporan Laba Rugi Cilok Jeletot
Tgl 21-27 December 2020
Penjualan (40x Rp.15.000) Rp.600.000,-
Kiwari Shop
Laporan Laba Rugi Parfum Thailand
Tgl 21-27 December 2020
Penjualan (20 x Rp.30.000) Rp.600.000,-
27
28
BAB IV
PENUTUP
3.1 KESIMPULAN
Usaha Kiwari Shop ini termsuk usaha yang cukup menjanjikan karena
memiliki peluang memperoleh keuntungan yang tinggi karena menjadi sasaran
penjualan. Diharapkan bisnis ini bisa bersaing dengan produk lainnya dan menjadi
suatu trend di masyarakat, selain terjangkau harga produknya serta menjadi produk
yang sehat dan bagus untuk masyarakat, selain itu kami menjual produk produk ini
melalui sosial media seperti Instagram, Facebook dan Whats app, kemudian
menjual di e-commerce shopee, tokopedia dengan promosi gratis ongkir Selain itu
kami akan menjual produk tersebut secara offline.