Anda di halaman 1dari 7

Nama : suriani

Npm : 2006103030059

Kelas : 02

ALAT UKUR SUHU

Batas Ukur
Hasil
Maksimum Dan Contoh
No Nama Alat Ukur Bagian-Bagian Cara Penggunaan Pengukur
Batas Ukur Pengukuran
an
Minimum
1 Termometer laboratorium  Tabung Gelas Skala pada 1. Ukur suhu objek Contoh
adalah termometer benda yang penggunaan
badan thermom laboratorium akan termometer di
eter yang biasanya dimulai dari diukurmisalnya laboratorium
didalamnya 0°C hingga 100°C.0°C cairan,jika adalah sebagai
berisi menyatakan suhu es cairan pengukur suhu
komponen yang sedang bertambah uap dalam
utama seperti mencair,sedangkan panas maka proses destilasi.
skala dan pipa suhu 100°C raksa atau Dalam
kapiler. menyatakan suhu air alkoholakan rangkaian
 Pipa Kaca yang sedang memuai destilasi
 Skala mendidih. sehingga terdapat
 Zat Cair skalanya termometer di
Pengisi Thermo bertambah. bagian
meter 2. Agar penghubung
(alkohol/air termometer yang bertujuan
raksa sensitif untuk
 Lekukan terhadap suhu mengetahui
Tandon maka ukuran suhu uap yang
pipa akan telah naik dari
dibuat lebih camuran yang
kecil dan agar akan di destilas
peka terhadap
perubahan
suhumaka
termometer
dinding dibuat
setipis
mungkindan
bila
memungkinkan
dibuat dari
bahan
konduktor.
2. Termometer ruangan Sklala termometer Termometer ruangan
ini pada umumnya digunakan untuk
-50°C sampai dengan mengukur suhu suatu
50°C ruangan.untuk
mengukur suhu suatu
ruangan biasanya
termometer ini
digabungkan dengan
alat lainseerti alat
penunjuk waktu,hiasan
dinding dan
lainnya.untuk
memudahkan
pembacaan
suhu,termometer ini
biasanya diletakkan
pada dinding dengan
arah vertikkal.
3. Termometer klinis  Pipa kapiler Skala pada Cara menggunakan
 Tabung gelas termometer klinis termometer klinis dibagi
 Skala hanya dari 35°C menjadi 3 cara yaitu
 Zat cair (air hingga 40°C dapat digunakan
raksa atau dengan cara dipasang
alkohol) dimulut,dibawah
 tandon ketiak,dan bisa juga
dimasukkan ke dalam
rektum.
1. Mula-
mula,periksa
terlebih dahulu
apakah
termometer
sudah
menunjukkan
suhu 35°C
2. Jika
belum,termome
ter kita kibas-
kibaskan
sehingga
menunjukkan
suhu kurang
dari 35°C.
3. Setelah itu
pasang
termometer
dibawah ketiak
atau lipatan
tubuhselama
kira-kira 5
menit.
4. Selanjutnya
ambil
termometer
dari tubuh dan
baca pada skala
termometer
menunjukkan
suhu tubuh
pasien pada
keadaan itu.
4. Termometer six-bellani Skala ukur untuk ketika suhu udara
termometer ini turun,alkohol di ruang A
berkisar antara -20°C (tengah) menyusut
sampai 50°C. sehingga raksa di ruang
B naik dan mendorong
keping baja untuk
menunjukkan angka
minimum.Sebaliknya
jika suhu udara
naik,alkohol diruang A
memuai dan mendesak
raksa di ruang B
turun,sedangkan raksa
di ruang C naik untuk
mendorong paku baja
menunjukkan angka
maksimum.Untuk
mengembalikan keping
baja pada posisi semula
digunakan magnet
tetap.
5. Termometer bimetal
6. Termometer hambatan
7. termokopel General purpose rope Thermocouple yang
 Jack untuk sederhana dapat
menghubungka dipasang,dan
n antara general memiliki jenis
purpose robe konektor standar
dengan yang sama,serta
thermocuple dapat mengukur
 Stick terdiri dari temperatur dalam
2 logam sebagai jangkauan suhu yang
variabel cukup besar dengan
pendeteksi suhu batas kesalahan
 Pemegang pengukuran kurang
sebagai tempat dari 1°C.
dimana tangan
saat melakukan
pengukuran
Thermocouple
 Display untuk
penunjuk hasil
pengukuran
 Kenop sebagai
pemutar on
atau off
8. pirometer Spirometer dapat
digunakan untuk
mengukur suhu yang
tinggi antara 500°C –
3.000°C
9. Termometer inframerah 1. Cari tombol
pengubah unit
pengukuran
terlebih dahulu
untuk memilih
suhu yang bisa
anda
gunakan,yakni
celcius atau
fahrenheit.
2. Nyalakan laser
pada
pengecekan
suhu dengan
menggunakan
tombol daya
atau power.
3. Arahkan laser
kearah orang
atau objek yang
ingin anda
ketahui
suhunya.
4. Berdirilah dekat
objek atau pada
posisiyang
direkomendasik
an supaya
termometer
tembak dapat
membaca suhu
dengan akurat.
5. Hasil
pemeriksaan
suhu dapat
dilihat dari layar
terometer.

Anda mungkin juga menyukai