Anda di halaman 1dari 5

A.

Soal Pilihan Ganda

pilihlah jawaban yang paling tepat

1.Nama tokoh penemu database sistem berikut adalah…

a.Edgar F.Codd

b.Larry Page

c.Michael Widenius

d. Prof.Adam Coddman

e.Surgey Mc Mahon

2.Relational database model pertama kali dirilis pada tahun…

a.1968

b.1969

c.1970

d.1971

e.1972

3.Jika terjadi eror, periksa kembali semua perintah dasar MYSQL. Penyebabnya adalah perintah dasar
MYSQL bersifat…

a.uncase sensitive

b.not exist empowered

c.mathematic principal

d.kokurensi

e.case sensitive

4.Atribut yang dijadikan referensi oleh atribut pada tabel lain adalah…

a.titik koma

b.tanda seru

c.tanda panah

d.rancangan data base


e.pungtuasi

5.Tipe data yang akan selalu diisi secara otomatis oleh MYSQL saat baris baru dibuat adalah…

a.DATATIME

b.INT

c.TEKS

d.TIMESTAMP

e.VARCHAR

6.Untuk menjaga semua informasi berkaitan dengan tanggal penerbitan buku, nama buku, penulis, dan
ketersediaan buku dapat menggunakan…

a.DBMS

b.Kartu Siswa

c.Kartu STOK

d.tablet PC

e.word prosesor

7.Perhatian data berikut :

(1)first-order predicate

(2)Data for large shared

(3)Database system

(4)Second-order predicate logic

(5)Set theory

Berdasarkan data di atas, relational database model berasal dari dua cabang ilmu matematika yaitu…

a.(1) dan (2)

b.(2) dan(3)

c.(3) dan (4)

d.(4) dan (5)

e.(5) dan (1)


8. Perhatian data berikut :

(1) MariaDB

(2)Microsoft Access

(3)Microsoft SQL Server

(4)Oracle

(5)Power System

Berdasarkan data diatas, aplikasi untuk mendukung pembuatan database adalah…

a.(1), (2), (3), dan (5)

b.(1), (2), (4), dan (5)

c.(2), (3), (4), dan (5)

d.(1), (3), (4), dan (5)

e.(1), (2), (3), dan (4)

9. Tipe data yang digunakan untuk menentukan panjang maksimal dari kolom adalah…

a. TEXT

b. DATETIME

c. TIMESTAMP

d.INT

e. VARCHAR

10. Aplikasi MYSQL diciptakan oleh…

a. Michael Widenius

b. Edger F.Codd

c. Wright Brothers

d. Larry Jacobs Jr.

e. Edward Oracle

11. Kumpulkan data yang terorganisasi berdasarkan suatu struktur hubungan disebut…
a. metadata

b. database

c. informasi

d. file

e. data

12.Deskripsi tentang format dan karakteristik data termasuk tipe, ukuran, nilai-nilai yang abash, dan
dokumentasi lainnya disebut…

a. metadata

b. database

c. informasi

d. file

e. data

13.Evolusi teknologi database yang masih menggunakan flat file terjadi pada tahun …

a. 1960-an s.d. 1980-an

b. 1970-an s.d. 1990-an

c. 1970-an s.d. 1980-an

d. 1980-an s.d sekarang

e. 1990-an s.d sekarang

14. Komponen sistem database berupa personel yang bertanggung jawab memelihara database adalah…

a. program aplikasi

b. user interface

c. DBMS

d. CASE tools

e. administrator

15. Mendeskripsikan data yang disimpan dalam model data DBMS berupa semua relasi yang disimpan
dalam database disebut…
a. skema logis

b. skema fisik

c. skema konseptual

d. skema algoritma

e. semua salah

B. Soal Esai

Jawaban dengan tepat dan benar.

1. Konsep relational database model diajaukan pertama kali oleh…

2. Sebuah paper berjudul A Relational Model Of Data for Large Shared Databanks dirilis pada…

Anda mungkin juga menyukai