Anda di halaman 1dari 3

DINAS KESEHATAN KABUPATEN KONAWE SELATAN

PUSKESMAS BIMA MAROA KEC. ANDOOLO BARAT


Alamat : Jln. Drs. Abdullah Silondae Desa Bima Maroa

KERANGKA ACUAN KEGIATAN GIZI

ASI EKSKLUSIF

I. Pendahuluan
Asi mengandung berbagai zat antibiotik yang berasal dari ibu, memberi
perlindungan terhadap berbagai sumber penularan bagi bayi. Bayi yang
minum asi dibanding dengan bayi yang minum susu bubuk buatan, lebih
jarang terjangkit bermacam penyakit akut maupun kronis. Asi juga bisa
mengikuti pertumbuhan bayi dengan otomatis merubah komposisinya, untuk
menyusuasikan kebutuhan setiap tahap masa pertumbuhan bayi. Asi tidak
mengandung jenis protein dari benda lainnya, bisa mengurangi kemungkinan
yang mengakibatkan bayi terkena alergi. Asi mengandung komposisi gizi yang
sangat dibutuhkan oleh pertumbuhan otak bayi, uji klinis telah membuktikan
bahwa bayi yang dibesarkan dengan ASI, IQ- nya (intellegencia Quotient) lebih
tinggi. Melalui proses menyusui, pendekatan intim antara bayi dan ibu, lebih
menumbuhkan EQ bayi dalam kepercayaan diri sendiri maupun orang lain.
Oleh karena itu, perlu dilakukan penyuluhan kepada pasien, keluarga dan
masyarakat, terutam ibu yang mempunyai balita tentang pengertian ASI,
manfaat ASI, prinsip pemberian ASI, dan komposisi ASI.
Kelompok ibu menyusui yaitu memberikan pengetahuan dan
pengalaman kepada anggota kelompok yang terdiri dari ibu muda, ibu hamil,
ibu menyusui sehingga setiap anggota dapat belajar dan memberi ilmu untuk
melakukan terbaik dalam kesehatan ibu dan anak terutama memberikan ASI
kepada bayinya selama 6 Bulan.

II. Latar Belakang


ASI eksklusif adalah bayi hanya diberi ASI saja selama 6 bulan, tanpa
tambahan cairan seperti susu formula, jeruk, madu, air teh, dan air putih
serta tambahan makanan padat seperti pisang, bubur susu, biskuit, bubur
nasi, dan nasi tim (ambarwati 2013).
Air susu ibu adalah suatu emulsi lemak dalam larutan protein, laktosa,
dan garam-garam anorganik yang disekresi oleh kelenjar air susu ibu.
Penelitian telah membukutikan bahwa Asi merupakan makanan terbaik pada
bayi dan dapat memenuhi kebutuhan gizi bayi sampai usia 6 bulan. WHO
menganjurkan pemberian Asi eksklusif, yakni bayi diberi Asi selama 6 bulan
pertama tanpa mendapat makanan apapun. Selama Asi eksklusif pemantauan
tumbuh kembang bayi harus dilakukan rutin tiap bulan baik diposyandu
atau di rumah sakit.
World Health Organization (WHO) merekomondasikan pemberian ASI
secara eksklusif pada 0-6 bulan pertama kehidupannya dan berlanjut 2 tahun
atau lebih disertai dengan makanan tambahan, inisiasi menyusui dini pada
satu jam kehidupan bayi menimbulkan kontak kulit ke kulit dan dapat
membantu ibu dan janin untuk berprilaku otimal dalam menyusui (Jannah
2011).
Manfaat Asi eksklusif adalah selain sebagai sumber nutrisi yang
mencakupi seluruh unsur kebutuhan bayi baik fisik, psikologi sosial maupun
spiritual, iya juga mengandung hormon unsur kekebalan pertumbuhan, arti
alergi, serta inti inflamsi.
Salah satu masalah gizi utama di lndonesia adalah Asi eksklusif.
Capaian ASI eksklusif di Puskesmas Bima Maroa tahun 2017 adalah 27,3%.
Berdasarkan data tersebut di atas maka disusunlah kerangka acuan
pemberian ASI Eksklusif di Puskesmas Bima Maroa tahun 2017 yang disusun
berdasarkan RUK/RPK Puskesmas Bima Maroa Tahun 2017.

III. TUJUAN
a. Tujuan umum
Meningkatkan keberhasilan kegiatan pemberian ASI Ekskslusif pada bayi
b. Tujuan Khusus
1. Memberikan pengetahuan kepada ibu – ibu bayi tentang pentingnya Asi
eksklusif.
2. Membantu ibu – ibu sukses memberikan ASI eksklusif sampai 6 bulan.
 Tatab Nilai:
-Inovatif
-Nyaman
-Dekat
-Akuntabel
-Harmonis

III. Kegiatan Pokok Dan Rincian Kegiatan


N
Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
o
1. Memberikan pengetahuan Penyuluhan
tentang ASI eksklusif.
2. Membantu ibu bayi sukses Penyuluhan
memberi ASI sampai 6 bulan.
IV. Cara Pelaksanaan kegiatan
Lintas Lintas
Kegiatan
No Pelaksanaan program Program sektor Ket.
Pokok
terkait terkait
1. Pemberikan - Menyusun rencana
pengetahua kegiatan.
n - Koordinasi dengan LP.
pentingnya - Menentukan tempat
dan dan waktu
manfaatnya pelaksanaan kegiatan. KIA / SP
ASI - Menyipkan Form bidan Kader BOK
eksklusif. laporan. Desa Gizi
- Menyiapkan alat dan
bahan penyuluhan
tentang ASI Eksklusif.
- Membuat laporan
kegiatan.

V. Sasaran
1. Bayi 0 – 6 bulan
VI. Jadwal kegiatan (gambaran dalam bagan untuk rencana satu tahun)
2018
No Kegiatan Fe ma ap me se no de
jan jul jul agt okt
b r r i p v s
1. Pemberian
kapsul vit. √ √
A

VII. Pelaksanaan kegiatan dan pelaporan


Pelaksanaan kegiatan dilakukan dengan melaporkan hasil kegiatan ke
koordinator program UKM dan kepala puskesmas.

VIII. Pencatatan, pelaporan dan evaluasi kegiatan


Pencatatan dan pelaporan program gizi Puskesmas Bima Maroa dilaporkan
ke Dinas Kesehatan Kabupaten Konawe Selatan.

Anda mungkin juga menyukai