Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

KEMENTERIAN AGAMA Issue/Revisi :-


INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI TULUNGAGUNG Tanggal Berlaku : 22 Agustus 2016
FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN Untuk Tahun : 2016/2017
Jl. Mayor Sujadi Timur 46 Telp. (0355) 321513,
Fax. (0355) 321656 Tulungagung 66221
Akademik
Website: ftik.iain-tulungagung.ac.id Masa Berlaku : 4 (empat) tahun
E-mail: ftik_iaintagung@yahoo.co.id Jumlah Halaman : 6 (enam)

Mata Kuliah : Pendidikan Pancasila Kode Matakuliah : 62i01


Program Studi : Tadris IPS, Tadris Kimia, Penyusun : Choiru Umatin, M.Pd.
PGMI, PBA
SKS : 2 SKS Kelompok Mata Kuliah : Matakuliah Dasar (Wajib)
Matakuliah Prasyarat :-

1. Deskripsi Singkat
Matakuliah Pendidikan Pancasila mempelajari tentang Pancasila dalam tinjauan historis, kultural, yuridis, dan filosofis, Undang-
Undang Dasar 1945 dan dinamikanya, Pancasila dalam konteks ketatanegaraan Republik Indonesia, kedudukan Pancasila sebagai
filsafat dan Pancasila sebagai ideologi, Hak Asasi Manusia, etika politik berdasarkan Pancasila, Negara Kesatuan Republik
Indonesia, Bhineka Tunggal Ika, realisasi Pancasila dan Pancasila sebagai paradigma pembangunan.

2. Unsur Capaian Pembelajaran


Diharapkan pada akhir perkuliahan mahasiswa memiliki kompetensi :
a. Kognitif, yakni memahami dan mendeskripsikan (i) Pancasila dalam tinjauan, historis, kultural, yuridis, dan filosofis, Undang-
Undang Dasar 1945, Pancasila dalam konteks ketatanegaraan Republik Indonesia, kedudukan Pancasila sebagai filsafat dan
Pancasila sebagai ideologi, Negara Kesatuan Republik Indonesia, Bhineka Tunggal Ika,
b. Psikomotorik, yakni konsisten melakukan kegiatan yang mencerminkan nilai nilai luhur sila sila Pancasila. Melakukan berbagai
aktivitas yang tidak melanggar Hak Asasi Manusia. etika politik berdasarkan Pancasila, Negara Kesatuan Republik
c. Afektif, yakni memiliki sikap ilmiah seperti rasa ingin tahu yang tinggi, jujur, terbuka, bertanggung jawab, objektif, mandiri,
dan teliti.

3. Komponen Penilaian
Proses penilaian pada mata kuliah ini dibedakan dalam 4 komponen, diantaranya adalah sebagai berikut :
a. Kehadiran dan Kedisiplinan (20%)
b. Aktivitas Keterlibatan Ilmiah (30%)
c. Tugas Individu dan Tugas Kelompok (20%)
d. UTS (Ujian Tengah Semester) dan UAS (Ujian Akhir Semester) (30%)
Catatan :
- Tidak berlaku ujian susulan baik UTS maupun UAS kecuali kepada mahasiswa yang diberikan izin khusus seperti sakit
(disertai dengan surat dokter dan surat dari orang tua/wali), atau terlibat dalam kegiatan akademik di luar kampus (disertai
dengan surat izin yang ditanda tangani oleh KAPRODI)
- Tidak berlaku perbaikan nilai Tugas, UTS maupun UAS kecuali diikuti oleh seluruh peserta mata kuliah

4. Kriteria Penilaian
Penilaian dilakukan berdasarkan semua komponen nilai yang ada. Nilai akhir yang diperoleh mahasiswa merupakan rata-rata dari
perolehan tiap komponen dengan mengalikan bobot masing-masing. Nilai akhir merupakan gambaran kemampuan dan kualitas
mahasiswa terhadap kompetensi yang sudah dicapai selama 1 semester.

5. Daftar Referensi
a. Utama
 Hudiarini, Sri. Dkk. 2011. Pendidikan Pancasila. Malang: Aditya Media Publishing
 Kaelan. dkk. 2014. Pendidikan Pancasila. Yogyakarta: Paradigma
 Undang Undang Dasar R.I Tahun 1945 (Setelah Amandemen I-IV)
 Rahayu, A.S. 2013. Pendidikan Pancasila & Kewarganegaraan (PPKn). Jakarta: Bumi Aksara
 Suryana, Effendy & Kaswan. 2015. Pancasila dan Ketahanan Jati Diri Bangsa. Bandung: PT Refika Aditama

b. Pendukung
 Darmodiharjo, Darji. dkk. 1991. Santiaji Pancasila. Surabaya: Usaha Nasional
 Rukiyati, dkk. 2009. Pendidikan Pancasila, Buku Pegangan Kuliah. Yogyakarta: UPT-MKU UNY
 Santoso, Heru, dkk. 2002. Sari Pendidikan Pancasila. Yogyakarta: Tiara Wacana
 Hairus, dkk. 2015. Pendidikan Kewarganegaraan untuk Membangun Karakter Bangsa. Jakarta: Nirmana Media
 Winarno. 2013. Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Isi, Strategi dan Penilaian. Jakarta: Bumi Aksara
 Erwin, Muhamad. 2011. Pendidikan Kewarganegaraan Republik Indonesia. Bandung: PT Refika Aditama
 Bakry, N.M. 2014. Pendidikan Kewarganegaraan. Yogyakarta: Pustaka belajar
 Winarno. 2014. Paradigma Baru Pendidikan Kewarganegaraan. Jakarta: PT Bumi Aksara
 Suparlan, dkk. 2016. Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Konteks Indonesia. Malang: Madani

6. Pendekatan : Konstruktivistik
7. Metode Pembelajaran :
 Ceramah
 Tanya-Jawab
 Presentasi dan diskusi
 Role playing
 Pemberian Tugas

8. Media Pembelajaran
Software : Ms. Power Point, Ms. Excel
Lain-lain : Komputer, LCD Proyektor, White Board

9. Rencana Pembelajaran Semester (RPS)


Kemampuan Akhir yang Bahan Kajian Bentuk Kriteria/Indikator Standar
Pertemuan Diharapkan (Materi Ajar) Pembelajaran Penilaian Kompetensi Referensi
Profesi
 Mahasiswa mampu RPS Ceramah dan tanya  Mahasiswa mencatat Kompetensi
memahami sistem Kontrak kuliah jawab semua informasi secara umum
perkuliahan, sistem Pendahuluan ringkas pada log book
penilaian, dan tata tertib
1
kuliah
 Mahasiswa mampu
mengetahui maksud dan
tujuan perkuliahan
 Mahasiswa dapat Pancasila Dalam Diskusi dan resitasi  Mahasiswa Kompetensi
menjelaskan tentang latar Konteks Sejarah mempresentasikan khusus
belakang sejarah (1905- Perjuangan Bangsa hasil diskusi
1942) Indonesia makalahnya
 Mahasiswa dapat  Mahasiswa merespon
menjelaskan tentang masa aktif materi yang
pendudukan Jepang (1942- diberikan dengan cara
2 1945) bertanya dan 1-3
 Mahasiswa dapat berdiskusi.
menjelaskan tentang  Mahasiswa per
sistem sejarah perumusan individu membuat
pancasila mind map
 Mahasiswa dapat  Mengaitkan materi
menjelaskan tentang dengan ayat dalam Al-
konsep rumusan pancasila Qur’an.
3  Mahasiswa dapat Pancasila Dalam Diskusi, penyelesaian  Mahasiswa Kompetensi 2 dan 4
mengetahui dan Tinjauan Historis, soal dan tanya jawab mempresentasikan khusus
menjelaskan pendidikan Kultural, Yuridis individu hasil diskusi
pancasila dari segi historis Dan Filosofis makalahnya
 Mahasiswa dapat  Mahasiswa merespon
mengetahui dan aktif materi yang
menjelaskan pendidikan diberikan dengan cara
pancasila dari segi kultural bertanya dan
 Mahasiswa dapat berdiskusi.
mengetahui dan  Mahasiswa per
menjelaskan tentang individu membuat
pendidikan pancasila dari mind map
segi yuridis  Mengaitkan materi
 Mahasiswa dapat dengan ayat dalam Al-
mengetahui dan Qur’an.
menjelaskan pendidikan
pancasila dari segi
filosofis
 Mahasiswa dapat Undang Undang Diskusi, penyelesaian  Mahasiswa Kompetensi
menjelaskan pengertian Dasar Republik soal dan Tanya jawab mempresentasikan khusus
UUD Indonesia 1945 individu hasil diskusi
 Mahasiswa dapat makalahnya
menjelaskan tentang  Mahasiswa merespon
kedudukan UUD 1945 aktif materi yang
 Mahasiswa dapat diberikan dengan cara
menjelaskan tentang bertanya dan
pembukaan UUD 1945 berdiskusi.
4  Mahasiswa dapat  Mahasiswa per 1-4
menjelaskan tentang individu membuat
perubahan UUD 1945 mind map
 Mahasiswa dapat  Mengaitkan materi
mengetahui dan dengan pasal pasal di
menjelaskan tentang UUD 1945
dinamika pelaksanaan  Mahasiswa
UUD 1945 menganalisis dinamika
pelaksanaan UUD
1945
 Mahasiswa dapat Pancasila Dalam Diskusi, penyelesaian  Mahasiswa Kompetensi
menjelaskan tentang teori Konteks soal dan tanya jawab mempresentasikan khusus
pembagian kekuasaan Ketatanegaraan individu hasil diskusi
 Mahasiswa dapat Republik Indonesia makalahnya
mengetahui tentang  Mahasiswa merespon
lembaga negara menurut aktif materi yang
UUD 1945 diberikan dengan cara
 Mahasiswa dapat bertanya dan
mengetahui dan berdiskusi.
menjelaskan tentang UUD  Mahasiswa per
5 yang pernah berlaku di individu membuat
Indonesia mind map
 Mengaitkan materi
dengan pasal pasal di
UUD 1945
 Mahasiswa
menganalisis dinamika
pelaksanaan system
ketatanegaraan di
Indonesia
6  Mahasiswa dapat Pancasila Sebagai Diskusi, penyelesaian  Mahasiswa merespon Kompetensi 1-4
menjelaskan pengertian Filsafat soal dan tanya jawab aktif materi yang khusus
filsafat diberikan dengan cara
 Mahasiswa dapat bertanya dan
menyebutkan dan berdiskusi.
menjelaskan ciri ciri  Mahasiswa (kelompok
berfikir filsafat 6 dan 7) menyusun
 Mahasiswa dapat rangkuman materi dan
menyebutkan dan mempresentasikannya
menjelaskan objek filsafat in talk show.
 Mahasiswa dapat  Mahasiswa melakukan
menjelaskan metode uji kualitatif lemak dan
filsafat menyusun laporan
 Mahasiswa dapat praktikum
menyebutkan dan
menjelaskan tiga problem
utama dalam filsafat
 Mahasiswa dapat
menjelaskan pancasila
sebagai filsafat hidup
 Mhs dapat menjelaskan Pancasila Sebagai Diskusi, penyelesaian  Mahasiswa merespon Kompetensi
tentang pengertian Ideologi soal dan tanya jawab aktif materi yang khusus
ideologi individu diberikan dengan cara
 Mhs dapat menjelaskan bertanya dan
fungsi dan makna ideologi berdiskusi.
bagi suatu negara  Mahasiswa melakukan
7  Mhs dapat menjelaskan uji kualitatif protein 1-4
tentang pancasila sebagai dan menyusun laporan
ideologi nasional praktikum
 Mhs dapat menjelaskan  Mengaitkan materi
tentang perbandingan dengan ayat dalam Al-
ideologi pancasila dan Qur’an.
ideologi lain
Mahasiswa dapat Ujian Tengah Ujian tertulis untuk  Mahasiswa mampu -
mengerjakan soal soal Semester (UTS) materi pertemuan 2 menyelesaikan soal
8 1-4
UTS s/d 7 dengan baik

9  Mhs dapat menjelaskan Pancasila dan HAM Ceramah, Tanya  Mahasiswa merespon Kompetensi 1-4
tentang bagaimana jawab dan aktif materi yang khusus
Indonesia menjunjung penyelesaian soal diberikan dengan cara
tinggi HAM bertanya dan
 Mhs dapat menjelaskan berdiskusi.
tentang pandangan  Mengaitkan materi
Indonesia tentang HAM dengan QS.QS. Al-
 Mhs dapat mengetahuii Mu’minun ayat 12-14
dan menjelaskan tentang dan QS. Al-Insan ayat
pelaksanaan HAM 2
 Mhs dapat menjelaskan
tentang HAM dan hak
asasi warga negara
 Mhs dapat memahami dan
menjelaskan tentang
pelaksanaan HAM dalam
pancasila
 Mhs dapat menjelaskan Etika Politik Ujian tertulis untuk Mahasiswa mampu Kompetensi
dan membedakan Berdasarkan materi 2 s/d 7 menjawab soal UTS khusus
pengertian tentang nilai, Pancasila dengan baik.
norma dan moral
10  Mhs dapat menjelaskan 1-4
dan membedakan tentang
nilai dasar, nilai
instrumental dan nilai
praksis
 Mhs dapat menjelaskan Negara Kesatuan Ujian tertulis untuk Mahasiswa mampu
tentang hakikat negara dan Republik Indonesia materi 9 s/d 15 menjawab soal UAS
NKRI dengan baik.
 Mhs dapat menjelaskan
11 tentang negara kebangsaan
pancasila
 Mhs dapat menjelaskan
tentang hakikat negara
integralistik
 Mhs dapat menjelaskan Bhineka Tunggal
dasar hukum lambang Ika
negara Bhineka Tunggal
Ika
 Mhs dapat menjelaskan
12 Bhineka Tunggal Ika
sebagai Local Wisdom
bangsa Indonesia
 Mhs dapat menjelaskan
makna filosofis Bhineka
Tunggal Ika
13  Mhs dapat menjelaskan Realisasi Pancasila
tentang realisasi pancasila
yang objektif serta
penjabarannya
 Mhs dapat menjelaskan
tentang realisasi pancasila
yang subjektif’
 Mhs dapat menjelaskan
tentang Internalisasi nilai
nilai pancasila
 Mhs dapat menjelaskan
tentang proses
pembentukan kepribadian
pancasila
 Mhs dapat menjelaskan
tentang sosialisasi dan
pembudayaan pancasila
 Mhs dapat menjelaskan Pancasila Sebagai
tentang makna Paradigma
pembangunan nasional Pembangunan
 Mhs dapat mengetahui dan
menjelaskan hakikat
pembangunan nasional
 Mhs dapat menjelaskan
asas pembangunan
nasional
14
 Mhs dapat menjelaskan
pengamalan pancasila
menuju cita cita bangsa
Indonesia
 Mhs dapat mengetahui dan
menjelaskan tentang
pancasila sebagai
paradigma dalam
kehidupan berbangsa
15  Mhs dapat menjelaskan Globalisasi
tentang Konsep globalisasi
 Mhs dapat mengetahui dan
menjelaskan Komunikasi
antar budaya
 Mhs dapat menjelaskan
Kompetensi antar budaya
 Mhs dapat menjelaskan
Menghargai keragaman
 Mhs dapat mengetahui dan
menjelaskan tentang
Kontribusi pancasila
terhadap globalisasi
Mahasiswa dapat Ujian Akhir Ujian tertulis untuk  Mahasiswa mampu
mengerjakan soal soal Semester (UAS) materi pertemuan 9 menjawab soal UAS
16
UAS s/d 15 dengan baik

10. STATUS DOKUMEN

Penanggung Jawab
Proses Tanggal
Nama Tanda tangan

1. Perumusan Choiru Umatin, M.Pd.


Dosen Penyusun/Pengampu
2. Pemeriksaan &
Sutopo, M.Pd.
Persetujuan
Ketua Jurusan

3. Penetapan Dr. Ahmad Tanzeh, M.Pd.I


Wakil Dekan Bidang Akademik

Anda mungkin juga menyukai