Anda di halaman 1dari 2

5. Made, tolong ajari aku pengukuran panjang.

Kalimat tersebut merupakan contoh kalimat ....


A. permintaan maaf B. permintaan tolong C. terima kasih
Tempat : Komplek SIT Bina Ilmi Jl.Letjen Alamsyah Ratu PrawiranegaraNo. 78 . Rt.01 Rw. 06
Bukit Baru III Ilir Barat I. Palembang. Tlp (0711) 444-934
Matematika
KD 3.9
SOAL LATIHAN TEMA H SUBTEMA 4 (Bencana Alam)
TAHUN PELAJARAN 2020 /2021

Nama :
Kelas : 1 Tanggal :

A. Berilah tanda silang (X) pada jawaban yang benar!

PPKn 6. Urutan minuman tersebut mulai dari yang paling dingin adalah ....
KD 3.4` A. es jeruk, air putih, teh hangat
1. Contoh kerjasama di rumah yaitu .... B. es jeruk, teh hangat, air putih
A. membantu guru menghapus papan tulis C. air putih, es jeruk, teh hangat
B. piket kelas
C. menyiapkan sarapan bersama ibu

2. Dengan bekerjasama pekerjaan menjadi ....


A. lama selesai B. cepat selesai C. terasa berat

Bahasa Indonesia
KD 3.8
3. Kata yang diucapkan untuk meminta bantuan orang lain adalah ....
A. tolong B. maaf C. terima kasih

4. Kalimat permintaan tolong yang santun di bawah ini adalah ....


A. Kak, bolehkah aku minta tolong ambilkan bukuku? 7. Urutan warna pita mulai dari yang terpanjang yaitu ....
B. ambilkan bukuku, Kak A. merah, kuning, biru, hijau
C. cepat ambilkan bukuku, Kak B. kuning, merah, hijau, biru
C. kuning, hijau, merah, biru
8. Urutan kegiatan mulai dari yang paling lama adalah ....
A. menyiram tanaman, mencuci tangan, belajar di sekolah
B. mencuci tangan, belajar di sekolah, menyiram tanaman
C. belajar di sekolah, menyiram tanaman, mencuci tangan

SBdP
KD 3.4
9.
Prakarya di samping terbuat dari ....
A. tanah liat
B. kulit telur
C. bulu ayam

10. Contoh bahan alam, yaitu ....


A. kertas lipat B. kulit telur C. botol bekas

Anda mungkin juga menyukai