Anda di halaman 1dari 2

- Assalmualaikum

- Bencana tsunami bukan hal yang asing bagi


masyarakat Indonesia. Badan sains Amerika
Serikat, National Oceanic Atmospheric
Administration (NOAA) mencatat, bahwa ada
246 kejadian tsunami, sejak tahun 416 hingga
2018 di Indonesia. Factor ini mungkin karena
Indonesia adlah negara yang memiliki wilayah
laut yang sangat luas, bahkan hampir 82 %
atau 2/3 Negara ini wilayahhnya adalah laut.

- Tsu = pelabuhan
Nami = gelombang
(bahasa Jepang)
Tsunami adalah serangkaian gelombang yang
disebabkan oleh perubahan vertikal dasar laut
karena gempa di bawah atau dekat dasar laut.
Gempa ini mengakibatkan air laut yang luar
biasa banyaknya berpindah tempat secara
mendadak.

Parameter Gempabumi yang Memicu Tsunami


Terjadi di bawah laut (gempa bawah laut)
Kedalaman gempabumi kurang dari 100km
di dasar laut
Memiliki kekuatan 7 SR atau lebih
Pergerakan lempeng tektonik terjadi secara
vertikal

Anda mungkin juga menyukai