Anda di halaman 1dari 2

KKM KD Nilai Nama : ………………………………….

3.3
Nomor absen: ……………………………
3.5

Penilaian Harian SD Kanisius Sengkan

Muatan : Bahasa Indonesia


Kelas/ Semester : 1/ I
Hari/ Tanggal : Rabu, 27 Oktober 2021
==========================================================================
I. berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, atau c pada jawaban yang paling benar!

KD 3.3

1. perhatikan huruf acak ini t – r – e – n – a – m - b - e


huruf acak di atas jika disusun akan menjadi kata yang berkaitan
dengan sore hari yaitu …
a. terlambat
b. terbenam
c. tenggelam
2. perhatikan kata acak ini sarapan – keluarga – bersama
kata acak tersebut jika disusun menjadi sebuah kalimat adalah …
a. bersama sarapan keluarga
b. sarapan keluarga bersama
c. sarapan bersama keluarga
3. kata di bawah ini berkaitan dengan siang hari yaitu …
a. pulang sekolah
b. memakai seragam
c. menyiram tanaman

4. burung hantu muncul pada waktu …

a. pagi hari
b. siang hari
c. malam hari
5. perhatikan gambar berikut ini

olah raga yang baik dilakukan pada waktu …


a. malam hari
b. pagi hari
c. sore hari
1
II. isililah titik -titik di bawah ini dengan jawaban yang benar
KD 3.3
1. kata m a t a h a r i huruf vokalnya adalah …

2. kata e m b u n huruf konsonannya adalah …


KD 3.5
3. meli tolong sapu lantai ini
kalimat di atas adalah kalimat permintaan …

4. lengkapilah percakapan berikut dengan kata terima kasih atau tolong


ibu : lani ...............................ambilkan piring itu
lani : baik bu
ibu : ...............................lani
lani : sama –sama bu

5. setelah ditolong atau diberi sesuatu kita mengucapkan …

III. buatlah kalimat berdasarkan gambar berikut ini

KD 3.3

1. ___________________________________________

2. __________________________________________

Anda mungkin juga menyukai