Anda di halaman 1dari 5

C.

Standar Operasional Prosedur


1. Pengertian
SOP adalahserangkaianinstruksitertulis yang dibakukanmengenaiberbagai proses
penyelenggaraankegiatan di puskesmassebagaiacuanuntukmelaksanakan proses
kerjarutintertentu.

2. Mekanismepenyusunan SOP
a. SOP disusunolehpelaksanatugasatau unit kerjaterkait.
b. Harusmerupakanrangkaiandarisuatukegiatan.
c. Harusdapatdikenalisiapamelakukanapa, dimana, kapan, danmengapa.
Hindarikalimatmajemuk.
d. Harusjelas, ringkas, dandapatdilaksanakan
e. SOP yang telahdisusundisampaikanke Tim Mutuuntukdikoreksi.
f. SOP yang
telahdikoreksikemudiandiserahkankepadapengendalidokumenuntukdilakukanpe
ngkodeandanpenomoran.
g. SOP disahkan / ditetapkanolehKepala UPT Puskesma
h. SOP disosialisasikankepadaseluruhpelaksana.

3. SistemPengkodean
PengkodeandalampenyusunanStandaroperasionalprosedurterdiridari :
a. StandarOperasionalProsedur : SOP
b. Kelompokkerjaadministrasidanmanajemen : ADM
Kelompokkerjaadministrasidanmanajementerdiridari BAB 1, BAB 2, BAB 3
c. Kelompokkerja unit kesehatanmasyarakat : UKM
Kelompokkerja unit kesehatanmasyarakatterdiridari BAB 4, BAB 5, BAB 6
d. Kelompokkerja unit kesehatanperorangan : UKP
Kelompokkerja unit kesehatanperoranganterdiridari BAB 7, BAB 8, BAB 9
4. Kop SOP yang di letakansebelahkiri Kop Kabbanjardansebelahkanan Kop
Puskesmas, ukuran 2,5 cm memuat :
1. Juduldenganukuranhuruf 12 time New Roman, Kapital, bold
2.

4. SistemPenomoran
Tata carapenomoran SOP di UPT PuskesmasMartapura 1adalah :
Nomorurut SOP (terdiridari 3 digit)/SOP/KodeKelompokKerja BAB (1
digit)/tahunterbit SOP.
Contoh : 001/SOP/ADM-1/UPT-PKM/2016
Penulisannomor SOP ditulisdenganhuruf Times New Roman ukuran 12.

7
5. SistemPenyimpanandanPengendalian
a.

SOPdapatditerbitkanapabilasudahmendapatpersetujuandanpengesahandariKepal
aPuskesmas.
b. SOP diperbanyakdandidistribusikanolehpengendalidokumenkepada unit
pelaksanadanatau unit
kerjalainnyadenganmengisiformulirtandapenerimaandokumen.
c. SOP yang telahdisahkanolehkepala UPT PuskesmasMartapura 1diberistempel
MASTER dandisimpanolehpengendalidokumen.
d. SOP yang didistribusikanke unit
terkaitdiberistempelTERKENDALIdanditulisdalamdaftardistribusidokumen.
e. SOP yang
didistribusikanuntukkebutuhaneksternalatauataspermintaanpihakdiluar UPT
PuskesmasMartapura 1diberistempelTIDAK TERKENDALI
f. SOP yang
dinyatakansudahtidakberlakuolehkarenatelahmengalamiperubahanataurevisisehi
nggatidakdapatlagimenjadiacuanpekerjaandiberistempelKADALUWARSA.
g. Revisiperludilakukanapabila :
a) Alursudahtdaksesuaidengankeadaan
b) Adanyaperkembangan IPTEK pelayanankesehatan
c) Adanyaperubahanorganisasi / kebijakanatauperubahanfasilitas
Apabilatelahditerbitkan SOP revisi, maka SOP lama harusditarikdenganmengisi
format usulanpenambahan / penarikandokumen.

6. KetentuanPenulisan
Jenishuruf Times New Roman, ukuranhuruf 12, untukjudul 14 Bold, space 1,5
Margin : Top : 2 cm Right : 2 cm
Bottom : 2 cm Left : 3 cm

8
Format StandarOperasionalProsedur

STANDAR
OPERASIONAL (1)
PROSEDUR

NomorDokumen : Ditetapkan
NomorRevisi : olehKa. UPT
TanggalTerbit : Puskesmas
Halaman : ………/………

…………….
……

PENGERTIAN

TUJUAN

KEBIJAKAN

REFERENSI

1. .................................................

PROSEDUR 2. .................................................

3. .................................................

UNIT TERKAIT

Penyusun : Pemeriksa 1 : Pemeriksa 2 :

paraf paraf paraf

………………………… ……………………………… ………………………….


Jika SOP lebihdari 1 halaman.Headinghalaman ke-2 danseterusnyaadalahsbb :

(1) Halaman :

9
CARA PENGISIAN FORMAT SOP
1. Bagianheading SOP :
 Kotak (1) diisidenganJudul SOP
 Kotak (2) diisidengannamaPuskesmas, dalamhaliniberisi UPT PUSKESMAS
MARTAPURA 1
 NomorDokumen, diisidengannomorsesuaidenganketentuanpenomoran yang
telahditetapkan
 NomorRevisi, diisidengan status revisi. Untukdokumenbarudiberinomor 00,
sedangkandokumenrevisipertamadiberinomor 01, danseterusnya
 Tanggalterbit, diisidengantanggalditerbitkannyaataudiberlakukannya SOP tersebut
 Halaman, diisidengannomorhalaman yang mencatumkanjuga total halaman yang
dimiliki SOP tersebut. Misalnya SOP memiliki 3 halaman,
makapadahalamanpertamaditulishalaman 1/3, padahalamanterakhirditulis 3/3
 DitetapkanolehKepala UPT PuskesmasMartapura
1diisidengantandatanganbesertanamajelasKepala UPT PuskesmasMartapura 1

2. Bagian Isi SOP


 PENGERTIAN, berisidefinisidarijudul SOP dan/ataudefinisidariistilah yang
mungkinsulitdipahamiataudapatmenimbulkansalahpengertian
 TUJUAN, berisitujuandibuatnyaprosedurtersebut yang didahuluidengan kata kunci :
“Sebagaiacuanpenerapanlangkah-langkahuntuk ………………”
 KEBIJAKAN, berisikebijakanKepala UPT PuskesmasMartapura 1 yang
menjadidasardibuatnya SOP tersebut, misalnyauntuk SOP ImunisasiBayi,
padakebijakanditulis : SK Ka. UPT PuskesmasMartapura 1 No. 05/2016
tentangPelayananKesehatanIbudanAnak
 REFERENSI, berisidokumeneksternalsebagaiacuanpenyusunan SOP tersebut.
Dapatberbentukbukupedoman, petunjukteknis, peraturanperundang-undangan,
ataulainnyasebagaibahanpustaka
 PROSEDUR, berisilangkah-langkahkegiatanuntukmenyelesaikan proses kerjatertentu
 UNIT TERKAIT, berisi unit-unit manasaja yang adahubungannyadengan proses
kerjatersebut

CATATAN
Isi SOP dapatditambahkansesuaikebutuhandarisetiapprosedur, seperti :BaganAlir (3),
Dokumenterkait, AlatdanBahan, ManajemenResiko, RuangLingkup, dll

3. Bagianakhir SOP
10
 Penyusun, diisidenganparafdannamajelasKoordinatorPokja (Adman/UKM/UKP)
yang bersamadenganpelaksanakegiatanmenyusun SOP tersebut
 Pemeriksa 1, diisidenganparafdannamajelasPetugasPengendaliDokumensetelah SOP
diperiksadandiberinomordokumen
 Pemeriska 2, diisidenganparafdannamajelasWakilManajemensetelah SOP diperiksa,
dansebelumdisampaikankepada Top ManajemenatauKepala UPT
Puskesmasuntukditandatangani. KhususuntukPuskesmasJejaring, pemeriksa 2
dapatdiisidenganparafdannamajelasPenanggungJawabPuskesmas.

11

Anda mungkin juga menyukai