Anda di halaman 1dari 3

Hari / Tanggal :

Nama :
No. Absen :
Kelas :
Pelajaran : Matematika

A. Bacalah Lambang Bilangan Pada Gambar Tersebut !

1. = Seratus dua puluh tiga

2. =

3. =
4. =

5. =

6. =

B. Tuliskan Nama Bilangan Tersebut !

7. 111 dibaca Seratus sebelas

8. 328 dibaca

9. 480 dibaca

10. 56 dibaca

11. 70 dibaca

12. 100 dibaca


C. Tuliskan lambang bilangan Tersebut !

13. Seratus dua pulih lima orang berkumpul di sebuah


125
lapangan. Mereka akan menanam tiga ratus lima

belas bibit pohon jati di hutan dekat desa mereka. 315

14. Sebuah pesawat membawa tujuh puluh enam penumpang.

Sebanyak dua puluh delapan dari penumpang tersebut

adalah perempuan.

15. Jumlah penonton biskop pada hari sabtu ada seratus dua

puluh orang. Pada hari minggu, jumlah penonto ada tiga

ratus empat puluh sembilan.

16. Pada hari pertama disaat pandemi corona, pasar mulai sepi.

Jumlah pengunjung hanya delapan puluh lima pengunjung

dan esok hari kedua menurun hanya dua puluh tiga

pengunjung.

17. Jumlah penduduk sebuah desa adalah tujuh ratus dua puluh

dua orang. Sebanyak empat ratus lima puluh adalah laki-

laki.

18. Sekolah di saat new normal ada seratus enam puluh tiga

sekolah di Yogyakarta tutup. Namun, hingga kini masih ada

delapan sekolah yang mengadakan pembelajaran di sekolah

Anda mungkin juga menyukai