Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN PENGAMATAN VIDEO PEMBUATAN MINUMAN SERBUK

TEKNOLOGI PENGAWETAN MAKANAN DAN MINUMAN


Senin, 11 Oktober 2021

Dias Puspita Anggraheni


19511244007
Boga D 2019
Dosen Pengampu : Dr. Nani Ratnaningsih STP., MP.

Program Studi Pendidikan Teknik Boga


Fakultas Teknik
Universitas Negeri Yogyakarta
2021
A. Tujuan
Praktikum ini bertujuan untuk mempelajari perbedaan video pembelajaran
pembuatan minuman serbuk yang bersumber dari Besmart dan Youtube channel lain.
B. Dasar Teori
Minuman serbuk diproses dengan kristalisasi dan pengeringan sehingga lebih
awet tahan disimpan. Minuman sehat merupakan minuman yang dibuat dari ramuan
tanaman yang memiliki dampak positif pada tubuh ketika dikonsumsi. Jahe instan,
kencur instan, dan kunyit. Instan merupakan salah satu minuman instan yang dapat
menjadikan pilihan di rumah.
Tanaman jahe telah lama dikenal dan tumbuh baik di Indonesia. Jahe memberikan
rasa hangat di perut, sehingga digunakan sebagai bahan minuman. Ada 3 jenis jahe
yaitu jahe emprit, jahe merah dan jahe gajah. Komposisi rimpang jahe mempengaruhi
tingkat aroma dan rasa pedasnya.
Kencur adalah salah satu tanaman jenis obat yang tergolong dalam suku temu –
temuan. Kencur juga dapat digunakan untuk bumbu makanan.
Kunyit adalah salah satu rempah popular di Indonesia yang digunakan sebagai herbal
tradisional. Kunyit sering dikonsumsi oleh ibu menyusui. Untuk ibu hamil dan
sebagainya.
C. Sumber Video
https://youtu.be/ZZew3ar4G4g
D. Alat dan Bahan
a. Alat
- Talenan
- Pisau
- Alat parut
- Gelas ukur
- Blender
- Kain saring
- Timbangan
- Kompor
- Wajan
- Penggorengan aluminium
- Pengaduk kayu
- Baki
- Ayakan
- Kompor
- Grinder
- Sealer

b. Bahan
- Jahe gajah 200 gr
- Jahe emprit 200 gr
- Air 200 ml
- Gula pasir 600 gr

E. Diagram Alir Resep Pembuatan


Siapkan jahe gajah yang telah dicuci bersih

Parut jahe gajah

Campur parutan jahe dengan air

Lalu peras dengan menggunakan kain saring

Pisahkan ampas dan sari jahe

Sari jahe dimasukkan ke dalam penggorengan, lalu tambahkan gula pasir

Rebus sari jahe

Proses perebusan sampai larutan berbuih banyak

Ketika buih sudah banyak matikan api

Kemudian aduk cepat sampai larutan mengkristal

Kristal yang terbentuk ada yang berukuran besar dan kecil, kemudian blender supaya
menjadi halus

Kemudian dikemas menggunakan aluminium dengan berat 30 g

Kemudian tutup dengan hand sealer


F. Pengamatan Hasil
Pengamatan Video Besmart Video Channel Lain
1. Komposisi - Jahe gajah 200 gr - Jahe 500 gr
bahan - Jahe emprit 200 gr - Gula pasir 1 kg
- Air 200 ml - Air 500 ml
- Gula pasir 600 gr
2. Peralatan - Talenan - Talenan
- Pisau - Pisau
- Alat parut - Wajan
- Gelas ukur - Soled
- Blender - Saringan
- Kain saring - Toples
- Timbangan - Baskom
- Kompor - Blender
- Wajan
- Penggorengan
aluminium
- Pengaduk kayu
- Baki
- Ayakan
- Kompor
- Grinder
- Sealer

3. Langkah Kerja - Siapkan jahe gajah yang - Iris tipis jahe yang
telah dicuci bersih sudah dicuci
- Parut jahe gajah - Kemudian blender
- Campur parutan jahe dengan 500 ml air
dengan air - Peras menggunakan
- Lalu peras dengan kain bersih
menggunakan kain - Lalu diamkan
saring selama 30 menit
- Pisahkan ampas dan sari - Kemudian saring
jahe - Tuang kedalam
- Sari jahe dimasukkan ke wajan dan
dalam penggorengan, campurkan gula
lalu tambahkan gula masak sampai
pasir mendidih
- Rebus sari jahe - Aduk aduk sampai
- Proses perebusan sampai rata dan tidak
larutan berbuih banyak menggumpal
- Ketika buih sudah - Jika sudah berbuih
kecilkan api
banyak matikan api - Kemudian matikan
- Kemudian aduk cepat api
sampai larutan - Aduk terus hingga
mengkristal berwarna putih dan
- Kristal yang terbentuk mengental
ada yang berukuran - Aduk terus hingga
besar dan kecil, berwarna putih
kemudian blender mengering
supaya menjadi halus - Setelah mengkristal
- Kemudian dikemas selanjutnya diayak
menggunakan lembut
aluminium dengan berat - Kemudian simpan
30 g dalam toples yang
- Kemudian tutup dengan rapat
hand sealer

4. Pengemasan - Kemas minuman jahe - Kemasan tertutup


instan ke dalam - Dan disimpan pada
aluminum suhu yang sejuk
- kemudian timbang
perbungkusnya 30
gram
- kemudian tutup dengan
hand sealer
- Lalu tempelkan label
kemasan
5. Karakteristik
Produk
a. Warna Berwarna krem Berwarna krem
b. Bentuk, Bubuk Bubuk
penampilan
c. Tekstur Serbuk Serbuk
d. Aroma Aroma khas jahe Khas jahe
e. Rasa Pedas Pedas
6. Waktu Dengan cara uji sensoris pertiap Tidak dijelaskan
kadaluarsa minggunya dan bandingkan
dengan pada saat minuman jahe
instan masih fresh.

G. Pembahasan
Teori yang saya dapatkan adalah kedua channel agak memiliki perbedaan, untuk
channel dari UNY menjelaskan bahwa pada saat kita mematikan kompor itu pada
keadaan berbuih banyak atau dengan cara filling kapan kita harus mematikan kompor
dan pada cara pengadukannya pun harus cepat agar proses pengkristalan itu cepat
terjadi dan tidak terlalu banyak penggumpalan. Tapi untuk channel lainnya ini
memiliki teknik yang berbeda dari segi mematikan kompor itu pada saat masih sangat
berair atau sarinya itu belum berbuih dan proses pengadukannya pun kurang cepat.
H. Kesimpulan
Minuman serbuk diproses dengan kristalisasi dan pengeringan sehingga lebih
awet tahan disimpan. Minuman sehat merupakan minuman yang dibuat dari ramuan
tanaman yang memiliki dampak positif pada tubuh
Tanaman jahe telah lama dikenal dan tumbuh baik di Indonesia. Jahe memberikan
rasa hangat di perut, sehingga digunakan sebagai bahan minuman. Ada 3 jenis jahe
yaitu jahe emprit, jahe merah dan jahe gajah. Komposisi rimpang jahe mempengaruhi
tingkat aroma dan rasa pedasnya.

I. Daftar Pustaka
Boga UNY. 2020. “Pembuatan Jahe Instan”, https://youtu.be/ZZew3ar4G4g, diakses
pada 20 Oktober 2021 pukul 11.30
Brebes , Handoko. 2020. “Cara buat Jahe Bubuk Instan Anti Gagal dan Anti
Gosong”, https://youtu.be/owtZvuVaCS0 , diakses pada 20 Oktober 2021 pukul
12.05
Rahmawati, MP, Fitri dan Ari A., M.Sc, Andian. 2016. “Lab Sheet Praktikum
Teknologi Pengawetan Makanan Pembuatan Minuman Serbuk” .Fakultas Teknik.
Universitas Negeri Yogyakarta
J. Lampiran

Anda mungkin juga menyukai