Anda di halaman 1dari 1

BAB V PENUTUP

5.1 SIMPULAN
Penyuluhan sebagai upaya promotif untuk meningkatkan
kesehatan gigi dan mulut ibu hamil. Peningkatan kesadaran ibu hamil
dalam perilaku menjaga kesehatan rongga mulut dapat mempengaruhi
kesehatan ibu dan janin. Upaya promotif dapat meningkatkan kunjungan
ibu hamilke poli gigi untuk melakukan perawatan gigi dan mulut.

5.2 SARAN/REKOMENDASI
Kelompok ibu hamil adalah kelompok yang rawan terhadap
masalah kesehatan. Sedangkan kondisi kesehatan gigi dan mulut kerap
diabaikan. Maka upaya promotif dan preventif terhadap timbulnya
masalah kesehatan gigi dan mulut harus terus ditingkatkan. Paradigma
sakit harus diubah menjadi paradigma sehat untuk meminimalisir biaya
dan waktu perawatan. Harapan penulis, program penyuluhan dan
pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut di posyandu, kelas ibu hamil dan
kunjungan ANC terpadu terus dilakukan.

5.3 KOMITMEN DIRI


Penulis berkomitmen untuk menerapkan nilai ANEKA dalam
menjalankan profesi sehari- hari sebagai ASN dokter gigi di Pemerintah
Kabupaten Madiun.

34

Anda mungkin juga menyukai