Anda di halaman 1dari 2

Nama : Zalfa Muthi’i Fikriyyah

NIM : 213061440445
Kelas : Fisika B

Tugas Konsep dan Ciri-Ciri

Unta

 Memiliki telapak yang luas dan menggembung


 Berkaki empat
 Ukuran kaki unta besar
 Kulit tebal khusus di bawah telapak kaki
 Memiliki punuk di punggungnya
 Habitat aslinya di gurun
 Lubang hidung yang sangat besar
 Bibir atas terbelah dan bibir bawah terkulai
 Memiliki sirkulasi darah yang luar biasa
 Tahan terhadap haus (dehidrasi)
 Memiliki kelopak mata semi-transparan
 Bulu mata ekstra panjang yang melindungi matanya dari debu dan pasir
 Mampu beradaptasi dan berinteraksi dengan baik dengan manusia.
 Hewan tunggangan
 Mampu mengangkut beban ratusan kilogram selama berhari-hari.
 Hidung dan telinganya ditutupi oleh bulu panjang agar terlindungi dari debu dan pasir
 Termasuk hewan berumur panjang, umurnya bisa 30-50 tahun
 Memiliki kuku belah
 Biasa dimanfaatkan dagingnya, susunya, dan tenaganya
 Mulutnya mampu memakan tumbuhan berduri seperti kaktus
 Memakan rumput atau tumbuhan di area gurun
 Memiliki warna kulit cokelat muda
 Berambut tipis, ada juga yang berambut tebal
 Lehernya panjang
 Memiliki ekor
 Pada proses respirasinya unta meninggalkan sedikit sekali uap air.
 Dapat hidup pada suhu ekstrim hingga 41 derajat celcius.
 Dapat bertahan hingga kehilangan massa maksimal 20%-25%
 Memiliki sistem imunitas yang cukup unik dibanding mayoritas makhluk hidup
lainnya
 Kemampuan organ ginjal dan usus pada unta yang sangat baik dalam menyerap air
 bentuk urin pada unta lebih kental dan kotoran mereka sangat kering dan bisa
langsung dibakar ketika telah dikeluarkan.

Anda mungkin juga menyukai