Anda di halaman 1dari 1

Essay (Bab 3)

Soal:
Sebuah motor bergerak di jalan datar kearah Barat pada kondisi udara hujan tanpa angin.
1. Gambarkanlah sketsa rangkaian vektor yang menyatakan:
 Kecepatan motor (relatip) terhadap titik referensi yang diam.
 Kecepatan air hujan (relatip) terhadap titik referensi yang diam.
 Kecepatan air hujan relatip terhadap (pengendara) motor.
2. Nyatakan bagaimana hubungan diantara ketiga kecepatan di atas?

vmo O
Solusi: 1.

vho
vhm

Keterangan:
 O : Titik referensi diam.
 vmo : Kecepatan (relatip) motor terhadap O
 vho : Kecepatan (relatip) air hujan terhadap O
 vhm : Kecepatan (relatip) air hujan terhadap (pengendara) motor.

2. vhm = vho - vmo ……… atau yang bersesuaian dengan ini.

Palembang, 1 Oktober 2021.

Anda mungkin juga menyukai